Kamis, April 17, 2025
24 C
Medan

Bakamla RI dan China Coast Guard Gelar Pertemuan Tingkat Tinggi Perdana di Beijing

DUTAMEDAN.COM, Beijing – Menindaklanjuti pertemuan Presiden RI Prabowo Subianto dengan Presiden China Xi Jinping pada November 2024 lalu, Bakamla RI melaksanakan 1st High Level Meeting dengan China Coast Guard di Beijing, Republik Rakyat Tiongkok (RRT), Kamis (9/1/2025).

Delegasi Bakamla RI yang dipimpin langsung oleh Kepala Bakamla RI, Laksdya TNI Dr. Irvansyah, S.H.,M.Tr.Opsla, mendapat sambutan hangat dari Director General of China Coast Guard Mayor General Yu Zhong. Pertemuan ini menandai babak baru dalam hubungan kedua instansi dalam memperkuat keamanan dan keselamatan maritim di kawasan.

Dalam pertemuan tersebut, kedua pihak membahas sejumlah isu strategis termasuk peningkatan kerja sama bilateral dan multilateral di sektor maritim. Langkah ini diharapkan mampu memperkokoh sinergi antar-negara dalam menghadapi tantangan maritim global seperti kejahatan lintas batas, penyelundupan, dan pencurian sumber daya laut.

Kepala Bakamla RI Laksdya TNI Dr. Irvansyah, menekankan pentingnya hubungan kerja sama yang saling menguntungkan untuk menjaga stabilitas kawasan. “Pertemuan ini bukan hanya simbol hubungan erat kedua institusi tetapi juga komitmen bersama untuk menciptakan kawasan laut yang aman, damai, dan sejahtera,” ungkapnya.

Delegasi Bakamla RI turut didampingi oleh jajaran Pejabat Utama Bakamla RI, yakni Plt. Sestama Laksda TNI Dr. Samuel H. Kowaas, M.Sc., CSBA., dan Direktur Kerja Sama Laksma Bakamla Askari PSC., S.Kom., M.Sc., M.A.. Kehadiran mereka memperkuat posisi Indonesia dalam membangun hubungan strategis dengan mitra internasional.

Pertemuan ini menjadi tonggak sejarah baru dalam hubungan kedua institusi, sekaligus langkah konkret dalam mewujudkan kerja sama internasional yang lebih efektif dan terkoordinasi. (Red/01).

SUMATERA UTARA

Safari Ramadhan di Masjid Istiqomah, Wali Kota Wesly Silalahi Serahkan Bantuan dan Pesan Toleransi

DUTAMEDAN.COM, SIANTAR - Wali Kota Pematangsiantar Wesly Silalahi SH...

Herlina Hadiri Rapat Program Kerja TPAKD Kota Pematangsiantar Tahun 2025

PEMATANGSIANTAR, DUTAMEDAN.COM - Program kerja Tm Percepatan Akses Keuangan Daerah...

Borneo Cross Border Cycling Tour Pererat Hubungan RI-Malaysia

DUTAMEDAN.COM, PONTIANAK - Sebanyak 69 peserta Borneo Cross Border...

Sat Binmas Polres Tebingtinggi Cooling System, Wujudkan Kamtibmas Yang Aman

TEBINGTINGGI, DUTAMEDAN.COM - Dalam rangka mewujudkan Kamtibmas yang aman...

Polres Simalungun Mendadak Tes Urine 76 Orang Personel, Ini Hasilnya

Simalungun, DUTAMEDAN.COM - Dalam upaya menjaga profesionalisme dan integritas...

BERITA POPULER

Humas harus Jadi Jembatan untuk Bangun Suasana Kondusif antara Lembaga dengan Publik

DUTAMEDAN.COM, BANDA ACEH - Kepala Dinas Komunikasi, Informatika dan...

Hujan Diprediksi Bakal Guyur Sebagian Wilayah DKI pada Selasa Malam

DUTAMEDAN.COM, Jakarta - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG)...

Sipropam Polres Gunung Mas Awasi Serah Terima Piket dan Cek Kehadiran Personel

DUTAMEDAN.COM, Polres Gunung Mas - Guna memastikan kesiapsiagaan dan kedisiplinan...

Pj Gubernur Sumut Diminta Hentikan 3 ‘Dosa’ Besar Pendidikan

Lubuk Pakam, DUTAMEDAN.COM - Yayasan Peduli Hak Perempuan dan...

Polsek Perdagangan Tangkap 2 Orang Pengedar Sabu dari Perkebunan Sifef, 18 Paket Sabu Ikut Diamankan

Simalungun, DUTAMEDAN.COM - Polres Simalungun melalui jajaran Polsek Perdagangan...

Dewan Gerindra, Darori Ikhtiarkan Pendampingan Perlindungan dan Pemberdayaan Nelayan di Kebumen

KEBUMEN, DUTAMEDAN.COM - Dalam upaya meningkatkan potensi dan kesejahteraan...

Pengurus Yayasan UISU Lantik Nailan Fahriyah, S.Pd, Gr Sebagai Kepala SMA UISU yang Baru

MEDAN, DUTAMEDAN.COM - Pengurus Yayasan UISU melantik Kepala SMA...

Kapolri Pastikan Beri Pelayanan Terbaik Amankan Nataru 2023-2024.

JAKARTA, DUTAMEDAN.COM/IMO INDONESIA - Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo...

BERITA TERBARU

KATEGORI TERBAIK

Aceh Terkini (24)Asahan Terkini (17)Bali Terkini (27)Balige Terkini (4)Bandar Lampung Terkini (3)Bandung Terkini (5)Bangka Belitung Terkini (1)Banten Terkini (14)Batam Terkini (4)Batu Bara Terkini (11)Belawan Terkini (6)Bengkalis Terkini (2)Berita Aceh (20)Berita Asahan (12)Berita Bali (18)Berita Bandar Lampung (5)Berita Bandung (3)Berita Bangka Belitung (1)Berita Banten (11)Berita Batam (2)Berita Batu Bara (8)Berita Belawan (3)Berita Bengkulu (0)Berita Binjai (38)Berita Dairi (4)Berita Deli Serdang (44)Berita Dolok Sanggul (0)Berita Gunung Sitoli (4)Berita Humbang Hasundutan (2)Berita Jakarta (61)Berita Jawa Barat (11)Berita Jawa Tengah (4)Berita Jawa Timur (44)Berita Kalimantan Barat (6)Berita Kalimantan Selatan (7)Berita Kalimantan Tengah (42)Berita Kalimantan Timur (3)Berita Kalimantan Utara (3)Berita Karo (6)Berita Kisaran (1)Berita Labuhanbatu (4)Berita Labuhanbatu Selatan (4)Berita Labuhanbatu Utara (6)Berita Lampung (8)Berita Lampung Barat (3)Berita Langkat (12)Berita Lubuk Pakam (3)Berita Maluku (4)Berita Mandailing Natal (2)Berita Medan (99)Berita Metro (1)Berita Nias Barat (6)Berita Nias Selatan (3)Berita Nias Utara (1)Berita Nusa Tenggara Barat (1)Berita Nusa Tenggara Timur (1)Berita Ogan Komering Ilir (1)Berita Padang (4)Berita Padang Lawas Utara (1)Berita Padangsidimpuan (9)Berita Pakpak Bharat (4)Berita Palembang (1)Berita Palu (1)Berita Panyabungan (0)Berita Papua Barat (1)Berita Parapat (1)Berita Pekanbaru (2)Berita Pematang Siantar (2)Berita Pematangsiantar (2)Berita Riau (4)Berita Samarinda (1)Berita Samosir (10)Berita Serdang Bedagai (5)Berita Sibolga (4)Berita Simalungun (16)Berita Stabat (6)Berita Sulawesi Selatan (1)Berita Sulawesi Tengah (1)Berita Sulawesi Utara (4)Berita Sumatera Barat (4)Berita Sumatera Selatan (9)Berita Sumatera Utara (62)Berita Sumatera Utara (85)Berita Tanjung Balai (11)Berita Tanjung Morawa (1)Berita Tanjungbalai (10)Berita Tapanuli Selatan (0)Berita Tapanuli Tengah (2)