Kamis, April 17, 2025
34.7 C
Medan

Polrestabes Medan Gelar Binlat Mandiri Bintara dan Tamtama Diktuk Gelombang I/2024

Medan, DUTAMEDAN.COM – Polrestabes Medan menggelar pembinaan dan pelatihan (Binlat) Mandiri Bintara dan Tamtama dalam masa tunggu Gelombang I Diktuk Tahun 2024.

Kegiatan Binlat Mandiri ini digelar di Lapangan Apel Polrestabes Medan, Sabtu 16 Desember 2023. Kegiatan dihadiri oleh PS.Kabag SDM Polrestabes Medan, PS Kaur Binkar Bag SDM, PS Paur Subbag Dalpers Bag SDM Polrestabes Medan.

Personel Si Propam Polrestabes Medan, Instruktur Binlat Mandiri Polrestabes Medan dan peserta Binlat Mandiri Bintara dan Tamtama Polrestabes Medan.

“Peserta Binlat Mandiri Polrestabes Medan diikuti sebanyak 80 orang terdiri dari BA PTU 59 orang, BA Brimob 9 orang, Tamtama 6 orang dan Polwan 6 orang,” kata PS.Kabag SDM Polrestabes Medan Kompol Rika Susilawaty Sigalingging SIK, MH.

Ia menjelaskan kegiatan Binlat Mandiri ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan casis Bintara dan Tamtama Polri Polrestabes Medan.

“Binlat Mandiri ini akan memberikan bekal yang cukup untuk menghadapi pendidikan di masa mendatang,” kata Kompol Rika.

Lanjut dikatakannya, Polrestabes Medan terus berupaya memberikan pendidikan dan pelatihan yang berkualitas kepada calon-calon anggota Polri guna menjaga profesionalisme dan kualitas pelayanan kepolisian kepada masyarakat.(Abdi)

Terima kasih atas kunjungan Anda dan membaca berita dengan judul: Polrestabes Medan Gelar Binlat Mandiri Bintara dan Tamtama Diktuk Gelombang I/2024 Wartawan: ABDI SUMARNO

SUMATERA UTARA

Safari Ramadhan di Masjid Istiqomah, Wali Kota Wesly Silalahi Serahkan Bantuan dan Pesan Toleransi

DUTAMEDAN.COM, SIANTAR - Wali Kota Pematangsiantar Wesly Silalahi SH...

Herlina Hadiri Rapat Program Kerja TPAKD Kota Pematangsiantar Tahun 2025

PEMATANGSIANTAR, DUTAMEDAN.COM - Program kerja Tm Percepatan Akses Keuangan Daerah...

Borneo Cross Border Cycling Tour Pererat Hubungan RI-Malaysia

DUTAMEDAN.COM, PONTIANAK - Sebanyak 69 peserta Borneo Cross Border...

Sat Binmas Polres Tebingtinggi Cooling System, Wujudkan Kamtibmas Yang Aman

TEBINGTINGGI, DUTAMEDAN.COM - Dalam rangka mewujudkan Kamtibmas yang aman...

Polres Simalungun Mendadak Tes Urine 76 Orang Personel, Ini Hasilnya

Simalungun, DUTAMEDAN.COM - Dalam upaya menjaga profesionalisme dan integritas...

BERITA POPULER

Deklarasi Pemilu Damai, Pj.Gubsu : Semoga Pesta Demokrasi Ini Membawa Keberkahan Bagi Sumut

MEDAN, DUTAMEDAN.COM - Penjabat (Pj) Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Hassanudin...

Dinsos Kota Medan Fungsikan Rumah Perlindungan Sosial

DUTAMEDAN.COM, MEDAN - Sejak diresmikan Wali Kota Bobby Nasution...

Jumat Berkah, Brimob Lhoksemawe Salurkan Bantuan ke Masyarakat Kurang Mampu

Lhokseumawe, DUTAMEDAN.COM - Melalui program Jumat Berkah, Kegiatan Bakti...

2 Korban Longsor Berhasil Dievakuasi Polda Sumut

DUTAMEDAN.COM - Polda Sumut bersama Polres Humbahas, TNI, SAR,...

Saat Debat Capres Perdana, Prabowo tak Menyerang Personal Lawannya

JAKARTA, DUTAMEDAN.COM - Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo Subianto-Gibran...

Proyek Spam Air Bersih Marbau Selatan Dari Anggaran DAK TA 2023 Terancam Gagal

DUTAMEDAN.COM - Proyek pembangunan sarana air bersih (Spam) di...

BERITA TERBARU

KATEGORI TERBAIK

Aceh Terkini (24)Asahan Terkini (17)Bali Terkini (27)Balige Terkini (4)Bandar Lampung Terkini (3)Bandung Terkini (5)Bangka Belitung Terkini (1)Banten Terkini (14)Batam Terkini (4)Batu Bara Terkini (11)Belawan Terkini (6)Bengkalis Terkini (2)Berita Aceh (20)Berita Asahan (12)Berita Bali (18)Berita Bandar Lampung (5)Berita Bandung (3)Berita Bangka Belitung (1)Berita Banten (11)Berita Batam (2)Berita Batu Bara (8)Berita Belawan (3)Berita Bengkulu (0)Berita Binjai (38)Berita Dairi (4)Berita Deli Serdang (44)Berita Dolok Sanggul (0)Berita Gunung Sitoli (4)Berita Humbang Hasundutan (2)Berita Jakarta (61)Berita Jawa Barat (11)Berita Jawa Tengah (4)Berita Jawa Timur (44)Berita Kalimantan Barat (6)Berita Kalimantan Selatan (7)Berita Kalimantan Tengah (42)Berita Kalimantan Timur (3)Berita Kalimantan Utara (3)Berita Karo (6)Berita Kisaran (1)Berita Labuhanbatu (4)Berita Labuhanbatu Selatan (4)Berita Labuhanbatu Utara (6)Berita Lampung (8)Berita Lampung Barat (3)Berita Langkat (12)Berita Lubuk Pakam (3)Berita Maluku (4)Berita Mandailing Natal (2)Berita Medan (99)Berita Metro (1)Berita Nias Barat (6)Berita Nias Selatan (3)Berita Nias Utara (1)Berita Nusa Tenggara Barat (1)Berita Nusa Tenggara Timur (1)Berita Ogan Komering Ilir (1)Berita Padang (4)Berita Padang Lawas Utara (1)Berita Padangsidimpuan (9)Berita Pakpak Bharat (4)Berita Palembang (1)Berita Palu (1)Berita Panyabungan (0)Berita Papua Barat (1)Berita Parapat (1)Berita Pekanbaru (2)Berita Pematang Siantar (2)Berita Pematangsiantar (2)Berita Riau (4)Berita Samarinda (1)Berita Samosir (10)Berita Serdang Bedagai (5)Berita Sibolga (4)Berita Simalungun (16)Berita Stabat (6)Berita Sulawesi Selatan (1)Berita Sulawesi Tengah (1)Berita Sulawesi Utara (4)Berita Sumatera Barat (4)Berita Sumatera Selatan (9)Berita Sumatera Utara (62)Berita Sumatera Utara (85)Berita Tanjung Balai (11)Berita Tanjung Morawa (1)Berita Tanjungbalai (10)Berita Tapanuli Selatan (0)Berita Tapanuli Tengah (2)