Kamis, November 21, 2024
28.2 C
Medan

Polres Dampingi Detasemen Gegana Sat Brimob Polda Sumut Sterilisasi Lokasi Debat Publik Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Siantar

Pematangsiantar, DUTAMEDAN.COM – Polres Pematangsiantar bersama Detasemen Gegana Sat Brimob Polda Sumut melaksanakan sterilisasi lokasi debat publik Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Pematangsiantar, di Hotel Grand Zuri, Jalan Medan, Kecamatan Sianțar Martoba, Senin (4/11/2024) siang, sekitar pukul 11.30 WIB.

Dalam sterilisasi tersebut, Kapolres Pematangsiantar, AKBP Yogen Heroes Baruno, SH, SIK, meminta bantuan Subden Bantis Detasemen Gegana Sat Brimob Polda Sumut.

Selanjutnya Subden Bantis Detasemen Gegana Sat Brimob Polda Sumut menurunkan 1 Tim Jibom beranggotakan 5 personil Unit Komposit Subden Bantis Den Gegana DPP Banit Komposit dipimpin AIPDA Nuryanto, S.Sos.I.

Polres Dampingi Detasemen Gegana Sat Brimob Polda Sumut Sterilisasi Lokasi Debat Publik Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Siantar
Polres Dampingi Detasemen Gegana Sat Brimob Polda Sumut Sterilisasi Lokasi Debat Publik Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Siantar

Sterilisasi dilakukan menggunakan peralatan deteksi seperti mirror set, mirror troly, metal detector, mine detector, X-Ray Logos dan senter dragon. Kemudian peralatan penjinak seperti Disruptor Pig Stick, Kabel Demolisi, Blasting Machine serta Catridge Disruptor.

Polres Pematangsiantar bersama Detasemen Gegana Sat Brimob Polda Sumut, sterilisasi lokasi debat publik Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Pematangsiantar, di Hotel Grand Zuri Pematangsiantar, Senin (4/11/2024) siang, sekitar pukul 11.30 WIB.

Setiba di lokasi, Katim Jibom, AIPDA Nuryanto, berkoordinasi dengan Kabag Ops Polres Pematangsiantar, AKP. Ilham Harahap SH, MH, kemudian melakukan sterilisasi mulai Panggung Acara, Mimbar, Lighting, Sound System, Dekorasi, Sofa, Meja, Kursi, pot bunga, Toilet, dan Area Seputaran Luar Ballroom.

Sekira pukul 13.00 WIB, sterilisasi selesai dilakukan dengan hasil tidak menemukan adanya benda atau barang yang dicurigai sebagai handak atau bom.

Kemudian Katim Jibom, AIPDA Nuryanto ,serah terima dengan Kasat Samapta, AKP Amron Simanullang, S.H.

(rel)

SUMATERA UTARA

Pelindo Multi Terminal Perkuat Komitmen Inovasi Melalui PIX 2024

Medan, DUTAMEDAN.COM - Komitmen PT Pelindo Multi Terminal (SPMT),...

Polda Sumut Sukses Amankan Event Aquabike, Angkat Reputasi Danau Toba di Mata Dunia

DUTAMEDAN.COM, MEDAN - Kejuaraan internasional Aquabike Championship Jetski 2024 yang...

Raih Sahabat Pers Award, Pjs Bupati Toba: Pers Mitra Pemerintah dalam Membangun Kabupaten Toba

DUTAMEDAN.COM, Medan - Penjabat Sementara (Pjs) Bupati Toba, Dr....

Pj Gubernur Agus Fatoni Sebut Sumut Semakin Dikenal Kancah Internasional Lewat Event Aquabike World Championship 2024

SAMOSIR, DUTAMEDAN.COM - Penjabat (Pj) Gubernur Sumatera Utara (Sumut)...

Raih Rekor MURI, Tarian Tortor 1.431 Pelajar Semarakkan Aquabike Jetski World Championship 2024 di Danau Toba

DUTAMEDAN.COM, Samosir - Danau Toba kembali mencuri perhatian dunia...

Topics

Latihan Praja Bakti Taruna Tk II di Sleman Taruna Menyatu dengan Rakyat

MAGELANG, DUTAMEDAN.COM - Gubernur Akademi Militer, Mayor Jenderal TNI...

Polres Simalungun Siapkan Pengamanan Maksimal untuk Debat Publik Kedua Pilkada 2024

Simalungun, DUTAMEDAN.COM - Polres Simalungun menyiapkan pengamanan maksimal menjelang...

Puncak Peringatan HUT Ke-79 PGRI dan Hari Guru Nasional, Kota Mojokerto Beri Penghargaan Bagi Pahlawan Pendidikan

Mojokerto, DUTAMEDAN.COM - Pemerintah Kota Mojokerto menyelenggarakan puncak Peringatan HUT...

 Hasan Basri Sagala Disambut Bagai Kontes Pantun di Tanahseribu-Langkat

DUTAMEDAN.COM, Langkat - Suasana meriah, bagai kontes pantun Melayu...

Wakil Kepala BPH Kunjungan Monitoring ke Asrama Haji Medan

DUTAMEDAN.COM, Medan - Wakil Kepala Badan Penyelenggara Haji RI...

350 PNS Pemko Medan yang Akan Purna Tugas Ikuti Bimtek Pembekalan

DUTAMEDAN.COM, Medan - Sebanyak 350 orang PNS di lingkungan...

Related Articles

Popular Categories