Kamis, April 24, 2025
25 C
Medan

Jelang Nataru, Bank Sumut Siapkan Kebutuhan Kas Rp2,8 T

MEDAN, DUTAMEDAN.COM – Dalam rangka mengantisipasi kebutuhan masyarakat selama hari Natal 2023 dan menjelang tahun baru 2024 mendatang, PT Bank Sumut menyiapkan persediaan uang tunai, persediaan Kas yang disiapkan PT Bank Sumut mencapai Rp.2,8 Triliun.

Direktur Utama Bank Sumut Babay Parid Wazdi, menjelaskan Jumlah uang tunai yang disiapkan Bank Sumut telah mempertimbangkan beberapa indikator.

Petugas Bank Sumut melayani transaksi Nasabah di kantor Bank Sumut.

Peningkatan transaksi melalui kantor Bank Sumut yang mengantisipasi peningkatan transaksi melalui 352 mesin ATM yang tersebar di seluruh wilayah Sumatera Utara, Jakarta, Pekanbaru dan juga Batam. Jumlah kebutuhan uang tunai tersebut untuk kebutuhan yang dimulai sejak Tanggal 11 Desember 2023 hingga 2 Januari 2024 mendatang, kebutuhan kas sebanyak itu antara lain untuk kesiapan layanan ATM sebesar Rp.1,2 Triliun dan kebutuhan unit kantor operasional yang mencapai hampir Rp.1,2 Triliun.

Kebutuhan kantor operasional tersebut antara lain pembayaran gaji di awal tahun Baru dan pembayaran SP2D Pemerintah Propinsi dan Kabupaten/Kota dan selebihnya untuk kebutuhan Interkoneksi bank.

Lebih lanjut dijelaskan, kesiapan kas tersebut dilakukan untuk tetap memenuhi kebutuhan nasabah akan tersedianya uang di mesin ATM Bank Sumut.

Petugas Bank Sumut melayani transaksi Nasabah di kantor Bank Sumut.

Dapat kami sampaikan dalam rangka hari raya Natal dan menyambut tahun Baru kami pastikan pelayanan kas Bank Sumut tetap beroperasi normal terutama ketersediaan kas atm” ujarnya “dengan ketersediaan ini, nasabah tidak perlu khawatir untuk melakukan penarikan uang di ATM,” jelasnya.

Babay Parid Wazdi juga menjelaskan, selain kebutuhan kas tunai, Bank Sumut memastikan kesiapan layanan digital Bankingnya seperti aplikasi Sumut mobile untuk memudahkan masyarakat dalam melakukan transaksi keuangan non tunai.

Mobile Banking Bank Sumut tesrebut juga dapat dipergunakan untuk berbagai kegiatan transaksi antara lain Cek Saldo, transfer, pembayaran pajak maupun berbagai transaksi lainnya.

Babay Parid Wazdi juga menghimbau nasabah Bank Sumut untuk meningkatkan kewaspadaan mengingat modus kejahatan siber yang semakin beragam. Nasabah Bank Sumut juga dihimbau untuk selalu menjaga kerahasiaan data pribadi termasuk nomor kartu, PIN ATM, OTP dan lainnya.

Selain itu Nasabah Bank Sumut juga diminta untuk tidak mudah percaya untuk membuka, mengklik bahkan mendownload aplikasi yang tidak dikenal. “Bank Sumut juga tidak pernah meminta Nasabah untuk memberikan nomor PIN atau Data Pribadi kepada Bank atau pegawai Bank” Pungkas Babay Parid Wazdi.

Apabila Nasabah membutuhkan Informasi lebih lanjut dihimbau menghubungi call center resmi Bank Sumut di 14002. (BG/EDS)

SUMATERA UTARA

Safari Ramadhan di Masjid Istiqomah, Wali Kota Wesly Silalahi Serahkan Bantuan dan Pesan Toleransi

DUTAMEDAN.COM, SIANTAR - Wali Kota Pematangsiantar Wesly Silalahi SH...

Herlina Hadiri Rapat Program Kerja TPAKD Kota Pematangsiantar Tahun 2025

PEMATANGSIANTAR, DUTAMEDAN.COM - Program kerja Tm Percepatan Akses Keuangan Daerah...

Borneo Cross Border Cycling Tour Pererat Hubungan RI-Malaysia

DUTAMEDAN.COM, PONTIANAK - Sebanyak 69 peserta Borneo Cross Border...

Sat Binmas Polres Tebingtinggi Cooling System, Wujudkan Kamtibmas Yang Aman

TEBINGTINGGI, DUTAMEDAN.COM - Dalam rangka mewujudkan Kamtibmas yang aman...

Polres Simalungun Mendadak Tes Urine 76 Orang Personel, Ini Hasilnya

Simalungun, DUTAMEDAN.COM - Dalam upaya menjaga profesionalisme dan integritas...

BERITA POPULER

LSM Lingkungan Hidup Ancam Akan PTUN SK Subjek Hukum Dalam Kawasn Hutan Jika Tidak Sesuai Dengan Aturan

Painan (Sumbar), DUTAMEDAN.COM - Gugatan LSM Lingkungan Hidup AJPLH...

Kapolri & Panglima TNI Berikan Bantuan Kesehatan Gratis di Maluku

DUTAMEDAN.COM - Kapolri Jenderal Polisi Drs Listyo Sigit Prabowo...

Kababinkum TNI Buka Sosialisasi HAM dan HHI Bagi Satuan Operasi TNI

Jakarta, DUTAMEDAN.COM - Kepala Badan Pembinaan Hukum (Kababinkum) TNI...

Pengukuhan DPC LPM Kecamatan Jatiuwung Haji Dul Gani Terpilih Jadi Ketua LPM Tahun 2023-2028

DUTAMEDAN.COM, KOTA TANGERANG - Dalam semangat tingkatkan sinergitas dalam...

Danpushodrosal Pimpin Apel Khusus Jajaran Pushidrosal

DUTAMEDAN.COM, Jakarta - Komandan Pusat Hidro – Oseanografi TNI...

Ketum PAN Zulkifli Hasan Disambut Ribuan Relawan Simpatisan BSA

DUTAMEDAN.COM - Ribuan massa relawan dan simpatisan pendukung Bayu...

Kapolda Sumut Jadi Pembicara Seminar Anti Narkoba

DUTAMEDAN.COM – Kapolda Sumut, Irjen Pol Agung Setya Imam...

Terpanggil Majukan Daerahnya, Nardianto Mencaleg DPRD OKU Timur

DUTAMEDAN.COM, OKU Timur - Majunya Nardianto sebagai Caleg DPRD...

BERITA TERBARU

KATEGORI TERBAIK

Aceh Terkini (24)Asahan Terkini (17)Bali Terkini (27)Balige Terkini (4)Bandar Lampung Terkini (3)Bandung Terkini (5)Bangka Belitung Terkini (1)Banten Terkini (14)Batam Terkini (4)Batu Bara Terkini (11)Belawan Terkini (6)Bengkalis Terkini (2)Berita Aceh (20)Berita Asahan (12)Berita Bali (18)Berita Bandar Lampung (5)Berita Bandung (3)Berita Bangka Belitung (1)Berita Banten (11)Berita Batam (2)Berita Batu Bara (8)Berita Belawan (3)Berita Bengkulu (0)Berita Binjai (38)Berita Dairi (4)Berita Deli Serdang (44)Berita Dolok Sanggul (0)Berita Gunung Sitoli (4)Berita Humbang Hasundutan (2)Berita Jakarta (61)Berita Jawa Barat (11)Berita Jawa Tengah (4)Berita Jawa Timur (44)Berita Kalimantan Barat (6)Berita Kalimantan Selatan (7)Berita Kalimantan Tengah (42)Berita Kalimantan Timur (3)Berita Kalimantan Utara (3)Berita Karo (6)Berita Kisaran (1)Berita Labuhanbatu (4)Berita Labuhanbatu Selatan (4)Berita Labuhanbatu Utara (6)Berita Lampung (8)Berita Lampung Barat (3)Berita Langkat (12)Berita Lubuk Pakam (3)Berita Maluku (4)Berita Mandailing Natal (2)Berita Medan (99)Berita Metro (1)Berita Nias Barat (6)Berita Nias Selatan (3)Berita Nias Utara (1)Berita Nusa Tenggara Barat (1)Berita Nusa Tenggara Timur (1)Berita Ogan Komering Ilir (1)Berita Padang (4)Berita Padang Lawas Utara (1)Berita Padangsidimpuan (9)Berita Pakpak Bharat (4)Berita Palembang (1)Berita Palu (1)Berita Panyabungan (0)Berita Papua Barat (1)Berita Parapat (1)Berita Pekanbaru (2)Berita Pematang Siantar (2)Berita Pematangsiantar (2)Berita Riau (4)Berita Samarinda (1)Berita Samosir (10)Berita Serdang Bedagai (5)Berita Sibolga (4)Berita Simalungun (16)Berita Stabat (6)Berita Sulawesi Selatan (1)Berita Sulawesi Tengah (1)Berita Sulawesi Utara (4)Berita Sumatera Barat (4)Berita Sumatera Selatan (9)Berita Sumatera Utara (62)Berita Sumatera Utara (85)Berita Tanjung Balai (11)Berita Tanjung Morawa (1)Berita Tanjungbalai (10)Berita Tapanuli Selatan (0)Berita Tapanuli Tengah (2)