Kamis, November 21, 2024
28.2 C
Medan

Hasan Basri: Masyarakat Labuhanbatu Raya Patut Banggakan Edy Pilih Putra Daerah Jadi Wakilnya

DUTAMEDAN.COM, Aekkanopan – Calon Wakil Gubernur (Cawagub) Sumut Hasan Basri Sagala mengatakan masyarakat se-Labuhanbatu Raya Patut berterimakasih dan berbangga kepada Edy Rahmayadi yang menunjuk putra daerah Labuhanbatu menjadi wakilnya.

“Karena itu jangan terpengaruh dengan serangan sembako dan hadapi kemungkinan intimidasi menangkan Edy-Hasan di Labuhanbatu Raya,” kata Hasan Basri Sagala yang hadir bersama Edy Rahmayadi pada Pesta Rakyat dihadiri ribuan massa di Lapangan KP Tarutung, Jl Nusa Indah, Aekkanopan, Senin (11/11/2024).

Pesta rakyat dihibur artis Mawar KDI, Locod Batubara, Safar Nainggolan dan Group Lebah Bagantong itu juga dihadiri Ketua Tim Pemenangan 02 Labura Khoiruddin Munthe, Ketua DPC PDI Perjuangan Labura Sunaryo, Ketua DPC Hanura Arly Simangunsong, Ketua Partai Buruh Labura Arwinsa Pandiangan, ribuan petani, tokoh adat dan tokoh agama itu.

Setelah menjelaskan keutamaan angka 2, Hasan Basri Sagala juga mengingatkan jangan sampai beralih dari 02. “Kalau ada yang selain memilih 02 berarti tidak sehat jasmani dan rohani bapak ibu,” katanya.

Untuk pembuktiannya, menurut Hasan Sagala, pastikan 02 menang di TPS masing-masing. “Itu tugas bapak ibu. Jangan biarkan orang lain mengobok-obok TPS kita,” ujarnya.

Dia juga mengingatkan aparat TNI-Polri, kepala desa, kepala dusun, penjabat daerah, camat dan lain-lain untuk sama-sama menjaga demokrasi, agar rahasia, jujur dan adil menjadi substansi demokrasi.

Insan Kamil, kata Hasan, harus mampu membangun hubungan baik kepada Tuhan dan sesama manusia.

“Kalau ada manusia hanya baik kepada Tuhannya, tak berhubungan baik kepada sesama manusia, itu bukan manusia Indonesia yang seutuhnya,” tegas Hasan.(Bsk)

SUMATERA UTARA

Polres Simalungun Siap Amankan Pungut & Hitung Suara Pilkada Serentak 2024, Dapatkan Arahan Kapolda Sumut

Simalungun, DUTAMEDAN.COM - Polres Simalungun terus mempersiapkan diri untuk...

Tekan Kecelakaan di Perlintasan KA, Dishub Sumut Gelar Pelatihan dan Sertifikasi Penjaga Perlintasan

DUTAMEDAN.COM, Medan - Dalam upaya meningkatkan keselamatan sekaligus menekan angka...

Pelindo Multi Terminal Perkuat Komitmen Inovasi Melalui PIX 2024

Medan, DUTAMEDAN.COM - Komitmen PT Pelindo Multi Terminal (SPMT),...

Polda Sumut Sukses Amankan Event Aquabike, Angkat Reputasi Danau Toba di Mata Dunia

DUTAMEDAN.COM, MEDAN - Kejuaraan internasional Aquabike Championship Jetski 2024 yang...

Raih Sahabat Pers Award, Pjs Bupati Toba: Pers Mitra Pemerintah dalam Membangun Kabupaten Toba

DUTAMEDAN.COM, Medan - Penjabat Sementara (Pjs) Bupati Toba, Dr....

Topics

Silaturahmi ke STM Hulu, Babinsa Kodim 0204/DS Sosialisasi Bahaya Narkoba

DUTAMEDAN.COM, STM HULU - Dalam rangka melaksanakan program serbuan...

Polres Simalungun Siap Amankan Pungut & Hitung Suara Pilkada Serentak 2024, Dapatkan Arahan Kapolda Sumut

Simalungun, DUTAMEDAN.COM - Polres Simalungun terus mempersiapkan diri untuk...

Gerakan Kunci Kota Palu Malam Ini Se-Kecamatan Palu Barat

Palu, DUTAMEDAN.COM - Jelang hitungan hari menuju voting-day, pencoblosan...

Polsek Kedungtuban Luncurkan Gugus Tugas Polri Dukung Ketahanan Pangan

DUTAMEDAN.COM, Blоrа - Kapolsek Kedungtuban, Iptu Setyo Hadi Pramono,...

Tekan Kecelakaan di Perlintasan KA, Dishub Sumut Gelar Pelatihan dan Sertifikasi Penjaga Perlintasan Kereta Api

Medan, DUTAMEDAN.COM - Dalam upaya meningkatkan keselamatan sekaligus menekan...

57 Tahun Di Industri Telekomunikasi, Indosat Komit Transformasi Menuju AI TechCo

JAKARTA, DUTAMEDAN.COM - Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH)...

Pemkab Sergai Gandeng Kejari dan Luncurkan Inovasi Digital untuk Tingkatkan PAD

Sei Rampah, DUTAMEDAN.COM - Pemerintah Kabupaten Serdang Bedagai (Pemkab...

Related Articles

Popular Categories