Kamis, April 17, 2025
34.7 C
Medan

Prajurit Yontaifib 1 Marinir Juara Duathlon Seri 3 Jawa Barat 2024

DUTAMEDAN.COM, JABAR – TNI AL, Pasmar 1. Prajurit Batalyon Intai Amfibi 1 Marinir (Yontaifib 1 Mar) atas nama Praka Mar Sedilta Pilon Nubatonis yang tergabung dalam Federation Triathlon Indonesia Jawa Barat (FTI Jabar) dan Praka Mar Lukman Hakim yang tergabung dalam FTI Daerah Istimewa Yogya (DIY) turut serta dalam Kejuaraan Nasional (Kejurnas) Duathlon Seri 3 yang diselenggarakan di Kota Baru Parahyangan, Jawa Barat, Sabtu (15/12/2024).

Kejurnas Duathlon Seri 3 Jawa Barat diikuti oleh 150 atlet terbaik dari tiap-tiap Provinsi di Indonesia. Adapun kelas yang dipertandingkan meliputi kelas elite, umum dan TNI-POLRI. Adapun Kejurnas Seri 3 Jawa Barat ini merupakan Kejurnas Duathlon terakhir dari rangkaian Kejurnas Indonesia pada tahun 2024.

Pada ajang ini, Praka Mar Sedilta Pilon Nubatonis tampil di kelas Elite Male Duathlon dengan berlari sejauh 5 km dilanjutkan bersepeda sejauh 20 km dan diakhiri dengan berlari sejauh 2,5 km, berhasil menyabet gelar juara 1 dengan catatan waktu 55 menit 15 detik. Sedangkan Praka Mar Lukman Hakim tampil di kelas TNI-POLRI meraih juara ke 2 dengan catatan waktu 1 jam 03 menit 27 detik.

Sementara itu, Komandan Batalyon Taifib 1 Marinir (Danyon Taifib 1 Mar) Mayor Marinir Dave M. H. Lomboan, M. Tr. Opsla., mengatakan, “Rasa hormat dan bangganya kepada Praka Mar Sedilta Pilon Nubatonis dan Praka Mar Lukman Hakim yang mana telah menorehkan prestasi yang membanggakan bagi Satuan, Korps Marinir maupun TNI AL. Semoga kedepannya prestasi pada bidang olahraga yang lainnya dapat diikuti oleh prajurit Yontaifib 1 Mar,” ujarnya. (Red/01).

SUMATERA UTARA

Safari Ramadhan di Masjid Istiqomah, Wali Kota Wesly Silalahi Serahkan Bantuan dan Pesan Toleransi

DUTAMEDAN.COM, SIANTAR - Wali Kota Pematangsiantar Wesly Silalahi SH...

Herlina Hadiri Rapat Program Kerja TPAKD Kota Pematangsiantar Tahun 2025

PEMATANGSIANTAR, DUTAMEDAN.COM - Program kerja Tm Percepatan Akses Keuangan Daerah...

Borneo Cross Border Cycling Tour Pererat Hubungan RI-Malaysia

DUTAMEDAN.COM, PONTIANAK - Sebanyak 69 peserta Borneo Cross Border...

Sat Binmas Polres Tebingtinggi Cooling System, Wujudkan Kamtibmas Yang Aman

TEBINGTINGGI, DUTAMEDAN.COM - Dalam rangka mewujudkan Kamtibmas yang aman...

Polres Simalungun Mendadak Tes Urine 76 Orang Personel, Ini Hasilnya

Simalungun, DUTAMEDAN.COM - Dalam upaya menjaga profesionalisme dan integritas...

BERITA POPULER

Empat Hari Jelang Lengser, Syafrudin Dikabarkan Bakal Rombak Pejabat Pemkot Serang

SERANG, DUTAMEDAN.COM - Walikota Serang, Syafrudin, dikabarkan bakal merombak...

Plt Ketua TP PKK Buka Turnamen Voli Gembira Hari Ibu ke-95

DELI SERDANG, DUTAMEDAN.COM - Pelaksana Tugas (Plt) Ketua Tim...

Sapa Desa Pakam, Bupati Zahir Ditepungtawari

BATU BARA, DUTAMEDAN.COM.COM - Menjelang berakhirnya masa jabatan periode...

Kelompok Pengajian Baitul Mukhlisin Pekon Sukaraja Gelar Pengajian Rutin

LAMPUNG BARAT, DUTAMEDAN.COM - Kelompok Pengajian Baitul Mukhlisin pekon...

John Hardi Nasution Kembali Pimpin IPHI Kabupaten Asahan Masa Bhakti 2023-2028

DUTAMEDAN.COM, ASAHAN - Ketua Ikatan Persaudaraan Haji Indonesia (IPHI)...

Bupati Asahan Buka Asahan Madrasah Expo 2024

DUTAMEDAN.COM, Asahan - Bupati Asahan yang di wakili oleh...

Sekuel Sweet Home Tayang 1 Desember 2023

DUTAMEDAN.COM - Drama Korea Sweet Home 2 yang dinantikan...

BERITA TERBARU

KATEGORI TERBAIK

Aceh Terkini (24)Asahan Terkini (17)Bali Terkini (27)Balige Terkini (4)Bandar Lampung Terkini (3)Bandung Terkini (5)Bangka Belitung Terkini (1)Banten Terkini (14)Batam Terkini (4)Batu Bara Terkini (11)Belawan Terkini (6)Bengkalis Terkini (2)Berita Aceh (20)Berita Asahan (12)Berita Bali (18)Berita Bandar Lampung (5)Berita Bandung (3)Berita Bangka Belitung (1)Berita Banten (11)Berita Batam (2)Berita Batu Bara (8)Berita Belawan (3)Berita Bengkulu (0)Berita Binjai (38)Berita Dairi (4)Berita Deli Serdang (44)Berita Dolok Sanggul (0)Berita Gunung Sitoli (4)Berita Humbang Hasundutan (2)Berita Jakarta (61)Berita Jawa Barat (11)Berita Jawa Tengah (4)Berita Jawa Timur (44)Berita Kalimantan Barat (6)Berita Kalimantan Selatan (7)Berita Kalimantan Tengah (42)Berita Kalimantan Timur (3)Berita Kalimantan Utara (3)Berita Karo (6)Berita Kisaran (1)Berita Labuhanbatu (4)Berita Labuhanbatu Selatan (4)Berita Labuhanbatu Utara (6)Berita Lampung (8)Berita Lampung Barat (3)Berita Langkat (12)Berita Lubuk Pakam (3)Berita Maluku (4)Berita Mandailing Natal (2)Berita Medan (99)Berita Metro (1)Berita Nias Barat (6)Berita Nias Selatan (3)Berita Nias Utara (1)Berita Nusa Tenggara Barat (1)Berita Nusa Tenggara Timur (1)Berita Ogan Komering Ilir (1)Berita Padang (4)Berita Padang Lawas Utara (1)Berita Padangsidimpuan (9)Berita Pakpak Bharat (4)Berita Palembang (1)Berita Palu (1)Berita Panyabungan (0)Berita Papua Barat (1)Berita Parapat (1)Berita Pekanbaru (2)Berita Pematang Siantar (2)Berita Pematangsiantar (2)Berita Riau (4)Berita Samarinda (1)Berita Samosir (10)Berita Serdang Bedagai (5)Berita Sibolga (4)Berita Simalungun (16)Berita Stabat (6)Berita Sulawesi Selatan (1)Berita Sulawesi Tengah (1)Berita Sulawesi Utara (4)Berita Sumatera Barat (4)Berita Sumatera Selatan (9)Berita Sumatera Utara (62)Berita Sumatera Utara (85)Berita Tanjung Balai (11)Berita Tanjung Morawa (1)Berita Tanjungbalai (10)Berita Tapanuli Selatan (0)Berita Tapanuli Tengah (2)