Jumat, Maret 28, 2025
25.1 C
Medan

Dua Bulan Agresi Israel Ke Palestina, Korban Tewas Lebih 17 Ribu Jiwa

JAKARTA, DUTAMEDAN.COM – Tepat dua bulan agresi  Israel ke Palestina, jumlah korban tewas di Jalur Gaza mencapai lebih dari 17.000 jiwa.

Kementerian Kesehatan di Gaza menyatakan jumlah korban tewas sejak agresi Israel kini mencapai 17.177 pada Kamis (7/12).

Kemenkes Gaza juga menyatakan dalam 24 jam terakhir, 350 warga Palestina tewas, demikian dikutip Al Jazeera.

Israel memulai agresi di Jalur Gaza sejak 7 Oktober lalu, usai menyatakan deklarasi perang melawan kelompok Hamas.

Selama agresi ini, Israel tak hanya menyerang warga, beberapa objek sipil vital seperti rumah sakit, sekolah, hingga kamp pengungsian turut menjadi target keberingasan pasukan Zionis.

Menurut laporan Al Jazeera, korban luka akibat gempuran Israel mencapai 43.616 orang dan 7.600 orang masih dinyatakan hilang.

Tak hanya itu, sebanyak 2,3 juta warga di Gaza harus kehilangan rumah mereka akibat agresi ini.
Sepanjang operasi, Israel juga menghancurkan 300.000 rumah penduduk, 339 fasilitas pendidikan, dan 167 masjid.

Sebanyak 26 dari 35 rumah sakit di Gaza juga tak bisa beroperasi karena serangan Israel.

Tak hanya rumah sakit, Israel juga menargetkan 87 ambulans yang dituding dikendarai Hamas.

Pasukan Israel juga menggempur habis-habisan 11 toko roti yang sangat membantu warga Gaza saat krisis.

Israel dan Hamas sebelumnya sepakat gencatan senjata selama total 7 hari pada 24 November. Kesepakatan damai ini diperpanjang dua kali dan berakhir pada 30 November.

Usai berakhir, Israel menggempur habis-habisan Gaza terutama di wilayah selatan.(cnni)

SUMATERA UTARA

Safari Ramadhan di Masjid Istiqomah, Wali Kota Wesly Silalahi Serahkan Bantuan dan Pesan Toleransi

DUTAMEDAN.COM, SIANTAR - Wali Kota Pematangsiantar Wesly Silalahi SH...

Herlina Hadiri Rapat Program Kerja TPAKD Kota Pematangsiantar Tahun 2025

PEMATANGSIANTAR, DUTAMEDAN.COM - Program kerja Tm Percepatan Akses Keuangan Daerah...

Borneo Cross Border Cycling Tour Pererat Hubungan RI-Malaysia

DUTAMEDAN.COM, PONTIANAK - Sebanyak 69 peserta Borneo Cross Border...

Sat Binmas Polres Tebingtinggi Cooling System, Wujudkan Kamtibmas Yang Aman

TEBINGTINGGI, DUTAMEDAN.COM - Dalam rangka mewujudkan Kamtibmas yang aman...

Polres Simalungun Mendadak Tes Urine 76 Orang Personel, Ini Hasilnya

Simalungun, DUTAMEDAN.COM - Dalam upaya menjaga profesionalisme dan integritas...

BERITA POPULER

Pjs Bupati Toba Sampaikan Nota Jawaban APBD 2025, Fokus Peningkatan PAD dan Pengembangan UMKM

DUTAMEDAN.COM, BALIGE - Pjs Bupati Toba, Dr. Agustinus Panjaitan,...

Polres Binjai Tangkap Pelaku Penyalahgunaan BBM

DUTAMEDAN.COM - Unit Tindak Pidana Tertentu (Tipidter) Satuan Reserse...

Tingkatkan Sinergitas, Babinsa Koramil 1710-03/Kuala Kencana Bantu Membangun Rumah Warga

DUTAMEDAN.COM - Babinsa Koramil 1710-03/Kuala Kencana terus berkomitmen untuk...

Tirtanadi Raih Bintang 5 Top Digital Implementation 2023, Kabir Bedi Sabet Top Leader

MEDAN, DUTAMEDAN.COM - Perumda Tirtanadi kembali berhasil meraih Top...

Babinsa Koramil 0108-01/Lawe Sigala Bersama Warga Pangkas Pohon di Pinggir Jalan

Kutacane, DUTAMEDAN.COM - Babinsa Koramil 0108-01/Lawe Sigala Koptu Charly...

Pelantikan Ketua PAC IPK Tapung Hulu Berlangsung Sukses dan Semarak

Tapung Hulu (Kampar) DUTAMEDAN.COM - Pelantikan Pimpinan Anak Cabang...

Naikkan Honor Guru Honorer, PGRI Medan Apresiasi Bobby Nasution

MEDAN, DUTAMEDAN.COM - Kebijakan Wali Kota Medan Bobby Nasution...

BERITA TERBARU

KATEGORI TERBAIK

Aceh Terkini (24)Asahan Terkini (17)Bali Terkini (27)Balige Terkini (4)Bandar Lampung Terkini (3)Bandung Terkini (5)Bangka Belitung Terkini (1)Banten Terkini (14)Batam Terkini (4)Batu Bara Terkini (11)Belawan Terkini (6)Bengkalis Terkini (2)Berita Aceh (20)Berita Asahan (12)Berita Bali (18)Berita Bandar Lampung (5)Berita Bandung (3)Berita Bangka Belitung (1)Berita Banten (11)Berita Batam (2)Berita Batu Bara (8)Berita Belawan (3)Berita Bengkulu (0)Berita Binjai (38)Berita Dairi (4)Berita Deli Serdang (44)Berita Dolok Sanggul (0)Berita Gunung Sitoli (4)Berita Humbang Hasundutan (2)Berita Jakarta (61)Berita Jawa Barat (11)Berita Jawa Tengah (4)Berita Jawa Timur (44)Berita Kalimantan Barat (6)Berita Kalimantan Selatan (7)Berita Kalimantan Tengah (42)Berita Kalimantan Timur (3)Berita Kalimantan Utara (3)Berita Karo (6)Berita Kisaran (1)Berita Labuhanbatu (4)Berita Labuhanbatu Selatan (4)Berita Labuhanbatu Utara (6)Berita Lampung (8)Berita Lampung Barat (3)Berita Langkat (12)Berita Lubuk Pakam (3)Berita Maluku (4)Berita Mandailing Natal (2)Berita Medan (99)Berita Metro (1)Berita Nias Barat (6)Berita Nias Selatan (3)Berita Nias Utara (1)Berita Nusa Tenggara Barat (1)Berita Nusa Tenggara Timur (1)Berita Ogan Komering Ilir (1)Berita Padang (4)Berita Padang Lawas Utara (1)Berita Padangsidimpuan (9)Berita Pakpak Bharat (4)Berita Palembang (1)Berita Palu (1)Berita Panyabungan (0)Berita Papua Barat (1)Berita Parapat (1)Berita Pekanbaru (2)Berita Pematang Siantar (2)Berita Pematangsiantar (2)Berita Riau (4)Berita Samarinda (1)Berita Samosir (10)Berita Serdang Bedagai (5)Berita Sibolga (4)Berita Simalungun (16)Berita Stabat (6)Berita Sulawesi Selatan (1)Berita Sulawesi Tengah (1)Berita Sulawesi Utara (4)Berita Sumatera Barat (4)Berita Sumatera Selatan (9)Berita Sumatera Utara (62)Berita Sumatera Utara (85)Berita Tanjung Balai (11)Berita Tanjung Morawa (1)Berita Tanjungbalai (10)Berita Tapanuli Selatan (0)Berita Tapanuli Tengah (2)