Jumat, Februari 14, 2025
24 C
Medan

Kembali Lakukan Pengecekan Areal Pemanfaatan Lahan Produktif Ketahanan Pangan di Desa Anjir Serapat Baru

Kapuas Timur, DUTAMEDAN.COM – Dalam upaya mendukung program ketahanan pangan yang digagas oleh Presiden Republik Indonesia, H. Prabowo Subianto, Kapolsek Kapuas Timur yang diwakili oleh Polmas Desa Anjir Serapat Baru Aipda M. Sauzi Rasony bersama pemilik lahan Sdr. Ruslan, melaksanakan peninjauan lokasi pemanfaatan lahan pekarangan tanaman pangan jenis kacang panjang seluas 20 X 40 M² yang dikelola secara mandiri di Jl. Trans Kalimantan Km. 8,5 Desa Anjir Serapat Baru Kec. Kapuas Timur Kab. Kapuas, Minggu (08/12/2024).

Kegiatan yang berlangsung sejak pukul 10.00 WIB ini bertujuan untuk mengevaluasi implementasi program ketahanan pangan serta mendorong sinergi antara berbagai pihak terkait dalam meningkatkan produksi pangan lokal.

Kapolsek Kapuas Timur Akp Rahmat Saleh, S.H., M.H., “Kegiatan ini bukan hanya untuk memastikan kelancaran program ketahanan pangan, tetapi juga untuk mendorong masyarakat agar lebih aktif berpartisipasi. Kami ingin menunjukkan bahwa kolaborasi antara pihak Kepolisian, pemerintah, dan masyarakat sangat penting untuk mencapai swasembada pangan.  Pernyataan ini menggambarkan komitmen Polsek Kapuas Timur dalam mendukung pemerintah dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat melalui ketahanan pangan,” ungkap Kapolsek.

Dalam dialog yang berlangsung, membahas tantangan yang dihadapi petani, mengenai akses ke teknologi pertanian modern. Mereka menekankan bahwa identifikasi masalah ini merupakan langkah awal untuk menemukan solusi yang tepat, sehingga petani dapat bekerja dengan lebih efisien dan produktif. Melalui pendekatan ini, diharapkan akan tercipta sinergi yang lebih kuat antara instansi pemerintah dan masyarakat dalam mencapai tujuan bersama.

Kegiatan ini juga berfungsi untuk meningkatkan kesadaran masyarakat tentang pentingnya ketahanan pangan. Kapolsek Kapuas Timur menekankan bahwa dukungan aktif dari masyarakat sangat diperlukan untuk mencapai tujuan ini. Melalui pendekatan partisipatif, diharapkan masyarakat akan lebih termotivasi untuk terlibat dalam program-program pertanian yang ada.

“Melalui kegiatan ini, menunjukkan peran aktifnya sebagai mitra pemerintah dalam membangun ketahanan pangan. Masyarakat diharapkan tidak hanya menjadi penonton, tetapi juga pelaku aktif dalam pembangunan pertanian di daerahnya. Inisiatif ini sejalan dengan visi besar untuk mencapai swasembada pangan, mengingat pentingnya peran petani dalam memproduksi bahan pangan yang berkualitas dan mencukupi kebutuhan dalam negeri,” ujar Kapolsek. (Red/01).

SUMATERA UTARA

Borneo Cross Border Cycling Tour Pererat Hubungan RI-Malaysia

DUTAMEDAN.COM, PONTIANAK - Sebanyak 69 peserta Borneo Cross Border...

Sat Binmas Polres Tebingtinggi Cooling System, Wujudkan Kamtibmas Yang Aman

TEBINGTINGGI, DUTAMEDAN.COM - Dalam rangka mewujudkan Kamtibmas yang aman...

Polres Simalungun Mendadak Tes Urine 76 Orang Personel, Ini Hasilnya

Simalungun, DUTAMEDAN.COM - Dalam upaya menjaga profesionalisme dan integritas...

Ilyas Sitorus Lantik Pengurus PGRI Sumut, Dorong Penguatan Organisasi dan Inovasi Pendidikan

Medan, DUTAMEDAN.COM - Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo)...

Peringai Dies Natalis ke-78, HMI Cabang Mempawah Salurkan Air Bersih untuk Korban Banjir

DUTAMEDAN.COM, MEMPAWAH - Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Mempawah...

BERITA POPULER

Bupati Samosir Hadiri Pengukuhan DPC APDESI Kabupaten Samosir Periode 2023-2028

SAMOSIR, DUTAMEDAN.COM - Bupati Samosir Vandiko Timotius Gultom, ST menghadiri...

Yontankfib 2 Marinir Ikuti Puncak Acara Piala Danmenkav 2 Mar

DUTAMEDAN.COM, TNI AL/Dispen Kormar (Surabaya) - Keluarga Besar Batalyon...

Sedulur Jokowi Kabupaten Kuningan Deklarasi Dukung Prabowo-Gibran Pada Pilpres 2024

DUTAMEDAN.COM, Kuningan - Relawan Sedulur Jokowi Kabupaten Kuningan Jawa...

Wujud Cinta Tanah Air, Kodim 0401 Muba Gelar Upacara Bulanan

SEKAYU, DUTAMEDAN.COM - Personel Jajaran Kodim 0401/Muba baik Militer...

Demi Kaburkan Kasus, Tersangka Pembunuh Rai di Medang Deras Berteriak Ada Orang Bunuh Diri

Batu Bara, DUTAMEDAN.COM - Rekonstruksi pembunuhan terhadap korban Rai...

Hadiri Natal Keluarga Besar Disdik, Bupati Toba Bacakan Puisi untuk Para Guru

Kabupaten Toba, DUTAMEDAN.COM - Bupati Toba,Ir Poltak Sitorus Membacakan...

CV Eureka Lasada dan CV Barusta Malem Mandiri Tetap Komitmen Menyelesaikan Perobohan Bangunan Los Jahe Jahe

DUTAMEDAN.COM, KARO - Perobohan bangunan bekas kebakaran kemarin sebentar...

Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Toba, Bupati Poltak Sitorus Sampaikan Hal Ini

TOBA, DUTAMEDAN.COM - Agenda rapat paripurna DPRD Kabupaten Toba...

BERITA TERBARU

KATEGORI TERBAIK

Aceh Terkini (24)Asahan Terkini (17)Bali Terkini (27)Balige Terkini (4)Bandar Lampung Terkini (3)Bandung Terkini (5)Bangka Belitung Terkini (1)Banten Terkini (14)Batam Terkini (4)Batu Bara Terkini (11)Belawan Terkini (6)Bengkalis Terkini (2)Berita Aceh (20)Berita Asahan (12)Berita Bali (18)Berita Bandar Lampung (5)Berita Bandung (3)Berita Bangka Belitung (1)Berita Banten (11)Berita Batam (2)Berita Batu Bara (8)Berita Belawan (3)Berita Bengkulu (0)Berita Binjai (38)Berita Dairi (4)Berita Deli Serdang (44)Berita Dolok Sanggul (0)Berita Gunung Sitoli (4)Berita Humbang Hasundutan (2)Berita Jakarta (61)Berita Jawa Barat (11)Berita Jawa Tengah (4)Berita Jawa Timur (44)Berita Kalimantan Barat (6)Berita Kalimantan Selatan (7)Berita Kalimantan Tengah (42)Berita Kalimantan Timur (3)Berita Kalimantan Utara (3)Berita Karo (6)Berita Kisaran (1)Berita Labuhanbatu (4)Berita Labuhanbatu Selatan (4)Berita Labuhanbatu Utara (6)Berita Lampung (8)Berita Lampung Barat (3)Berita Langkat (12)Berita Lubuk Pakam (3)Berita Maluku (4)Berita Mandailing Natal (2)Berita Medan (99)Berita Metro (1)Berita Nias Barat (6)Berita Nias Selatan (3)Berita Nias Utara (1)Berita Nusa Tenggara Barat (1)Berita Nusa Tenggara Timur (1)Berita Ogan Komering Ilir (1)Berita Padang (4)Berita Padang Lawas Utara (1)Berita Padangsidimpuan (9)Berita Pakpak Bharat (4)Berita Palembang (1)Berita Palu (1)Berita Panyabungan (0)Berita Papua Barat (1)Berita Parapat (1)Berita Pekanbaru (2)Berita Pematang Siantar (0)Berita Pematangsiantar (0)Berita Riau (4)Berita Samarinda (1)Berita Samosir (10)Berita Serdang Bedagai (5)Berita Sibolga (4)Berita Simalungun (16)Berita Stabat (6)Berita Sulawesi Selatan (1)Berita Sulawesi Tengah (1)Berita Sulawesi Utara (4)Berita Sumatera Barat (4)Berita Sumatera Selatan (9)Berita Sumatera Utara (62)Berita Sumatera Utara (85)Berita Tanjung Balai (11)Berita Tanjung Morawa (1)Berita Tanjungbalai (10)Berita Tapanuli Selatan (0)Berita Tapanuli Tengah (2)