Kamis, Februari 13, 2025
27 C
Medan

Polda Banten Imbau Masyarakat Pesisir dan Nelayan Selat Sunda Untuk Waspada Erupsi Anak Krakatau

SERANG, DUTAMEDAN.COM – Gunung Anak Krakatau (GAK) saat ini tengah aktif, dan berkali-kali erupsi. Polda Banten pun mengimbau warga pesisir dan nelayan di perairan Selat Sunda, untuk mewaspadai aktivitas tersebut.

Kabidhumas Polda Banten, Kombes Pol Didik Hariyanto, menjelaskan bahwa berdasarkan informasi dari Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG), pada Rabu (6/12) telah terjadi dua kali erupsi GAK.

“Erupsi pertama terjadi pada pukul 00.06 WIB dengan tinggi kolom abu teramati kurang lebih 1.000 meter di atas puncak atau kurang lebih 1.157 meter di atas permukaan laut,” ujarnya.

Kemudian erupsi yang kedua terjadi pada pukul 09.54 WIB dengan ketinggian kolam abu kurang lebih 500 meter di atas puncak atau kurang lebih 657 meter di atas permukaan laut.

Dan hasil pengamatan visual dan instrumental teramati Gunung Anak Krakatau berada pada Level III (Siaga) mengalami peningkatan aktivitas yang semakin nyata atau gunung api mengalami erupsi.

Polda Banten Imbau Masyarakat Pesisir dan Nelayan Selat Sunda Untuk DUTAMEDAN.COM Erupsi Anak Krakatau

Didik juga mengimbau agar nelayan termasuk warga pesisir tidak mendekati GAK atau beraktivitas dalam radius lima kilometer dari kawah aktif.

“Saat ini Gunung Anak Krakatau berada pada level III siaga, kami menghimbau kepada warga di pesisir khususnya nelayan agar tidak mendekati gunung dengan radius lima kilometer,” katanya.

Ia menjelaskan, sejak kelahiran GAK pada Juni 1927 hingga saat ini, erupsi berulang kali terjadi, sehingga GAK tumbuh semakin besar dan tinggi.

Karakter letusan Gunung Anak Krakatau berupa erupsi eksplosif dan erupsi efusif dengan waktu istirahat letusannya berkisar antara satu sampai enam tahun. (ANT)

SUMATERA UTARA

Borneo Cross Border Cycling Tour Pererat Hubungan RI-Malaysia

DUTAMEDAN.COM, PONTIANAK - Sebanyak 69 peserta Borneo Cross Border...

Sat Binmas Polres Tebingtinggi Cooling System, Wujudkan Kamtibmas Yang Aman

TEBINGTINGGI, DUTAMEDAN.COM - Dalam rangka mewujudkan Kamtibmas yang aman...

Polres Simalungun Mendadak Tes Urine 76 Orang Personel, Ini Hasilnya

Simalungun, DUTAMEDAN.COM - Dalam upaya menjaga profesionalisme dan integritas...

Ilyas Sitorus Lantik Pengurus PGRI Sumut, Dorong Penguatan Organisasi dan Inovasi Pendidikan

Medan, DUTAMEDAN.COM - Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo)...

Peringai Dies Natalis ke-78, HMI Cabang Mempawah Salurkan Air Bersih untuk Korban Banjir

DUTAMEDAN.COM, MEMPAWAH - Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Mempawah...

BERITA POPULER

Bupati Samosir Buka Lokakarya 7 Panen,  Hasil Belajar Calon Guru Penggerak Angkatan 8 Kabupaten Samosir.

DUTAMEDAN.COM, SAMOSIR - Bupati Samosir yang diwakili Asisten Administrasi...

Peringati HBN, Sachrudin: Terus Bangkitkan Gotong Royong!

DUTAMEDAN.COM, Tangerang - Hari Bela Negara (HBN) menjadi momentum...

Wabup Labuhanbatu Hadiri Peringatan Hari Relawan Pmi

Labuhanbatu, DUTAMEDAN.COM - Wakil Bupati Labuhanbatu Hj.Ellya Rosa Siregar,S.Pd,MM...

Asisten III Pimpin Apel Gabungan Di Lingkungan Pemkab Labuhanbatu

DUTAMEDAN.COM, Labuhanbatu - (11/12/23) Asisten III Administrasi Umum Pemerintah...

Ingin Merencanakan Kehamilan? Suami Harus Perhatikan Hal Ini

DUTAMEDAN.COM - Para peneliti dari Texas A&M University mengatakan...

Upacara HUT KORPRI, Kasdim 0402/OKI: Selamat Ulang Tahun

OGAN KOMERING ILIR, DUTAMEDAN.COM - Komandan Kodim 0402/OKI Letkol...

SDN Cipete 5 Gelar Seminar Meningkatkan Guru agar Sadar Hukum

DUTAMEDAN.COM, Kota Tangerang - Ada yang berbeda dilaksanakan SD...

Polrestabes Medan Rubuhkan Lapak Judi dan Narkoba di Gang Tower Sunggal

DUTAMEDAN.COM - Satresnarkoba Polrestabes Medan bekerja sama dengan Forkopimcam...

BERITA TERBARU

KATEGORI TERBAIK

Aceh Terkini (24)Asahan Terkini (17)Bali Terkini (27)Balige Terkini (4)Bandar Lampung Terkini (3)Bandung Terkini (5)Bangka Belitung Terkini (1)Banten Terkini (14)Batam Terkini (4)Batu Bara Terkini (11)Belawan Terkini (6)Bengkalis Terkini (2)Berita Aceh (20)Berita Asahan (12)Berita Bali (18)Berita Bandar Lampung (5)Berita Bandung (3)Berita Bangka Belitung (1)Berita Banten (11)Berita Batam (2)Berita Batu Bara (8)Berita Belawan (3)Berita Bengkulu (0)Berita Binjai (38)Berita Dairi (4)Berita Deli Serdang (44)Berita Dolok Sanggul (0)Berita Gunung Sitoli (4)Berita Humbang Hasundutan (2)Berita Jakarta (61)Berita Jawa Barat (11)Berita Jawa Tengah (4)Berita Jawa Timur (44)Berita Kalimantan Barat (6)Berita Kalimantan Selatan (7)Berita Kalimantan Tengah (42)Berita Kalimantan Timur (3)Berita Kalimantan Utara (3)Berita Karo (6)Berita Kisaran (1)Berita Labuhanbatu (4)Berita Labuhanbatu Selatan (4)Berita Labuhanbatu Utara (6)Berita Lampung (8)Berita Lampung Barat (3)Berita Langkat (12)Berita Lubuk Pakam (3)Berita Maluku (4)Berita Mandailing Natal (2)Berita Medan (99)Berita Metro (1)Berita Nias Barat (6)Berita Nias Selatan (3)Berita Nias Utara (1)Berita Nusa Tenggara Barat (1)Berita Nusa Tenggara Timur (1)Berita Ogan Komering Ilir (1)Berita Padang (4)Berita Padang Lawas Utara (1)Berita Padangsidimpuan (9)Berita Pakpak Bharat (4)Berita Palembang (1)Berita Palu (1)Berita Panyabungan (0)Berita Papua Barat (1)Berita Parapat (1)Berita Pekanbaru (2)Berita Pematang Siantar (0)Berita Pematangsiantar (0)Berita Riau (4)Berita Samarinda (1)Berita Samosir (10)Berita Serdang Bedagai (5)Berita Sibolga (4)Berita Simalungun (16)Berita Stabat (6)Berita Sulawesi Selatan (1)Berita Sulawesi Tengah (1)Berita Sulawesi Utara (4)Berita Sumatera Barat (4)Berita Sumatera Selatan (9)Berita Sumatera Utara (62)Berita Sumatera Utara (85)Berita Tanjung Balai (11)Berita Tanjung Morawa (1)Berita Tanjungbalai (10)Berita Tapanuli Selatan (0)Berita Tapanuli Tengah (2)