Rabu, Maret 12, 2025
27 C
Medan

Sekdakab Palas Resmi Buka Acara Reviu Kinerja Percepatan Penurunan Stunting Tahun 2023

DUTAMEDAN.COM, Palas – Plt. Bupati Padang Lawas (Palas) drg. H. Ahmad Zarnawi Pasaribu Cht, MM, M.Si, MH di wakili oleh Sekretaris Kabupaten Padang Lawas (Sekdakab Palas) Arpan Nasution S.Sos resmi buka acara reviu kinerja percepatan penurunan stunting kabupaten palas tahun 2023. Di SMKN 1 Sibuhuan, Selasa (19/12/2023).

Sekdakab Palas dalam sambutannya menyampaiakan bahwa stunting merupakan hasil dari tidak terpenuhinya status nutrisi anak, sejak dalam kandungan hingga umur dua tahun atau yang di kenal 1000 hpk (hari pertama kehidupan). Anak stunting tidak mengalami pertumbuhan dan perkembangan maksimal sebagaimana anak di usia mereka.

Stunting disebabkan oleh beberapa faktor yaitu faktor langsung dan tidak langsung, untuk itu perlu dilakukan intervensi yang tepat dan terpadu, mencakup intervensi spesifik dan intervensi sensitif).

Momentum akhir tahun ini, perlu dilakukan reviu kinerja tahunan, dimana kita evaluasi kinerja percepatan penurunan stunting tahun ini, rencana dan realisasi capaian output kinerja, capaian outcome, penyerapan anggaran, dan pelaporan seluruh kegiatan yang di usulkan tahun lalu dan realisasi tahun ini, ujar sekda.

Dua tahun sudah dibentuk tim percepatan penurunan stunting (tpps) di kabupaten padang lawas banyak capaian dan pengalaman yang sudah kita lalui kami harapakan semangatnya jangan pudar, tahun lalu kita bisa turunkan stunting 6,2 %, harapan kami tahun ini bisa urunkan 13,2 % sesuai kesepakatan kita ketika rembuk stunting aksi 3 lalu.

Kami yakin banyak hal yang sudah kita laksanakan, ada kegiatan yang langsung kepada anak stunting misal bentuk pmt khusus stunting yang kurang gizi 90 hari melalui seluruh puskesmas yang di kendalikan dinas kesehatan ditambah alat antropemetri kita sudah lengkap tahun ini di seluruh posyandu, dan bantuan pangan berupa (beras, telur, daging ayam, susu dan lainya) dan bantuan jamban keluarga dan air bersih bagi keluarga beresiko stunting, tambahnya.

Semua itu kami harapkan dapat memacu percepatan penurunan stunting dan perlu kita lakukan evaluasi dan monitoring terhadap capaiannya apakah sudah tepat sasaran atau tidak terhadap anak stunting dan keluarga beresiko stunting di Kabupaten Padang Lawas ini, tambahnya lagi.

Saya mengucapkan terima kasih kepada seluruh peserta yang hadir dan narasumber, pihak penyelenggara khususnya yang telah membantu dan mensukseskan kegiatan ini sehingga dapat terselenggara dengan baik sesuai dengan harapan kita bersama, akhiri sambutannya. (081)

The post Sekdakab Palas Resmi Buka Acara Reviu Kinerja Percepatan Penurunan Stunting Tahun 2023 appeared first on DUTAMEDAN.COM.

SUMATERA UTARA

Safari Ramadhan di Masjid Istiqomah, Wali Kota Wesly Silalahi Serahkan Bantuan dan Pesan Toleransi

DUTAMEDAN.COM, SIANTAR - Wali Kota Pematangsiantar Wesly Silalahi SH...

Herlina Hadiri Rapat Program Kerja TPAKD Kota Pematangsiantar Tahun 2025

PEMATANGSIANTAR, DUTAMEDAN.COM - Program kerja Tm Percepatan Akses Keuangan Daerah...

Borneo Cross Border Cycling Tour Pererat Hubungan RI-Malaysia

DUTAMEDAN.COM, PONTIANAK - Sebanyak 69 peserta Borneo Cross Border...

Sat Binmas Polres Tebingtinggi Cooling System, Wujudkan Kamtibmas Yang Aman

TEBINGTINGGI, DUTAMEDAN.COM - Dalam rangka mewujudkan Kamtibmas yang aman...

Polres Simalungun Mendadak Tes Urine 76 Orang Personel, Ini Hasilnya

Simalungun, DUTAMEDAN.COM - Dalam upaya menjaga profesionalisme dan integritas...

BERITA POPULER

Lantamal III Jakarta Hadiri Tasyakuran Peringatan Hut Ke-74 Polda Metro Jaya Tahun 2023

DUTAMEDAN.COM, Jakarta - Komandan Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut...

Pemilihan Umum Sebagai Kemerdekaan Yang Hakiki

OPINI, DUTAMEDAN.COM - Pemilu memang salah satu pilar penting...

Bupati Samosir Hadiri Pengukuhan DPC APDESI Kabupaten Samosir Periode 2023-2028

SAMOSIR, DUTAMEDAN.COM - Bupati Samosir Vandiko Timotius Gultom, ST menghadiri...

Danpasmar 1 Dampingi Wadan Kormar Buka Pelatihan Kementerian ESDM

Bogor, DUTAMEDAN.COM - TNI AL, Pasmar 1. Komandan Pasmar...

KPK Dukung Nawawi Gantikan Firli Sebagai Ketua Sementara

JAKARTA, DUTAMEDAN.COM – Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK)...

Serma Abd Rahman Berikan Wasbang di SMK MIFTAHUL KHOIR

PAMEKASAN, DUTAMEDAN.COM - Babinsa Koramil 0826/09 Pakong, Serma Abd....

Polres Madina Bakti Sosial Donor Darah Memperingati Peringati Hari Jadi ke-73 Humas Polri

MADINA, DUTAMEDAN.COM - Polres Mandailing Natal (Madina) memperingati hari...

DHD BPK 45 Sumbar Buka Pendaftaran Lomba Baca Puisi dan Lagu Perjuangan untuk Sambut HUT RI ke-76

Padang, DUTAMEDAN.COM - Sebagai salah satu bentuk upaya berkesinambungan...

BERITA TERBARU

KATEGORI TERBAIK

Aceh Terkini (24)Asahan Terkini (17)Bali Terkini (27)Balige Terkini (4)Bandar Lampung Terkini (3)Bandung Terkini (5)Bangka Belitung Terkini (1)Banten Terkini (14)Batam Terkini (4)Batu Bara Terkini (11)Belawan Terkini (6)Bengkalis Terkini (2)Berita Aceh (20)Berita Asahan (12)Berita Bali (18)Berita Bandar Lampung (5)Berita Bandung (3)Berita Bangka Belitung (1)Berita Banten (11)Berita Batam (2)Berita Batu Bara (8)Berita Belawan (3)Berita Bengkulu (0)Berita Binjai (38)Berita Dairi (4)Berita Deli Serdang (44)Berita Dolok Sanggul (0)Berita Gunung Sitoli (4)Berita Humbang Hasundutan (2)Berita Jakarta (61)Berita Jawa Barat (11)Berita Jawa Tengah (4)Berita Jawa Timur (44)Berita Kalimantan Barat (6)Berita Kalimantan Selatan (7)Berita Kalimantan Tengah (42)Berita Kalimantan Timur (3)Berita Kalimantan Utara (3)Berita Karo (6)Berita Kisaran (1)Berita Labuhanbatu (4)Berita Labuhanbatu Selatan (4)Berita Labuhanbatu Utara (6)Berita Lampung (8)Berita Lampung Barat (3)Berita Langkat (12)Berita Lubuk Pakam (3)Berita Maluku (4)Berita Mandailing Natal (2)Berita Medan (99)Berita Metro (1)Berita Nias Barat (6)Berita Nias Selatan (3)Berita Nias Utara (1)Berita Nusa Tenggara Barat (1)Berita Nusa Tenggara Timur (1)Berita Ogan Komering Ilir (1)Berita Padang (4)Berita Padang Lawas Utara (1)Berita Padangsidimpuan (9)Berita Pakpak Bharat (4)Berita Palembang (1)Berita Palu (1)Berita Panyabungan (0)Berita Papua Barat (1)Berita Parapat (1)Berita Pekanbaru (2)Berita Pematang Siantar (2)Berita Pematangsiantar (2)Berita Riau (4)Berita Samarinda (1)Berita Samosir (10)Berita Serdang Bedagai (5)Berita Sibolga (4)Berita Simalungun (16)Berita Stabat (6)Berita Sulawesi Selatan (1)Berita Sulawesi Tengah (1)Berita Sulawesi Utara (4)Berita Sumatera Barat (4)Berita Sumatera Selatan (9)Berita Sumatera Utara (62)Berita Sumatera Utara (85)Berita Tanjung Balai (11)Berita Tanjung Morawa (1)Berita Tanjungbalai (10)Berita Tapanuli Selatan (0)Berita Tapanuli Tengah (2)