Kamis, April 17, 2025
22.9 C
Medan

Polres Batubara Patroli Pengamanan Gereja, Jaga Kamtibmas

BATUBARA, DUTAMEDAN.COM – Personel Satuan Samapta Polres Batubara melaksanakan patroli perintis roda empat dan pengamanan di sejumlah gereja di Kabupaten Batubara, Minggu (2/2/2025).

Kegiatan ini bertujuan untuk memelihara keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) serta mencegah terjadinya aksi kriminalitas seperti pencurian dengan kekerasan, pencurian dengan pemberatan, dan pencurian kendaraan bermotor (3C).

Patroli yang berlangsung dipimpin oleh Bripka Dani Utomo, Bripka Indra Sirait, dan Briptu Timotius. Mereka menyasar dua tempat ibadah, yaitu Gereja HKBP Lima Puluh Kota dan Gereja GKPI Blok 8 Lima Puluh.

Kasat Samapta Polres Batubara, AKP Juni Hendrianto, S.H., M.H., menyampaikan bahwa hingga patroli berakhir, situasi di wilayah hukum Polres Batubara tetap aman dan kondusif.

“Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya kami dalam memberikan rasa aman bagi masyarakat, terutama saat beribadah. Kami mengajak seluruh warga untuk selalu waspada dan segera melapor jika menemukan hal mencurigakan,” ujarnya. (Red/01).

SUMATERA UTARA

Safari Ramadhan di Masjid Istiqomah, Wali Kota Wesly Silalahi Serahkan Bantuan dan Pesan Toleransi

DUTAMEDAN.COM, SIANTAR - Wali Kota Pematangsiantar Wesly Silalahi SH...

Herlina Hadiri Rapat Program Kerja TPAKD Kota Pematangsiantar Tahun 2025

PEMATANGSIANTAR, DUTAMEDAN.COM - Program kerja Tm Percepatan Akses Keuangan Daerah...

Borneo Cross Border Cycling Tour Pererat Hubungan RI-Malaysia

DUTAMEDAN.COM, PONTIANAK - Sebanyak 69 peserta Borneo Cross Border...

Sat Binmas Polres Tebingtinggi Cooling System, Wujudkan Kamtibmas Yang Aman

TEBINGTINGGI, DUTAMEDAN.COM - Dalam rangka mewujudkan Kamtibmas yang aman...

Polres Simalungun Mendadak Tes Urine 76 Orang Personel, Ini Hasilnya

Simalungun, DUTAMEDAN.COM - Dalam upaya menjaga profesionalisme dan integritas...

BERITA POPULER

Panglima TNI Pimpin Laporan Korps Kenaikan Pangkat 37 Perwira Tinggi TNI

DUTAMEDAN.COM, (Puspen TNI) - Panglima TNI Jenderal TNI Agus...

Kementerian BUMN Angkat Jajaran Direksi PalmCo

Jakarta, DUTAMEDAN.COM - Kementerian BUMN dan Holding Perkebunan Nusantara...

Anugrah Abdidaya Ormawa 2023, UNA Raih Perunggu

KISARAN, DUTAMEDAN.COM - Tim Program Penguatan Kapasitas Organisasi Kemahasiswaan...

TPA Sente Kembali Overload, Plt Bupati Klungkung Tutup TPA Sente

DUTAMEDAN.COM, KLUNGKUNG - Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Sente, Desa...

Disaksikan Eli Maharani.Lubis, TP.PKK Desa/Kelurahan Kec.Panyabungan Utara Dilantik

PANYABUNGAN UTARA, DUTAMEDAN.COM - Ketua TP. PKK Kecamatan Panyabungan...

Polres Labuhanbatu Berikan Kado Natal dan Apel Kesiapan Pengamanan Malam Natal 2024

Labuhanbatu, DUTAMEDAN.COM - Polres Labuhanbatu melaksanakan kegiatan apel penyerahan penghargaan...

Indonesia Lolos ke Piala Asia U-17 2025 Meski Imbang Tanpa Gol Lawan Australia

Jakarta, DUTAMEDAN.COM - Tim nasional U-17 Indonesia lolos ke...

BERITA TERBARU

KATEGORI TERBAIK

Aceh Terkini (24)Asahan Terkini (17)Bali Terkini (27)Balige Terkini (4)Bandar Lampung Terkini (3)Bandung Terkini (5)Bangka Belitung Terkini (1)Banten Terkini (14)Batam Terkini (4)Batu Bara Terkini (11)Belawan Terkini (6)Bengkalis Terkini (2)Berita Aceh (20)Berita Asahan (12)Berita Bali (18)Berita Bandar Lampung (5)Berita Bandung (3)Berita Bangka Belitung (1)Berita Banten (11)Berita Batam (2)Berita Batu Bara (8)Berita Belawan (3)Berita Bengkulu (0)Berita Binjai (38)Berita Dairi (4)Berita Deli Serdang (44)Berita Dolok Sanggul (0)Berita Gunung Sitoli (4)Berita Humbang Hasundutan (2)Berita Jakarta (61)Berita Jawa Barat (11)Berita Jawa Tengah (4)Berita Jawa Timur (44)Berita Kalimantan Barat (6)Berita Kalimantan Selatan (7)Berita Kalimantan Tengah (42)Berita Kalimantan Timur (3)Berita Kalimantan Utara (3)Berita Karo (6)Berita Kisaran (1)Berita Labuhanbatu (4)Berita Labuhanbatu Selatan (4)Berita Labuhanbatu Utara (6)Berita Lampung (8)Berita Lampung Barat (3)Berita Langkat (12)Berita Lubuk Pakam (3)Berita Maluku (4)Berita Mandailing Natal (2)Berita Medan (99)Berita Metro (1)Berita Nias Barat (6)Berita Nias Selatan (3)Berita Nias Utara (1)Berita Nusa Tenggara Barat (1)Berita Nusa Tenggara Timur (1)Berita Ogan Komering Ilir (1)Berita Padang (4)Berita Padang Lawas Utara (1)Berita Padangsidimpuan (9)Berita Pakpak Bharat (4)Berita Palembang (1)Berita Palu (1)Berita Panyabungan (0)Berita Papua Barat (1)Berita Parapat (1)Berita Pekanbaru (2)Berita Pematang Siantar (2)Berita Pematangsiantar (2)Berita Riau (4)Berita Samarinda (1)Berita Samosir (10)Berita Serdang Bedagai (5)Berita Sibolga (4)Berita Simalungun (16)Berita Stabat (6)Berita Sulawesi Selatan (1)Berita Sulawesi Tengah (1)Berita Sulawesi Utara (4)Berita Sumatera Barat (4)Berita Sumatera Selatan (9)Berita Sumatera Utara (62)Berita Sumatera Utara (85)Berita Tanjung Balai (11)Berita Tanjung Morawa (1)Berita Tanjungbalai (10)Berita Tapanuli Selatan (0)Berita Tapanuli Tengah (2)