Jumat, November 22, 2024
25 C
Medan

Jalinsum di Kecamatan Pahae Jae Dan Pahae Julu Ditimbun Longsor, 1 Unit Truck Terjatuh ke Jurang

TAPANULI UTARA, DUTAMEDAN.COM – Jalan lintas Sumatera (Jalinsum) tepatnya di Dusun Pargarutan Desa Silangkitan, Kecamatan Pahae Jae dan di Desa Lobu Pining, Kecamatan Pahae Julu, Taput tertimbun longsor.

Mengakibatkan arus lalu lintas dari Kabupaten Taput – Kabupaten Tapanuli Selatan sempat putus total, Minggu, (17/12/2023) sekira pukul 18.00 wib.

Kapolres Taput AKBP Johanson Sianturi SIK MH melalui Kasi Humas Ipda B. Gultom, SH membenarkan kejadian tersebut.

Kedua peristiwa tanah longsor itu terjadi waktunya bersamaan yaitu hari minggu, sekira pukul 18.00 wib.

Longsoran tebing gunung yang terjadi di Dusun Pargarutan Desa Silakkitang, Kecamatan Pahae Jae menutup ruas jalan sekitar 5 meter.

Tanah longsor itu juga turut membawa kayu besar tumbang dan menutup ruas jalan tersebut.

Dalam peristiwa itu tidak ada korban jiwa maupun kendaraan yang tertimbun.

Sedangkan yang di Desa Lobu Pining, Kecamatan Pahae Julu, jalan tertutup tanah longsor diperkirakan sekitar 7 meter.

Saat kejadian itu, satu unit truck dengan nomor Polisi BM 8738 TC yang dikemudikan oleh Dedi Irianto ( 38 ) warga Tanjung Morawa sedang melintas menuju medan terjatuh ke jurang.

Di duga mobil tersebut terjatuh ke jurang, karena saat tanah longsor datang supirnya mengelak ke sebelah kanan badan jalan untuk menghindari terkena tanah longsor.

Saat itulah mobil tergelincir dan akhirnya terbalik ke jurang sebelah kanan arah tujuannya karena tanah longsor di sebelah kiri.

Namun supirnya tidak mengalami luka hanya mobilnya yang mengalami kerusakan.

Di duga penyebab tanah longsor itu terjadi karena saat itu hujan turun sangat deras.

2 jam kemudian kedua longsoran tanah gunung bisa terkendali karena alat berat milik dinas PU Pemkab Taput sudah di stand by kan di kedua kecamatan tersebut sebelumnya.

Mengingat bahwa sepanjang jalan kecamatan Pahae Julu dan Kecamatan Pahae Jae menuju Tapanuli Selatan berada di bawah gunung dan rawan longsor, Polres Taput sudah berkordinasi dengan pihak Pemkab supaya alat berada di stand by kan di dua kecamatan tersebut.

Saat ini proses pembersihan masih tetap dilakukan agar arus lalu lintas bisah pulih kembali dan tetap dalam pengaturan satuan lalu lintas Polres Taput. (*/DS)

Artikel Jalinsum di Kecamatan Pahae Jae Dan Pahae Julu Ditimbun Longsor, 1 Unit Truck Terjatuh ke Jurang pertama kali tampil pada DUTAMEDAN.COM.

SUMATERA UTARA

Polres Simalungun Siap Amankan Pungut & Hitung Suara Pilkada Serentak 2024, Dapatkan Arahan Kapolda Sumut

Simalungun, DUTAMEDAN.COM - Polres Simalungun terus mempersiapkan diri untuk...

Tekan Kecelakaan di Perlintasan KA, Dishub Sumut Gelar Pelatihan dan Sertifikasi Penjaga Perlintasan

DUTAMEDAN.COM, Medan - Dalam upaya meningkatkan keselamatan sekaligus menekan angka...

Pelindo Multi Terminal Perkuat Komitmen Inovasi Melalui PIX 2024

Medan, DUTAMEDAN.COM - Komitmen PT Pelindo Multi Terminal (SPMT),...

Polda Sumut Sukses Amankan Event Aquabike, Angkat Reputasi Danau Toba di Mata Dunia

DUTAMEDAN.COM, MEDAN - Kejuaraan internasional Aquabike Championship Jetski 2024 yang...

Raih Sahabat Pers Award, Pjs Bupati Toba: Pers Mitra Pemerintah dalam Membangun Kabupaten Toba

DUTAMEDAN.COM, Medan - Penjabat Sementara (Pjs) Bupati Toba, Dr....

Topics

Polres Simalungun Bergerak, Dukung Ketahanan Pangan, Wujudkan Cita-cita Presiden Prabowo

Simalungun, DUTAMEDAN.COM - Polres Simalungun, bersama Pj. Bupati Simalungun...

Komsos Bersama Warga,Babinsa Koramil 0201-04/MK Jadikan Warga Sebagai Mitra Karib

DUTAMEDAN.COM, Medan - Babinsa Kelurahan Sudirejo ll melaksanaan komunikasi...

Kapolri Canangkan 4 Program Gugus Tugas Ketahanan Polri

Jakarta, DUTAMEDAN.COM - Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mencanangkan...

Rumah Berdaya Pengemudi Indonesia (RBPI) Tandatangani MOU Bersama Advokasi Rakyat Untuk Nusantara (ARUN)

JAKARTA, DUTAMEDAN.COM - Penandatanganan MOU menjadi Lembaga Sayap Organisasi...

Bhabinkamtibmas Berikan Himbauan Warga Binaannya, Bhabinkamtibma Tidak Bermain Judol

SIBOLGA, DUTAMEDAN.COM - Polres Sibolga melalui Bhabinkamtibmas Kelurahan Pancuran...

Sinergitas Pembangunan Daerah Dalam Rangka Memperkokoh NKRI dan Kebangsaan

Lamongan, DUTAMEDAN.COM - Debat ketiga atau pamungkas calon Bupati...

Related Articles

Popular Categories