Rabu, Februari 12, 2025
31 C
Medan

Kasat Binmas Dampingi Kapolres Karangasem dalam Program Minggu Kasih, Tekankan Terkait Ketahan Pangan

Karangasem, DUTAMEDAN.COM – Kasat Binmas Polres Karangasem AKP I Wayan Sumerti, S.H., dampingi Kapolres Karangasem AKBP I NENGAH SADIARTA, S.I.K., S.H., M.K.P, dalam kegiatan Minggu Kasih yang bertempatan di Areal Yayasan Astika Dharma, Desa Pempatan, Kecamatan Rendang, Kabupaten Karangasem. Pada Minggu (15/12/2024)

Hadir dalam kegiatan Kapolres Karangasam AKBP I NENGAH SADIARTA, S.I.K., S.H., M.K.P, Kasat Binmas AKP I Wayan Sumerti, S.H., beserta siswa siswi SMA Hindu Widyalaya Astika Dharma.

Kapolres Karangasem menyampaikan kepada siswa dan siswi yang hadir dalam kegiatan tersebut untuk bersama-sama mendukung program dari Presiden RI mengenai ketahan pangan guna memastikan ketersediaan dan keterjangkauan pangan,” ujarnya.

Dalam kesempatan ini disampaikan juga kepada siswa dan siswi untuk menggunakan pekarangan rumah dalam mendukung ketahanan pangan. ” Kita dapat mewujudkan kemandirian pangan yang dimulai dari lingkungan keluarga dengan menanami bahan pangan di pekarangan rumah menggunakan polibag maupun hidroponik,” tegas Kapolres Karangasem.

Kepolisian akan merekrut Bintara Kompetensi Khusus (Bakomsus) untuk lulusan SMK atau S1 bidang pertanian, perikanan, peternakan, gizi, dan kesehatan masyarakat. ” Rekrutmen bakomsus ini bagian dari kepolisian dalam mendukung program dari presiden RI yang dimana nantinya akan membantu dalam pengembangan pertanian dan konsep pangan lestari di lingkungan masyarakat,” jelas Kapolres Karangasem.

Selain itu, Kapolres Karangasem juga menyampaikan mengenai tingginya kasus bunuh diri yang ada di wilayah Karangasem. Hal ini dapat dipicu dari masalah antara lain ekonomi atau asmara. ” Adik adik sekalian jangan gegabah saat menyelesaikan masalah lakukan konsultasi dengan keluarga terlebih dahulu jangan mengambil keputusan yang tidak baik seperti bunuh diri, mari bersama sama untuk mengatasi kasus bunuh diri yang ada di wilayah Karangasem, ” ungkap Kapolres.

Di akhir acara, Kapolres Karangasem di dampingi dengan PJU Polres Karangasem membagikan beberapa paket sembako yang diterima langsung oleh para siswa dan siswi SMA Hindu Widyalaya Astika Dharma. (Red/01).

SUMATERA UTARA

Borneo Cross Border Cycling Tour Pererat Hubungan RI-Malaysia

DUTAMEDAN.COM, PONTIANAK - Sebanyak 69 peserta Borneo Cross Border...

Sat Binmas Polres Tebingtinggi Cooling System, Wujudkan Kamtibmas Yang Aman

TEBINGTINGGI, DUTAMEDAN.COM - Dalam rangka mewujudkan Kamtibmas yang aman...

Polres Simalungun Mendadak Tes Urine 76 Orang Personel, Ini Hasilnya

Simalungun, DUTAMEDAN.COM - Dalam upaya menjaga profesionalisme dan integritas...

Ilyas Sitorus Lantik Pengurus PGRI Sumut, Dorong Penguatan Organisasi dan Inovasi Pendidikan

Medan, DUTAMEDAN.COM - Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo)...

Peringai Dies Natalis ke-78, HMI Cabang Mempawah Salurkan Air Bersih untuk Korban Banjir

DUTAMEDAN.COM, MEMPAWAH - Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Mempawah...

BERITA POPULER

Sekda Tanjung Jabung Barat Tegaskan Komitmen Sukseskan Pilkada Serentak 2024

Jambi, DUTAMEDAN.COM - Mewakili Bupati Tanjung Jabung Barat, Sekretaris...

Majelis Pemuda Woyla, Undang Abati Dahlan Kaji Kewajiban Menuntut Ilmu untuk Mencapai Hijrah Sejati

DUTAMEDAN.COM, MEULABOH - Majelis Pengajian Pemuda Woyla, undang Abati...

Penilaian Re-Akreditasi UPTD Puskesmas Jati Makmur

DUTAMEDAN.COM - Dalam rangka meningkatkan mutu pelayanan, Puskesmas Jati...

Ketua TKD Madina Prabowo-Gibran: Hindari Black Campaign

PANYABUNGAN, DUTAMEDAN.COM - H. Erwin Efendi Lubis, SH, Ketua...

Kapolda Sumut : Narkoba Ancaman Serius Bagi Generasi Muda, Masyarakat dan Negara

MEDAN, DUTAMEDAN.COM - Narkoba merupakan ancaman serius bagi generasi...

Wakil Presiden (Wapres) K.H. Ma’ruf Amin juga turut membagi semboyan Bhinneka Tunggal Ika yang dianut Bangsa Indonesia

Bratislava, DUTAMEDAN.COM/wapresri.go.id – Selain menekankan pentingnya moderasi beragama dan...

HUT Humas Polri ke-73, Polrestabes Medan Gelar Donor Darah Demi Kemanusiaan

MEDAN, DUTAMEDAN.COM - Dalam rangka memperingati hari jadi Humas...

BERITA TERBARU

KATEGORI TERBAIK

Aceh Terkini (24)Asahan Terkini (17)Bali Terkini (27)Balige Terkini (4)Bandar Lampung Terkini (3)Bandung Terkini (5)Bangka Belitung Terkini (1)Banten Terkini (14)Batam Terkini (4)Batu Bara Terkini (11)Belawan Terkini (6)Bengkalis Terkini (2)Berita Aceh (20)Berita Asahan (12)Berita Bali (18)Berita Bandar Lampung (5)Berita Bandung (3)Berita Bangka Belitung (1)Berita Banten (11)Berita Batam (2)Berita Batu Bara (8)Berita Belawan (3)Berita Bengkulu (0)Berita Binjai (38)Berita Dairi (4)Berita Deli Serdang (44)Berita Dolok Sanggul (0)Berita Gunung Sitoli (4)Berita Humbang Hasundutan (2)Berita Jakarta (61)Berita Jawa Barat (11)Berita Jawa Tengah (4)Berita Jawa Timur (44)Berita Kalimantan Barat (6)Berita Kalimantan Selatan (7)Berita Kalimantan Tengah (42)Berita Kalimantan Timur (3)Berita Kalimantan Utara (3)Berita Karo (6)Berita Kisaran (1)Berita Labuhanbatu (4)Berita Labuhanbatu Selatan (4)Berita Labuhanbatu Utara (6)Berita Lampung (8)Berita Lampung Barat (3)Berita Langkat (12)Berita Lubuk Pakam (3)Berita Maluku (4)Berita Mandailing Natal (2)Berita Medan (99)Berita Metro (1)Berita Nias Barat (6)Berita Nias Selatan (3)Berita Nias Utara (1)Berita Nusa Tenggara Barat (1)Berita Nusa Tenggara Timur (1)Berita Ogan Komering Ilir (1)Berita Padang (4)Berita Padang Lawas Utara (1)Berita Padangsidimpuan (9)Berita Pakpak Bharat (4)Berita Palembang (1)Berita Palu (1)Berita Panyabungan (0)Berita Papua Barat (1)Berita Parapat (1)Berita Pekanbaru (2)Berita Pematang Siantar (0)Berita Pematangsiantar (0)Berita Riau (4)Berita Samarinda (1)Berita Samosir (10)Berita Serdang Bedagai (5)Berita Sibolga (4)Berita Simalungun (16)Berita Stabat (6)Berita Sulawesi Selatan (1)Berita Sulawesi Tengah (1)Berita Sulawesi Utara (4)Berita Sumatera Barat (4)Berita Sumatera Selatan (9)Berita Sumatera Utara (62)Berita Sumatera Utara (85)Berita Tanjung Balai (11)Berita Tanjung Morawa (1)Berita Tanjungbalai (10)Berita Tapanuli Selatan (0)Berita Tapanuli Tengah (2)