Kamis, November 21, 2024
28.2 C
Medan

Algifan Dwi Priyandani Siswa SMP Musa Blitar Raih Juara pada Ajang Chusnan David Cup 2024

DUTAMEDAN.COM – Algifan Dwi Priyandani sapaan akrab Dani, siswa berbakat dari SMP Muhammadiyah 1 Blitar, kini semakin bersinar di kancah pencak silat Jawa Timur, Sabtu (02/11/2024).

Dalam ajang bergengsi Turnamen Chusnan David Cup Tapak Suci Jawa Timur yang berlangsung mulai tanggal 30 Oktober hingga 3 November 2024, Dani berhasil keluar sebagai juara pertama kategori tanding kelas J. Kemenangan ini tidak hanya membanggakan dirinya, namun juga sekolahnya dan seluruh perguruan silat Tapak Suci di Jawa Timur.

Turnamen yang digelar di Gelanggang Remaja Surabaya, Jalan Bogen Nomor 1 Surabaya ini diikuti oleh atlet – atlet silat Tapak Suci dari seluruh perwakilan SD hingga SMA se-Jawa Timur. Pertandingan berlangsung sengit dalam berbagai kategori, mulai dari kelas A hingga kelas seni jurus nasional merpati untuk tingkat SMP. Namun, Dani berhasil menunjukkan keunggulannya dan mengungguli para pesaingnya.

Usai meraih medali emas, Dani mengungkapkan rasa syukurnya yang tak terhingga. Ini adalah mimpi yang menjadi kenyataan. Saya sangat bersyukur atas pencapaian ini. Semua latihan keras dan pengorbanan selama ini akhirnya terbayar. (*)

SUMATERA UTARA

Polres Simalungun Siap Amankan Pungut & Hitung Suara Pilkada Serentak 2024, Dapatkan Arahan Kapolda Sumut

Simalungun, DUTAMEDAN.COM - Polres Simalungun terus mempersiapkan diri untuk...

Tekan Kecelakaan di Perlintasan KA, Dishub Sumut Gelar Pelatihan dan Sertifikasi Penjaga Perlintasan

DUTAMEDAN.COM, Medan - Dalam upaya meningkatkan keselamatan sekaligus menekan angka...

Pelindo Multi Terminal Perkuat Komitmen Inovasi Melalui PIX 2024

Medan, DUTAMEDAN.COM - Komitmen PT Pelindo Multi Terminal (SPMT),...

Polda Sumut Sukses Amankan Event Aquabike, Angkat Reputasi Danau Toba di Mata Dunia

DUTAMEDAN.COM, MEDAN - Kejuaraan internasional Aquabike Championship Jetski 2024 yang...

Raih Sahabat Pers Award, Pjs Bupati Toba: Pers Mitra Pemerintah dalam Membangun Kabupaten Toba

DUTAMEDAN.COM, Medan - Penjabat Sementara (Pjs) Bupati Toba, Dr....

Topics

Silaturahmi ke STM Hulu, Babinsa Kodim 0204/DS Sosialisasi Bahaya Narkoba

DUTAMEDAN.COM, STM HULU - Dalam rangka melaksanakan program serbuan...

Polres Simalungun Siap Amankan Pungut & Hitung Suara Pilkada Serentak 2024, Dapatkan Arahan Kapolda Sumut

Simalungun, DUTAMEDAN.COM - Polres Simalungun terus mempersiapkan diri untuk...

Gerakan Kunci Kota Palu Malam Ini Se-Kecamatan Palu Barat

Palu, DUTAMEDAN.COM - Jelang hitungan hari menuju voting-day, pencoblosan...

Polsek Kedungtuban Luncurkan Gugus Tugas Polri Dukung Ketahanan Pangan

DUTAMEDAN.COM, Blоrа - Kapolsek Kedungtuban, Iptu Setyo Hadi Pramono,...

Tekan Kecelakaan di Perlintasan KA, Dishub Sumut Gelar Pelatihan dan Sertifikasi Penjaga Perlintasan Kereta Api

Medan, DUTAMEDAN.COM - Dalam upaya meningkatkan keselamatan sekaligus menekan...

57 Tahun Di Industri Telekomunikasi, Indosat Komit Transformasi Menuju AI TechCo

JAKARTA, DUTAMEDAN.COM - Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH)...

Pemkab Sergai Gandeng Kejari dan Luncurkan Inovasi Digital untuk Tingkatkan PAD

Sei Rampah, DUTAMEDAN.COM - Pemerintah Kabupaten Serdang Bedagai (Pemkab...

Related Articles

Popular Categories