Jumat, April 18, 2025
23.8 C
Medan

Penutupan MTQ Desa Bulu Cina Wujudkan Generasi Cinta Al-Qur’an

DELISERDANG, DUTAMEDAN.COM – Acara penutupan Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) tingkat desa ke-2 di Desa Bulu Cina berhasil diselenggarakan dengan kebersamaan dan semangat cinta terhadap Al-Qur’an, Rabu (20/12).

Kepala Desa Bulu Cina, Ramiyadi, menyampaikan kegembiraannya atas suksesnya acara ini.

“Alhamdulillah selesai acara MTQ Desa Bulu Cina malam ini. Saya ucapkan terima kasih kepada seluruh stakeholder, Pemdes Bulu Cina, serta semua elemen masyarakat Desa Bulu Cina, terkhusus Pak Camat Hamparan Perak yang kali ini diwakilkan oleh Bapak Iskandar Kasi Trantib,” ujar Ramiyadi.

Ia juga menyampaikan harapannya terkait kesuksesan MTQ tersebut. “Harapan saya saat ini ialah bisa mewujudkan warga Desa Bulu Cina yang gemar dan cinta membaca Al-Qur’an juga tentunya tidak lupa semakin meningkat ibadah dan ketakwaan kepada Allah Subhanawata Allah.”

Acara penutupan MTQ Desa Bulu Cina ini juga ditandai dengan keluarnya nama-nama pemenang perlombaan dari setiap cabang.

Arwanda Galih Prayoga Juara I Kategori Putra Anak-anak disusul Farhan Risky Arrasyd Juara II dan Arfi Alfiansyah Juara III. Sedangkan Kategori Putri Juara I Arziki Zarita Antoni, Juara II Tri Anggraini Putri dan Juara III Kanayya Azzahra.

Kategori Remaja Putra Juara I Faqih Adza Amna, Juara II Billi Apriansyah, dan Juara III M. Abdan Amna. Sedangkan Kategori Remaja Putri dimenangkan oleh Ciptra Ardiana sebagai Juara I, Febinesia Hirahta Amna Juara II, dan Alfira Putri Fendyani Juara III.

Sementara Kategori Dewasa Putri Ibnu Sina Juara I, Ahmad Muhajid Juara II, dan Deny Wahyudi Juara III. Kategori Dewasa Putri juara I Fhyska Sari Pradini, Juara II Sela Ardila, dan Juara III Sri Ukurta. 20)

Artikel Penutupan MTQ Desa Bulu Cina Wujudkan Generasi Cinta Al-Qur’an pertama kali tampil pada DUTAMEDAN.COM

SUMATERA UTARA

Safari Ramadhan di Masjid Istiqomah, Wali Kota Wesly Silalahi Serahkan Bantuan dan Pesan Toleransi

DUTAMEDAN.COM, SIANTAR - Wali Kota Pematangsiantar Wesly Silalahi SH...

Herlina Hadiri Rapat Program Kerja TPAKD Kota Pematangsiantar Tahun 2025

PEMATANGSIANTAR, DUTAMEDAN.COM - Program kerja Tm Percepatan Akses Keuangan Daerah...

Borneo Cross Border Cycling Tour Pererat Hubungan RI-Malaysia

DUTAMEDAN.COM, PONTIANAK - Sebanyak 69 peserta Borneo Cross Border...

Sat Binmas Polres Tebingtinggi Cooling System, Wujudkan Kamtibmas Yang Aman

TEBINGTINGGI, DUTAMEDAN.COM - Dalam rangka mewujudkan Kamtibmas yang aman...

Polres Simalungun Mendadak Tes Urine 76 Orang Personel, Ini Hasilnya

Simalungun, DUTAMEDAN.COM - Dalam upaya menjaga profesionalisme dan integritas...

BERITA POPULER

Polres Batubara Gelar Tes Urine Personil Secara Mendadak

BATUBARA, DUTAMEDAN.COM - Dalam upaya menjaga integritas dan profesionalisme,...

Sekda Sampaikan Nota Pengantar R-APBD 2024

DELI SERDANG, DUTAMEDAN.COM - Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Deli...

Pelatihan Manajemen Perusahaan Air Minum Angkatan 143 Berakhir

MEDAN, DUTAMEDAN.COM - Pendidikan dan pelatihan manajemen perusahaan air...

Jaga Kebugaran Tubuh, Pejabat Utama Pasmar 1 Rutin Berolahraga

Jakarta, DUTAMEDAN.COM - TNI AL, Dispen Kormar, Pasmar 1....

BERITA TERBARU

KATEGORI TERBAIK

Aceh Terkini (24)Asahan Terkini (17)Bali Terkini (27)Balige Terkini (4)Bandar Lampung Terkini (3)Bandung Terkini (5)Bangka Belitung Terkini (1)Banten Terkini (14)Batam Terkini (4)Batu Bara Terkini (11)Belawan Terkini (6)Bengkalis Terkini (2)Berita Aceh (20)Berita Asahan (12)Berita Bali (18)Berita Bandar Lampung (5)Berita Bandung (3)Berita Bangka Belitung (1)Berita Banten (11)Berita Batam (2)Berita Batu Bara (8)Berita Belawan (3)Berita Bengkulu (0)Berita Binjai (38)Berita Dairi (4)Berita Deli Serdang (44)Berita Dolok Sanggul (0)Berita Gunung Sitoli (4)Berita Humbang Hasundutan (2)Berita Jakarta (61)Berita Jawa Barat (11)Berita Jawa Tengah (4)Berita Jawa Timur (44)Berita Kalimantan Barat (6)Berita Kalimantan Selatan (7)Berita Kalimantan Tengah (42)Berita Kalimantan Timur (3)Berita Kalimantan Utara (3)Berita Karo (6)Berita Kisaran (1)Berita Labuhanbatu (4)Berita Labuhanbatu Selatan (4)Berita Labuhanbatu Utara (6)Berita Lampung (8)Berita Lampung Barat (3)Berita Langkat (12)Berita Lubuk Pakam (3)Berita Maluku (4)Berita Mandailing Natal (2)Berita Medan (99)Berita Metro (1)Berita Nias Barat (6)Berita Nias Selatan (3)Berita Nias Utara (1)Berita Nusa Tenggara Barat (1)Berita Nusa Tenggara Timur (1)Berita Ogan Komering Ilir (1)Berita Padang (4)Berita Padang Lawas Utara (1)Berita Padangsidimpuan (9)Berita Pakpak Bharat (4)Berita Palembang (1)Berita Palu (1)Berita Panyabungan (0)Berita Papua Barat (1)Berita Parapat (1)Berita Pekanbaru (2)Berita Pematang Siantar (2)Berita Pematangsiantar (2)Berita Riau (4)Berita Samarinda (1)Berita Samosir (10)Berita Serdang Bedagai (5)Berita Sibolga (4)Berita Simalungun (16)Berita Stabat (6)Berita Sulawesi Selatan (1)Berita Sulawesi Tengah (1)Berita Sulawesi Utara (4)Berita Sumatera Barat (4)Berita Sumatera Selatan (9)Berita Sumatera Utara (62)Berita Sumatera Utara (85)Berita Tanjung Balai (11)Berita Tanjung Morawa (1)Berita Tanjungbalai (10)Berita Tapanuli Selatan (0)Berita Tapanuli Tengah (2)