Kamis, April 17, 2025
22.9 C
Medan

Hari Keempat Aquabike di Waterfront City, UMKM Siap Promosikan Produk Samosir

Samosir, DUTAMEDAN.COM – Gelaran Aquabike Jetski World Championship 2024 di Danau Toba memasuki hari keempat pada Sabtu (16/11) di Waterfront City, Samosir.

Balapan jetski memasuki kategori Circuit Cup World Championship, merupakan lanjutan dari tiga seri balapan endurance yang sebelumnya sukses digelar di Kabupaten Karo, Dairi, dan Simalungun. Kategori Circuit sebagai partai puncak akan digelar selama dua hari yakni  16 – 17 November  2024.

pengunjung yang datang dari berbagai kabupaten merasa antusias memadati venue sepanjang Waterfront City untuk menyaksikan berbagai macam aksi yang dilaksankan di waterfront site .

Semua masyarakat merasa senang yang berkunjung ke waterfont site tak bosan bosannya melihat macam ragam hasil produk Samosir, binaan UMKM melalui Kabid Koperindag Samosir. Togar Siboro hanya menikmati sajian yang dipajang di setiap stand UMKM dan siap mempromosikan ke taraf internasional sesuai misi Pemkab Samosir menuju wisata maju.

Dan kelompok UMKM yang namanya, Berani Angkat Tangan Samosir, juga binaan kabid Togar siboro merasa senang dan percaya bahwa binaannya pasti berhasil dan sukses di hari kedepan.

Pada sesi pagi hari, para pembalap menunjukkan kemampuannya dalam free practice (latihan bebas), kualifikasi atau pole position dari semua kelas yang dipertandingkan seperti Ski Division GP1, Ski Ladies GP1, Runabout GP1, Paralel Slalom, dan Freestyle.

Rangkaian Aquabike Jetski World, dan Pesta Rakyat, semakin meriah dengan babak penyisihan kompetisi Solu Bolon (lomba balap perahu). Sebanyak 8 tim dari 8 kabupaten (Samosir, Toba, Simalungun, Taput, Karo, Dairi, Humbahas, dan Pakpak Bharat) berpartisipasi dalam perlombaan yang memperebutkan total hadiah Rp. 250 Juta.

Pada babak penyisihan, Tim Solu Bolon Kabupaten Samosir berhasil mengalahkan Tim Dairi, Tim Humbahas mengalahkan Tim Karo, Tim Taput mengalahkan Pakpak Bharat dan Tim Toba berhasil mengalahkan Tim Simalungun. Selanjutnya pada babak Semifinal, Tim Taput mengalahkan Humbahas, dan Tim Samosir berhasil mengalahkan Tim Toba.

Dengan demikian Tim Kabupaten Samosir akan menantang Tim Taput di partai final memperebutkan Juara I, dan Tim Humbahas vs Toba akan memperebutkan peringkat ketiga, yang akan digelar pada Minggu (17/11).

Pada pukul 15.20 WIB, Race Moto I Aquabike Jetski World Champhionship kelas Ski Ladies GP1, diawali dengan parade lap.

Tampak Plt. Bupati Samosir Drs. Martua Sitanggang bersama Founder H20 Racing Management Nicolo Di San Germano dan unsur Forkopimda tampak mengibarkan bendera Merah Putih saat memimpin langsung parade pembalap yang membawa bendera masing-masing negara mengelilingi lintasan sebelum melakukan pertandingan.

Adapun hasil balapan Moto 1 Aquabike Jetski adalah kelas Ski Ladies GP1 berhasil finish di posisi pertama adalah Jessica Chavanne/FRA (99), diikuti Jasmiin Ypraus/EST (64) di posisi kedua, dan Benedicte Drange/NOR (10) finish ketiga.

Untuk kategori Ski Division GP1, posisi pertama diraih Morgan Poret/FRA (7), urutan kedua Jeremy Poret/FRA (72), dan Kevin Reitere/HUN (90) di urutan ke-3.

Sedangkan di kelas Runabout GP1, Francois Medori/FRA posisi ketiga. (Red/DM/01).

SUMATERA UTARA

Safari Ramadhan di Masjid Istiqomah, Wali Kota Wesly Silalahi Serahkan Bantuan dan Pesan Toleransi

DUTAMEDAN.COM, SIANTAR - Wali Kota Pematangsiantar Wesly Silalahi SH...

Herlina Hadiri Rapat Program Kerja TPAKD Kota Pematangsiantar Tahun 2025

PEMATANGSIANTAR, DUTAMEDAN.COM - Program kerja Tm Percepatan Akses Keuangan Daerah...

Borneo Cross Border Cycling Tour Pererat Hubungan RI-Malaysia

DUTAMEDAN.COM, PONTIANAK - Sebanyak 69 peserta Borneo Cross Border...

Sat Binmas Polres Tebingtinggi Cooling System, Wujudkan Kamtibmas Yang Aman

TEBINGTINGGI, DUTAMEDAN.COM - Dalam rangka mewujudkan Kamtibmas yang aman...

Polres Simalungun Mendadak Tes Urine 76 Orang Personel, Ini Hasilnya

Simalungun, DUTAMEDAN.COM - Dalam upaya menjaga profesionalisme dan integritas...

BERITA POPULER

Polres Pakpak Bharat Aktif Melaksanakan KRYD Dan Blue Light

DUTAMEDAN.COM, Salak - Dalam Menciptakan Kamtibmas Yang Kondusif Jelang...

Bobby Nasution : Hadiri Safari Natal di Gereja HKBP Simpang Limun

Medan, DUTAMEDAN.COM - Pembangunan Medan butuh lompatan yang jauh,...

Wakil Ketua Tidar Ingatkan Pentingnya Peran Perempuan

DUTAMEDAN.COM - Wakil Ketua Tunas Indonesia Raya (Tidar) Bidang...

Borneo Cross Border Cycling Tour Pererat Hubungan RI-Malaysia

DUTAMEDAN.COM, PONTIANAK - Sebanyak 69 peserta Borneo Cross Border...

187 Prajurit TNI Kontingen Garuda UNIFIL Dianugerahi Medali Satya Lencana Santi Darma

Jakarta, DUTAMEDAN.COM - Atas dedikasi serta kontribusinya dalam menjalankan...

Guru ini Paling Banyak Dapat Hadiah di Hari Guru

Deli Serdang, DUTAMEDAN.COM - Rahmadayani S.Pd Guru Kelas 1...

Kabar Duka, Mantan Wakil Bupati Kapuas, Nafiah Ibnor, Berpulang pada Usia 71 Tahun

Kapuas, DUTAMEDAN.COM - Kabar duka menyelimuti Kota Air, Kapuas,...

Peran Strategis Bagian Administrasi Pembangunan Pemko Binjai

DUTAMEDAN.COM, BINJAI - Bagian Administrasi Pembangunan memiliki tugas dan...

BERITA TERBARU

KATEGORI TERBAIK

Aceh Terkini (24)Asahan Terkini (17)Bali Terkini (27)Balige Terkini (4)Bandar Lampung Terkini (3)Bandung Terkini (5)Bangka Belitung Terkini (1)Banten Terkini (14)Batam Terkini (4)Batu Bara Terkini (11)Belawan Terkini (6)Bengkalis Terkini (2)Berita Aceh (20)Berita Asahan (12)Berita Bali (18)Berita Bandar Lampung (5)Berita Bandung (3)Berita Bangka Belitung (1)Berita Banten (11)Berita Batam (2)Berita Batu Bara (8)Berita Belawan (3)Berita Bengkulu (0)Berita Binjai (38)Berita Dairi (4)Berita Deli Serdang (44)Berita Dolok Sanggul (0)Berita Gunung Sitoli (4)Berita Humbang Hasundutan (2)Berita Jakarta (61)Berita Jawa Barat (11)Berita Jawa Tengah (4)Berita Jawa Timur (44)Berita Kalimantan Barat (6)Berita Kalimantan Selatan (7)Berita Kalimantan Tengah (42)Berita Kalimantan Timur (3)Berita Kalimantan Utara (3)Berita Karo (6)Berita Kisaran (1)Berita Labuhanbatu (4)Berita Labuhanbatu Selatan (4)Berita Labuhanbatu Utara (6)Berita Lampung (8)Berita Lampung Barat (3)Berita Langkat (12)Berita Lubuk Pakam (3)Berita Maluku (4)Berita Mandailing Natal (2)Berita Medan (99)Berita Metro (1)Berita Nias Barat (6)Berita Nias Selatan (3)Berita Nias Utara (1)Berita Nusa Tenggara Barat (1)Berita Nusa Tenggara Timur (1)Berita Ogan Komering Ilir (1)Berita Padang (4)Berita Padang Lawas Utara (1)Berita Padangsidimpuan (9)Berita Pakpak Bharat (4)Berita Palembang (1)Berita Palu (1)Berita Panyabungan (0)Berita Papua Barat (1)Berita Parapat (1)Berita Pekanbaru (2)Berita Pematang Siantar (2)Berita Pematangsiantar (2)Berita Riau (4)Berita Samarinda (1)Berita Samosir (10)Berita Serdang Bedagai (5)Berita Sibolga (4)Berita Simalungun (16)Berita Stabat (6)Berita Sulawesi Selatan (1)Berita Sulawesi Tengah (1)Berita Sulawesi Utara (4)Berita Sumatera Barat (4)Berita Sumatera Selatan (9)Berita Sumatera Utara (62)Berita Sumatera Utara (85)Berita Tanjung Balai (11)Berita Tanjung Morawa (1)Berita Tanjungbalai (10)Berita Tapanuli Selatan (0)Berita Tapanuli Tengah (2)