Rabu, Februari 12, 2025
31 C
Medan

Pjs Bupati Buka Rapat Momentum Kesrak PKK-Kesehatan Kabupaten Asahan 2024

DUTAMEDAN.COM, Asahan – Pjs Bupati Asahan diwakili oleh Staff Ahli Bidang Ekonomi Pembangunan dan Keuangan membuka Rapat Momentum Kesatuan Gerak PKK Bangga Kencana Kesehatan Kabupaten Asahan di Gedung Mutiara Kisaran, Selasa (05/11/24). 

Tampak hadir mewakili Kepala Dinas P2KBP3A, mewakili Kepala Dinas Kesehatan Asahan, mewakili Kepala Dinas PMD Asahan, mewakili Direktur RS. H. Abd. Manan Simatupang, mewakili Ketua TP PKK Asahan beserta unsur pengurus.

Juga hadir, Ketua DWP Asahan beserta pengurus, Ketua TP PKK Kecamatan Sekabupaten Asahan, Ketua IBI Cabang Asahan beserta pengurus, Koordinator KB se-Asahan, Kepala UPTD. Puskesmas se-Asahan serta tamu undangan lainnya.

Mohamad Arsandi S.Pd., M.Pd mewakili Kepala Dinas P2KBP3A dalam laporannya menyampaikan tujuan kegiatan ini adalah upaya meningkatkan cakupan pelayanan kesehatan masyarakat yang merata serta peningkatan kualitas/kuantitas program KB dan pembangunan keluarga. 

Sasaran kegiatan ini adalah penyuluhan dan advokasi pasangan usia subur untuk program KB, pelayanan kesehatan bagi ibu dan Balita, dan pembinaan kader PKK di tingkat desa/kelurahan dalam menggerakkan pembangunan keluarga berencana.

Adapun hasil yang diharapkan adalah terdapatnya sinergitas antara PKK dan stakeholder yang bergerak dalam melakukan pelayanan keluarga berencana di seluruh Kabupaten Asahan dalam meningkatkan cakupan peserta KB baru, peserta KB aktif dan peserta KB pasca persalinan.

Ny. Hj. Emi Juniarita Ali Mughofar mewakili Ketua TP PKK Asahan menyampaikan bakti sosial (Baksos) Kesatuan Gerak PKK KB-Kesehatan Tahun 2024 merupakan kegiatan rutin nasional setiap tahunnya yang di selenggarakan oleh TP PKK di tingkat pusat sampai ke tingkat daerah, dan kegiatan ini berlangsung selama 3 bulan dari Oktober sampai Desember. 

Umi juga menyampaikan sasaran kegiatan pada kegiatan Kesatuan Gerak PKK KB-Kesehatan Tahun 2024 adalah pelayanan dan pembinaan peserta KB dan kesehatan reproduksi, khususnya peserta KB baru dan KB pasca persalinan terhadap pasangan usia subur yang mencakup seluruh Wilayah Sekabupaten Asahan dengan mengoptimalkan kinerja para pengelola petugas KB, petugas kesehatan dan kader PKK desa/kelurahan.

“Melalui rapatomentum ini kami sangat mengharapkan dukungan dari segala pihak termasuk unsur pemerintah untuk suksesnya bakti sosial Kesatuan Gerak PKK KB-Kesehatan di Kabupaten Asahan ini,” ujar Umi.

Ny. Dr Elfina Br Tarigan Staff Ahli Bidang Ekonomi Pembangunan dan Keuangan mewakili Pjs Bupati Asahan menyampaikan kegiatan ini merupakan kerjasama antara Tim Penggerak PKK Kabupaten Asahan dan Pemerintah Kabupaten Asahan dalam mendukung dan mensukseskan program pembangunan keluarga, kependudukan dan keluarga berencana (bangga kencana). 

Elfina juga menyampaikan Baksos Kesrak PKK KB-Kesehatan Tahun 2024 merupakan momentum dalam memberikan kontribusi positif pengurus TP PKK Kabupaten Asahan untuk memberikan pelayanan dasar secara holistik kepada masyarakat.

“Dengan tumbuh kembangnya kader-kader PKK di tingkat desa/kelurahan akan semakin efektif menjangkau pembinaan dan penyuluhan kepada masyarakat utamanya pelayanan KB dan kesehatan,” tandasnya.

Lebih lanjut Elfina menghimbau kepada semua yang berhadir agar mendukung dan mensukseskan kegiatan Kesrak PKK KB-Kesehatan Tahun 2024. Sehingga apa yang menjadi sasaran dan tujuan dari pelaksanaan kegiatan ini dapat tercapai sesuai yang diharapkan.

(Kominfo/ds)

SUMATERA UTARA

Borneo Cross Border Cycling Tour Pererat Hubungan RI-Malaysia

DUTAMEDAN.COM, PONTIANAK - Sebanyak 69 peserta Borneo Cross Border...

Sat Binmas Polres Tebingtinggi Cooling System, Wujudkan Kamtibmas Yang Aman

TEBINGTINGGI, DUTAMEDAN.COM - Dalam rangka mewujudkan Kamtibmas yang aman...

Polres Simalungun Mendadak Tes Urine 76 Orang Personel, Ini Hasilnya

Simalungun, DUTAMEDAN.COM - Dalam upaya menjaga profesionalisme dan integritas...

Ilyas Sitorus Lantik Pengurus PGRI Sumut, Dorong Penguatan Organisasi dan Inovasi Pendidikan

Medan, DUTAMEDAN.COM - Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo)...

Peringai Dies Natalis ke-78, HMI Cabang Mempawah Salurkan Air Bersih untuk Korban Banjir

DUTAMEDAN.COM, MEMPAWAH - Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Mempawah...

BERITA POPULER

AFTERSUNSET dari Britpop ke New Wave Hingga Kembali Bersinar

Bandung, DUTAMEDAN.COM - Setelah lebih dari dua dekade dengan...

Panwaslu Kecamatan Galang Mengadakan Rapat Kordinasi Dan Sosialisa Bersama Forkopincam,PPK Serta Partai politik Sekecamatan Galang

Galang, DUTAMEDAN.COM - Panwaslu Kecamatan Galang bersama Forkopincam Galang,PPKserta Partai...

Mata-Mata” Simeulue, Ramaikan Arena MTQ Aceh

DUTAMEDAN.COM, SIMEULUE - Ketika menyebutkan kalimat “mata-mata”, langsung terbesit...

Anggota Dewan Serap Aspirasi Masyarakat Melalui Reses Tahap III

DUTAMEDAN.COM - Empat Lawang Sumsel, Dalam upaya menghimpun aspirasi...

Bupati dan Wabup Labuhanbatu Hadiri Pagelaran Seni Pesona Permata Cerita Rakyat Pulau Si Kantan

Labuhanbatu, DUTAMEDAN.COM - Bupati Labuhanbatu dr. H. Erik Adtrada...

Wabup Labusel Jadi Pembina Upacara Pada Peringatan HGN dan HUT PGRI Ke-78

Labusel, DUTAMEDAN.COM – Wakil Bupati Labuhanbatu Selatan H. Ahmad...

Panglima TNI Virtual Call dengan Pangab Diraja Brunei Darussalam

Jakarta, DUTAMEDAN.COM - Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto,...

Dewan Gerindra, Darori Ikhtiarkan Pendampingan Perlindungan dan Pemberdayaan Nelayan di Kebumen

KEBUMEN, DUTAMEDAN.COM - Dalam upaya meningkatkan potensi dan kesejahteraan...

BERITA TERBARU

KATEGORI TERBAIK

Aceh Terkini (24)Asahan Terkini (17)Bali Terkini (27)Balige Terkini (4)Bandar Lampung Terkini (3)Bandung Terkini (5)Bangka Belitung Terkini (1)Banten Terkini (14)Batam Terkini (4)Batu Bara Terkini (11)Belawan Terkini (6)Bengkalis Terkini (2)Berita Aceh (20)Berita Asahan (12)Berita Bali (18)Berita Bandar Lampung (5)Berita Bandung (3)Berita Bangka Belitung (1)Berita Banten (11)Berita Batam (2)Berita Batu Bara (8)Berita Belawan (3)Berita Bengkulu (0)Berita Binjai (38)Berita Dairi (4)Berita Deli Serdang (44)Berita Dolok Sanggul (0)Berita Gunung Sitoli (4)Berita Humbang Hasundutan (2)Berita Jakarta (61)Berita Jawa Barat (11)Berita Jawa Tengah (4)Berita Jawa Timur (44)Berita Kalimantan Barat (6)Berita Kalimantan Selatan (7)Berita Kalimantan Tengah (42)Berita Kalimantan Timur (3)Berita Kalimantan Utara (3)Berita Karo (6)Berita Kisaran (1)Berita Labuhanbatu (4)Berita Labuhanbatu Selatan (4)Berita Labuhanbatu Utara (6)Berita Lampung (8)Berita Lampung Barat (3)Berita Langkat (12)Berita Lubuk Pakam (3)Berita Maluku (4)Berita Mandailing Natal (2)Berita Medan (99)Berita Metro (1)Berita Nias Barat (6)Berita Nias Selatan (3)Berita Nias Utara (1)Berita Nusa Tenggara Barat (1)Berita Nusa Tenggara Timur (1)Berita Ogan Komering Ilir (1)Berita Padang (4)Berita Padang Lawas Utara (1)Berita Padangsidimpuan (9)Berita Pakpak Bharat (4)Berita Palembang (1)Berita Palu (1)Berita Panyabungan (0)Berita Papua Barat (1)Berita Parapat (1)Berita Pekanbaru (2)Berita Pematang Siantar (0)Berita Pematangsiantar (0)Berita Riau (4)Berita Samarinda (1)Berita Samosir (10)Berita Serdang Bedagai (5)Berita Sibolga (4)Berita Simalungun (16)Berita Stabat (6)Berita Sulawesi Selatan (1)Berita Sulawesi Tengah (1)Berita Sulawesi Utara (4)Berita Sumatera Barat (4)Berita Sumatera Selatan (9)Berita Sumatera Utara (62)Berita Sumatera Utara (85)Berita Tanjung Balai (11)Berita Tanjung Morawa (1)Berita Tanjungbalai (10)Berita Tapanuli Selatan (0)Berita Tapanuli Tengah (2)