Rabu, Maret 19, 2025
28 C
Medan

Babinsa Serma Suswanto Ajak Warga Suka Mulia Hulu Tingkatkan Keamanan dan Kerukunan

DUTAMEDAN.COM, Namorambe – Dalam upaya memperkuat kerjasama dan kekompakan, Babinsa Koramil 0201-14/PB, Serma Suswanto, melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan masyarakat Desa Suka Mulia Hulu, Kecamatan Namorambe, Kabupaten Deli Serdang, Minggu (12/01/2025).

Kegiatan ini menjadi bagian dari rutinitas Babinsa dalam menjalin hubungan harmonis dengan warga binaannya. Serma Suswanto menekankan pentingnya sinergitas antara masyarakat dan Babinsa guna menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di lingkungan desa.

“Melalui Komsos ini, kita membangun kerjasama dan saling mendukung untuk menciptakan lingkungan yang aman dan kondusif,” ujar Serma Suswanto.

Dalam kesempatan tersebut, Babinsa juga mengajak masyarakat untuk berperan aktif dalam menjaga keamanan lingkungan. Ia menekankan pentingnya menjaga kerukunan antarwarga serta mendorong kegiatan positif yang dapat memajukan wilayah.

“Kerukunan dan kekompakan antarwarga adalah kunci untuk mencegah gangguan keamanan. Dengan saling mendukung dan mengingatkan, kita dapat mencegah hal-hal yang merugikan,” tambahnya.

Warga yang hadir menyambut baik ajakan Babinsa tersebut. Mereka sepakat bahwa peran aktif masyarakat sangat penting dalam menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan.

“Kami akan terus mendukung program dan arahan Pak Babinsa, karena kami sadar keamanan adalah tanggung jawab bersama,” ujar salah satu warga.

Kegiatan Komsos seperti ini diharapkan dapat menjadi media yang efektif untuk menyampaikan informasi, mempererat hubungan, serta menciptakan sinergitas yang kuat antara TNI dan masyarakat.

Serma Suswanto berharap, melalui kegiatan ini, Desa Suka Mulia Hulu dapat menjadi contoh wilayah yang aman, harmonis, dan maju dalam berbagai aspek kehidupan masyarakat. (Red/01).

SUMATERA UTARA

Safari Ramadhan di Masjid Istiqomah, Wali Kota Wesly Silalahi Serahkan Bantuan dan Pesan Toleransi

DUTAMEDAN.COM, SIANTAR - Wali Kota Pematangsiantar Wesly Silalahi SH...

Herlina Hadiri Rapat Program Kerja TPAKD Kota Pematangsiantar Tahun 2025

PEMATANGSIANTAR, DUTAMEDAN.COM - Program kerja Tm Percepatan Akses Keuangan Daerah...

Borneo Cross Border Cycling Tour Pererat Hubungan RI-Malaysia

DUTAMEDAN.COM, PONTIANAK - Sebanyak 69 peserta Borneo Cross Border...

Sat Binmas Polres Tebingtinggi Cooling System, Wujudkan Kamtibmas Yang Aman

TEBINGTINGGI, DUTAMEDAN.COM - Dalam rangka mewujudkan Kamtibmas yang aman...

Polres Simalungun Mendadak Tes Urine 76 Orang Personel, Ini Hasilnya

Simalungun, DUTAMEDAN.COM - Dalam upaya menjaga profesionalisme dan integritas...

BERITA POPULER

Presiden Jokowi Mengaku Belum Putuskan Siapa Wamenkumham Pengganti Eddy Hiariej

DUTAMEDAN.COM, Jakarta - Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengaku belum...

Kapoldasu : Nataru Di Sumut Harus Aman

MEDAN, DUTAMEDAN.COM - Polda Sumut memetakan ruas jalan yang...

Ungguli Perusahaan Energi se-Asia, PLN Sukses Borong 5 Penghargaan Bergengsi dari Enlit Asia

Tangerang, DUTAMEDAN.COM - PT PLN (Persero) sukses mengungguli perusahaan...

Poltak Sitorus-Tonny Simanjuntak Ditetapkan KPUD Toba Sebagai Pemenang Pilkada

Toba, DUTAMEDAN.COM - Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Toba, menetapkan...

Kompol Andika Purba : Intimidasi Terhadap Wartawan Silakan Lapor Agar Diproses

MEDAN, DUTAMEDAN.COM - Kasat Lantas Polrestabes Medan Kompol Andika...

Jadi Inspirasi, Biografi Jokowi Karya Dirut PLN Diluncurkan di Dubai Dalam Bahasa Arab

Dubai, DUTAMEDAN.COM - Jadi inspirasi berbagai kalangan dunia, buku...

Terima Kunjungan Komisi I DPR RI, Pj Gubernur Sumut Sampaikan Komitmen Kawal Pemilu Kondusif dan Aman

MEDAN, DUTAMEDAN.COM - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut)...

BERITA TERBARU

KATEGORI TERBAIK

Aceh Terkini (24)Asahan Terkini (17)Bali Terkini (27)Balige Terkini (4)Bandar Lampung Terkini (3)Bandung Terkini (5)Bangka Belitung Terkini (1)Banten Terkini (14)Batam Terkini (4)Batu Bara Terkini (11)Belawan Terkini (6)Bengkalis Terkini (2)Berita Aceh (20)Berita Asahan (12)Berita Bali (18)Berita Bandar Lampung (5)Berita Bandung (3)Berita Bangka Belitung (1)Berita Banten (11)Berita Batam (2)Berita Batu Bara (8)Berita Belawan (3)Berita Bengkulu (0)Berita Binjai (38)Berita Dairi (4)Berita Deli Serdang (44)Berita Dolok Sanggul (0)Berita Gunung Sitoli (4)Berita Humbang Hasundutan (2)Berita Jakarta (61)Berita Jawa Barat (11)Berita Jawa Tengah (4)Berita Jawa Timur (44)Berita Kalimantan Barat (6)Berita Kalimantan Selatan (7)Berita Kalimantan Tengah (42)Berita Kalimantan Timur (3)Berita Kalimantan Utara (3)Berita Karo (6)Berita Kisaran (1)Berita Labuhanbatu (4)Berita Labuhanbatu Selatan (4)Berita Labuhanbatu Utara (6)Berita Lampung (8)Berita Lampung Barat (3)Berita Langkat (12)Berita Lubuk Pakam (3)Berita Maluku (4)Berita Mandailing Natal (2)Berita Medan (99)Berita Metro (1)Berita Nias Barat (6)Berita Nias Selatan (3)Berita Nias Utara (1)Berita Nusa Tenggara Barat (1)Berita Nusa Tenggara Timur (1)Berita Ogan Komering Ilir (1)Berita Padang (4)Berita Padang Lawas Utara (1)Berita Padangsidimpuan (9)Berita Pakpak Bharat (4)Berita Palembang (1)Berita Palu (1)Berita Panyabungan (0)Berita Papua Barat (1)Berita Parapat (1)Berita Pekanbaru (2)Berita Pematang Siantar (2)Berita Pematangsiantar (2)Berita Riau (4)Berita Samarinda (1)Berita Samosir (10)Berita Serdang Bedagai (5)Berita Sibolga (4)Berita Simalungun (16)Berita Stabat (6)Berita Sulawesi Selatan (1)Berita Sulawesi Tengah (1)Berita Sulawesi Utara (4)Berita Sumatera Barat (4)Berita Sumatera Selatan (9)Berita Sumatera Utara (62)Berita Sumatera Utara (85)Berita Tanjung Balai (11)Berita Tanjung Morawa (1)Berita Tanjungbalai (10)Berita Tapanuli Selatan (0)Berita Tapanuli Tengah (2)