Kamis, April 17, 2025
22.9 C
Medan

Polres Pelabuhan Belawan Lakukan Pengamanan Transit Logistik Pilkada 2024

DUTAMEDAN.COM, Belawan – Polres Pelabuhan Belawan melaksanakan pengamanan terhadap logistik Pilkada Serentak 2024 yang transit sementara di Pelabuhan Depo PT. Tanto, Belawan, pada Senin (28/10/2024). Kegiatan pengamanan ini merupakan bagian dari Operasi Mantap Praja Toba 2024, yang bertujuan untuk menjaga kelancaran dan keamanan proses distribusi logistik Pilkada sebelum diteruskan ke gudang KPU di berbagai wilayah Sumatera Utara.

Kapolres Pelabuhan Belawan, AKBP Janton Silaban, SH., SIK., MKP., melalui Kabag Ops AKP Pittor Gultom, SH., menjelaskan bahwa pengamanan dilakukan dengan sistem terbuka dan tertutup.

“Kami menempatkan personel untuk menjaga logistik Pilkada selama transit di Depo PT. Tanto, sebelum nantinya diberangkatkan ke gudang KPU masing-masing wilayah. Pengamanan ini bertujuan untuk memastikan proses distribusi berjalan lancar dan aman,” ujar AKP Pittor Gultom.

Logistik Pilkada yang diamankan meliputi kotak suara, surat suara, dan alat-alat lain yang dibutuhkan dalam pelaksanaan Pilkada Serentak 2024. Pengamanan tersebut dilakukan secara ketat dengan melibatkan personel dari berbagai satuan, guna mengantisipasi potensi gangguan keamanan selama proses transit dan pengiriman logistik.

Proses pengamanan berlangsung dengan baik dan aman, dan logistik dijadwalkan segera diberangkatkan ke tujuan masing-masing sesuai jadwal yang telah ditetapkan. (Wilson)

SUMATERA UTARA

Safari Ramadhan di Masjid Istiqomah, Wali Kota Wesly Silalahi Serahkan Bantuan dan Pesan Toleransi

DUTAMEDAN.COM, SIANTAR - Wali Kota Pematangsiantar Wesly Silalahi SH...

Herlina Hadiri Rapat Program Kerja TPAKD Kota Pematangsiantar Tahun 2025

PEMATANGSIANTAR, DUTAMEDAN.COM - Program kerja Tm Percepatan Akses Keuangan Daerah...

Borneo Cross Border Cycling Tour Pererat Hubungan RI-Malaysia

DUTAMEDAN.COM, PONTIANAK - Sebanyak 69 peserta Borneo Cross Border...

Sat Binmas Polres Tebingtinggi Cooling System, Wujudkan Kamtibmas Yang Aman

TEBINGTINGGI, DUTAMEDAN.COM - Dalam rangka mewujudkan Kamtibmas yang aman...

Polres Simalungun Mendadak Tes Urine 76 Orang Personel, Ini Hasilnya

Simalungun, DUTAMEDAN.COM - Dalam upaya menjaga profesionalisme dan integritas...

BERITA POPULER

Siswa SDN Ambon yang Belajarnya Lesehan, Dindik Kota Serang Salahkan Sistem

SERANG, DUTAMEDAN.COM – Tidak adanya fasilitas belajar berupa kursi...

Serangan Udara Israel ke Selatan Gaza Tewaskan 32 Warga Sipil

INTERNASIONAL, DUTAMEDAN.COM - Serangan udara Israel di blok perumahan...

KPU Nias Barat adakan Sosialisasi Pemilihan Umum TA 2024 kepada Tokoh Agama

DUTAMEDAN.COM, Nias Barat - KPUD Nias Barat melaksanakan sosialisasi...

Jelang Nataru dan Pemilukada, Pj. Wali Kota Bekasi Pimpin Rakor Bersama Seluruh OPD

Kota Bekasi, DUTAMEDAN.COM - Bertempat di Aula H. Nonon...

Bobby Nasution: Peran Wartawan Sangat Menentukan

Medan, DUTAMEDAN.COM - Wali Kota Medan, Bobby Nasution menyebutkan...

Polda Lampung Gelar Pasar Murah Nataru, Sasar Masyarakat Kurang Mampu di Tiga Kecamatan

DUTAMEDAN.COM, LAMPUNG - Polda Lampung menggelar pasar murah untuk...

Puncak Peringatan HUT Ke-78 PGRI dan Hari Guru Nasional 2023

DUTAMEDAN.COM - Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto mendampingi...

Polres Asahan Musnahkan 57 kg Sabu dan 246 Ekstasi

DUTAMEDAN.COM, Kisaran – Polres Asahan memusnahkan barang bukti tindak...

BERITA TERBARU

KATEGORI TERBAIK

Aceh Terkini (24)Asahan Terkini (17)Bali Terkini (27)Balige Terkini (4)Bandar Lampung Terkini (3)Bandung Terkini (5)Bangka Belitung Terkini (1)Banten Terkini (14)Batam Terkini (4)Batu Bara Terkini (11)Belawan Terkini (6)Bengkalis Terkini (2)Berita Aceh (20)Berita Asahan (12)Berita Bali (18)Berita Bandar Lampung (5)Berita Bandung (3)Berita Bangka Belitung (1)Berita Banten (11)Berita Batam (2)Berita Batu Bara (8)Berita Belawan (3)Berita Bengkulu (0)Berita Binjai (38)Berita Dairi (4)Berita Deli Serdang (44)Berita Dolok Sanggul (0)Berita Gunung Sitoli (4)Berita Humbang Hasundutan (2)Berita Jakarta (61)Berita Jawa Barat (11)Berita Jawa Tengah (4)Berita Jawa Timur (44)Berita Kalimantan Barat (6)Berita Kalimantan Selatan (7)Berita Kalimantan Tengah (42)Berita Kalimantan Timur (3)Berita Kalimantan Utara (3)Berita Karo (6)Berita Kisaran (1)Berita Labuhanbatu (4)Berita Labuhanbatu Selatan (4)Berita Labuhanbatu Utara (6)Berita Lampung (8)Berita Lampung Barat (3)Berita Langkat (12)Berita Lubuk Pakam (3)Berita Maluku (4)Berita Mandailing Natal (2)Berita Medan (99)Berita Metro (1)Berita Nias Barat (6)Berita Nias Selatan (3)Berita Nias Utara (1)Berita Nusa Tenggara Barat (1)Berita Nusa Tenggara Timur (1)Berita Ogan Komering Ilir (1)Berita Padang (4)Berita Padang Lawas Utara (1)Berita Padangsidimpuan (9)Berita Pakpak Bharat (4)Berita Palembang (1)Berita Palu (1)Berita Panyabungan (0)Berita Papua Barat (1)Berita Parapat (1)Berita Pekanbaru (2)Berita Pematang Siantar (2)Berita Pematangsiantar (2)Berita Riau (4)Berita Samarinda (1)Berita Samosir (10)Berita Serdang Bedagai (5)Berita Sibolga (4)Berita Simalungun (16)Berita Stabat (6)Berita Sulawesi Selatan (1)Berita Sulawesi Tengah (1)Berita Sulawesi Utara (4)Berita Sumatera Barat (4)Berita Sumatera Selatan (9)Berita Sumatera Utara (62)Berita Sumatera Utara (85)Berita Tanjung Balai (11)Berita Tanjung Morawa (1)Berita Tanjungbalai (10)Berita Tapanuli Selatan (0)Berita Tapanuli Tengah (2)