Kamis, November 21, 2024
28 C
Medan

Panen Hadiah Simpedes Semester I Tahun 2024 Sukses Digelar di Sibolga

DUTAMEDAN.COM, Sibolga – PT Bank Rakyat Indonesia (BRI) Branch Office Sibolga menggelar panen hadiah simpedes semester 1 Tahun 2024  dengan tema ‘pede menang banyak hadiah’ yang dilaksanakan di Jalan Brigjen Katamso, Kelurahan Pasar Baru, Kota Sibolga, Sumatera Utara.

“BRI Cabang Sibolga berkomitmen untuk mengapresiasi masyarakat yang sudah menabung dan mempercayakan keuangan kepada BRI Sibolga salah satunya dengan Undian Simpedes,” kata Pimpinan Cabang BRI Branch Office Sibolga Bagus Prabu Danianto, Minggu (10/11/2024).

Dia mangatakan undian panen hadiah simpedes ini tidak asing lagi bagi nasabah BRI Cabang Sibolga dan juga kegiatan ini dilaksanakan dua kali dalam 1 tahun.

“Seiring dengan perkembangan jaman, era globalisasi,komputerisasi dengan segala kemudahannya saat ini kami telah menyempurnakan sistem pelayanan,” kata Bagus.

Dirinya menjelaskan bahwa dengan sistem ini produk tabungan Simpedes dengan segala kemudahan dan kecepatannya online di seluruh Indonesia baik langsung ke BRI Cabang atau dengan menggunakan ATM BRI.

“Dimana motto BRI adalah “Melayani seluruh lapisan Masyarakat” dan akan selalu membantu dan memenuhi seluruh kebutuhan masyarakat dalam kehidupan ekonomi,” sebutnya.

Kemudian adapun hadiah yang diundi pihak Bank BRI Cabang Kota Sibolga yakni 1 unit mobil Suzuki XL-7 Zeta MT, 2 unit Septor New Revo Fit, 2 unit sepeda, dan banyak lain hadiahnya.

“Selamat, semoga hadiah tersebut bermanfaat untuk para pemenang, dan bagi nasabah yang belum berkesempatan menjadi pemenang untuk terus meningkatkan saldo tabungan, agar bisa ikut pada program PHS akan datang,” kata Bagus. (Rizki)

SUMATERA UTARA

Polres Simalungun Siap Amankan Pungut & Hitung Suara Pilkada Serentak 2024, Dapatkan Arahan Kapolda Sumut

Simalungun, DUTAMEDAN.COM - Polres Simalungun terus mempersiapkan diri untuk...

Tekan Kecelakaan di Perlintasan KA, Dishub Sumut Gelar Pelatihan dan Sertifikasi Penjaga Perlintasan

DUTAMEDAN.COM, Medan - Dalam upaya meningkatkan keselamatan sekaligus menekan angka...

Pelindo Multi Terminal Perkuat Komitmen Inovasi Melalui PIX 2024

Medan, DUTAMEDAN.COM - Komitmen PT Pelindo Multi Terminal (SPMT),...

Polda Sumut Sukses Amankan Event Aquabike, Angkat Reputasi Danau Toba di Mata Dunia

DUTAMEDAN.COM, MEDAN - Kejuaraan internasional Aquabike Championship Jetski 2024 yang...

Raih Sahabat Pers Award, Pjs Bupati Toba: Pers Mitra Pemerintah dalam Membangun Kabupaten Toba

DUTAMEDAN.COM, Medan - Penjabat Sementara (Pjs) Bupati Toba, Dr....

Topics

Sinergitas Pembangunan Daerah Dalam Rangka Memperkokoh NKRI dan Kebangsaan

Lamongan, DUTAMEDAN.COM - Debat ketiga atau pamungkas calon Bupati...

Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudra 2 di Perairan Natuna

Natuna, DUTAMEDAN.COM - Dalam pelaksanaan patroli mandiri, Kapal Negara...

Wakapolres Bontang Pimpin Apel Siaga Jelang Debat Pilkada Damai 2024

DUTAMEDAN.COM, Bоntаng - Pаdа hari Rаbu, 20 Nоvеmbеr 2024,...

Silaturahmi ke STM Hulu, Babinsa Kodim 0204/DS Sosialisasi Bahaya Narkoba

DUTAMEDAN.COM, STM HULU - Dalam rangka melaksanakan program serbuan...

Polres Simalungun Siap Amankan Pungut & Hitung Suara Pilkada Serentak 2024, Dapatkan Arahan Kapolda Sumut

Simalungun, DUTAMEDAN.COM - Polres Simalungun terus mempersiapkan diri untuk...

Gerakan Kunci Kota Palu Malam Ini Se-Kecamatan Palu Barat

Palu, DUTAMEDAN.COM - Jelang hitungan hari menuju voting-day, pencoblosan...

Polsek Kedungtuban Luncurkan Gugus Tugas Polri Dukung Ketahanan Pangan

DUTAMEDAN.COM, Blоrа - Kapolsek Kedungtuban, Iptu Setyo Hadi Pramono,...

Tekan Kecelakaan di Perlintasan KA, Dishub Sumut Gelar Pelatihan dan Sertifikasi Penjaga Perlintasan Kereta Api

Medan, DUTAMEDAN.COM - Dalam upaya meningkatkan keselamatan sekaligus menekan...

Related Articles

Popular Categories