Kamis, April 17, 2025
27.4 C
Medan

CitraLand Gama City Resmi Launching Rumah Contoh Cluster Sentosa Cove

MEDAN, DUTAMEDAN.COM – CitraLand Gama City kembali melaunching rumah contoh, kali ini rumah contoh Premium Cluster Sentosa Cove yang memiliki konsep ‘City Living at The Water Front’ di launching di Percut Seituan, Deliserdang, Jumat (8/12).

“Sentosa Cove ini adalah projek cluster ke-6 dan yang terakhir untuk kuadran ke-2. Cluster ini dengan luas 12 hektare termasuk empat lokasi yang sangat ekslusif terdepan di kuadran ke-2,”ucap General Manajer CitraLand Gama City, Raynandus Adyaksa General yang didampingi Manajer Marketing, Terry Johannes Napitupulu dan Manajer Teknik, Seno Pratono, Jumat (8/12).

Ia menyebutkan rumah contoh Sentosa Cove ini dirancang dengan konsep smart home, inovasi terbaru dibandingkan desain di cluster sebelumnya.

“Jadi tentunya karena kita di last cluster Kuadran ke-2, kita akan menaikan performancenya sehingga lebih ekslusif. Kita kedepan memang ingin membuat inovasi yang baru, juga akan meriview wujud wujud yang perlu dibenahi dan ditambahkan, supaya kita the next level lagi,”tuturnya.

Adyaksa menegaskan penyediaan rumah contoh cluster Sentosa Cove pada launching saat ini bertujuan untuk memberikan nuansa rumah sesungguhnya kepada para konsumen.

“Pada hari ini juga kita siapkan rumah contoh, karena kita perlu juga eksperien konsumen. Seperti apa sih yang diharapkan, jadi selama ini konsumen itu sudah familiar dengan projek kita. Makanya kita berikan hal baru kepada kesempatan ini rumah contoh yang menurut saya bagus sekali, lebih elegan sesuai dengan rumahnya, jadi konsumen yang datang kesini tentu bisa menikmati bagaimana suasana di rumah contoh ini,”ungkapnya.

Menanggapi desain rumah yang cukup berbeda dengan cluster kuadran sebelumnya, ia menjelaskan hal ini dilakukan sebagai upaya penataan perumahan yang rapi. Sehingga kedepannya lingkungan sekitar cluster tetap tertata dengan baik.

“Rumah contoh ini adalah baru, kita menyiapkan rumah dengan kanopi. Karena selama ini kita menjual tanpa kanopi, ternyata impeknya itu ke konsumen membuat kanopi yang bermacam-macam desain. Sehingga dengan model yang berbeda itu, membuat lingkungan sekitar kurang rapi, kurang teratur dan kurang bersih,”jelasnya.

Tak hanya itu, Adyaksa juga menyebutkan rumah contoh Cluster Sentosa Cove kali ini pun menyediakan ruangan dengan konsep outdoor yang sesuai dengan desain modern saat ini.

“Kita juga lengkapi rumah ini dengan etik room, karena atapnya yang tinggi. Bisa digunakan untuk aktivitas & hobi di outdoor. Karena sekarang ini orang-orang suka dengan suasana outdoor. Makanya konsep rumah ini kita berikan juga ruang outdoor,” Sebutnya.

Ia mengatakan Cluster Sentosa Cove kali ini mengangkat tema Singapura, yang mana pihaknya juga menyediakan sebuah ikon Singapura yakni patung The First Generation yang terletak di area Boat Quay.

“Setiap kita membuat cluster, tetap kita memberikan ikon dengan contoh patung anak kecil dengan nama the first generation yang terkenal di Singapura. Artinya kita konsisten membuka kluster baru dengan selalu ada ikon baru,” katanya.

Sementara itu, spesifikasi bangunan antara lain, pondasi beton bertulang, lantai homogeneous tile, dinding pasangan bata, plastik tambah Aci, dan untuk cat dinding menggunakan propam, plafond gypsum board dan rangka. (Cbud)

SUMATERA UTARA

Safari Ramadhan di Masjid Istiqomah, Wali Kota Wesly Silalahi Serahkan Bantuan dan Pesan Toleransi

DUTAMEDAN.COM, SIANTAR - Wali Kota Pematangsiantar Wesly Silalahi SH...

Herlina Hadiri Rapat Program Kerja TPAKD Kota Pematangsiantar Tahun 2025

PEMATANGSIANTAR, DUTAMEDAN.COM - Program kerja Tm Percepatan Akses Keuangan Daerah...

Borneo Cross Border Cycling Tour Pererat Hubungan RI-Malaysia

DUTAMEDAN.COM, PONTIANAK - Sebanyak 69 peserta Borneo Cross Border...

Sat Binmas Polres Tebingtinggi Cooling System, Wujudkan Kamtibmas Yang Aman

TEBINGTINGGI, DUTAMEDAN.COM - Dalam rangka mewujudkan Kamtibmas yang aman...

Polres Simalungun Mendadak Tes Urine 76 Orang Personel, Ini Hasilnya

Simalungun, DUTAMEDAN.COM - Dalam upaya menjaga profesionalisme dan integritas...

BERITA POPULER

Dinas Kominfo Sumut Siap Bersinergi dengan Polda Atasi Kejahatan Siber

MEDAN, DUTAMEDAN.COM – Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Provinsi...

Cegah Pekat 3C, Tim UKL Polsek Penukal Utara Gelar Razia Terpadu

DUTAMEDAN.COM, PALI – Tim UKL II Polsek Penukal Utara...

Nezar Sebut Muncul Kekhawatiran dari Paslon Nomor Urut 1 dan 3 saat Debat Capres 

DUTAMEDAN.COM - Ketua Dewan Pimpinan Wilayah Partai Solidaritas Indonesia...

Kabupaten Cirebon Raih Penghargaan Pada Penganugerahan KIP Tingkat Jabar Tahun 2023

Kabupaten Bekasi, DUTAMEDAN.COM – Kabupaten Cirebon berhasil meraih penghargaan...

Qori Lestari Semangati Masyarakat Jalani PPKM Lewat Rilis Lagu Jangan Menyerah

Bandung, DUTAMEDAN.COM - Penerapan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM)...

Diantar Ibu Kandung, Mahasiswi FEB UMSU  Bersyahadat

DUTAMEDAN.COM, Medan - Mahasiswi semester 3 Fakultas Ekonomi dan...

Siapkan Unsur Komcad , Dandim 0613/Ciamis Buka Diksar Resimen Mahasiswa di Universitas Galuh.

Ciamis, DUTAMEDAN.COM - Dandim 0613/Ciamis Letkol Inf Wahyu Alfiyan...

BERITA TERBARU

KATEGORI TERBAIK

Aceh Terkini (24)Asahan Terkini (17)Bali Terkini (27)Balige Terkini (4)Bandar Lampung Terkini (3)Bandung Terkini (5)Bangka Belitung Terkini (1)Banten Terkini (14)Batam Terkini (4)Batu Bara Terkini (11)Belawan Terkini (6)Bengkalis Terkini (2)Berita Aceh (20)Berita Asahan (12)Berita Bali (18)Berita Bandar Lampung (5)Berita Bandung (3)Berita Bangka Belitung (1)Berita Banten (11)Berita Batam (2)Berita Batu Bara (8)Berita Belawan (3)Berita Bengkulu (0)Berita Binjai (38)Berita Dairi (4)Berita Deli Serdang (44)Berita Dolok Sanggul (0)Berita Gunung Sitoli (4)Berita Humbang Hasundutan (2)Berita Jakarta (61)Berita Jawa Barat (11)Berita Jawa Tengah (4)Berita Jawa Timur (44)Berita Kalimantan Barat (6)Berita Kalimantan Selatan (7)Berita Kalimantan Tengah (42)Berita Kalimantan Timur (3)Berita Kalimantan Utara (3)Berita Karo (6)Berita Kisaran (1)Berita Labuhanbatu (4)Berita Labuhanbatu Selatan (4)Berita Labuhanbatu Utara (6)Berita Lampung (8)Berita Lampung Barat (3)Berita Langkat (12)Berita Lubuk Pakam (3)Berita Maluku (4)Berita Mandailing Natal (2)Berita Medan (99)Berita Metro (1)Berita Nias Barat (6)Berita Nias Selatan (3)Berita Nias Utara (1)Berita Nusa Tenggara Barat (1)Berita Nusa Tenggara Timur (1)Berita Ogan Komering Ilir (1)Berita Padang (4)Berita Padang Lawas Utara (1)Berita Padangsidimpuan (9)Berita Pakpak Bharat (4)Berita Palembang (1)Berita Palu (1)Berita Panyabungan (0)Berita Papua Barat (1)Berita Parapat (1)Berita Pekanbaru (2)Berita Pematang Siantar (2)Berita Pematangsiantar (2)Berita Riau (4)Berita Samarinda (1)Berita Samosir (10)Berita Serdang Bedagai (5)Berita Sibolga (4)Berita Simalungun (16)Berita Stabat (6)Berita Sulawesi Selatan (1)Berita Sulawesi Tengah (1)Berita Sulawesi Utara (4)Berita Sumatera Barat (4)Berita Sumatera Selatan (9)Berita Sumatera Utara (62)Berita Sumatera Utara (85)Berita Tanjung Balai (11)Berita Tanjung Morawa (1)Berita Tanjungbalai (10)Berita Tapanuli Selatan (0)Berita Tapanuli Tengah (2)