Kamis, April 17, 2025
24.9 C
Medan

Rampungkan Akuisisi Portofolio Pinjaman Ritel Standard Chartered Bank Indonesia, Danamon Sambut Hangat Para Nasabah Baru

DUTAMEDAN.COM – PT Bank Danamon Indonesia Tbk (Danamon) hari ini mengumumkan tuntasnya proses akuisisi portofolio pinjaman retail konvensional Standard Chartered Bank Indonesia (SCBI) dengan rekam jejak nasabah yang baik.

Akuisisi ini mencakup portofolio nasabah Kartu Kredit, Kredit Pemilikan Rumah (KPR), Kredit Tanpa Agunan (KTA), dan Kredit Kendaraan Bermotor (KKB) milik SCBI.

“Dengan senang hati kami mengumumkan proses migrasi telah selesai sesuai rencana. Hal ini tentunya dapat tercapai berkat kerja sama yang erat dengan pihak SCBI dan dukungan Regulator terkait. Atas nama Danamon, saya ucapkan selamat datang ke dalam ekosistem Danamon kepada para nasabah baru,” ujar Hafid Hadeli, Wakil Direktur Utama, PT Bank Danamon Indonesia Tbk.

Akuisisi ini diharapkan dapat semakin memperkuat tren pertumbuhan bisnis Bank, terutama pada segmen kredit Consumer yang saat ini telah mencapai tingkat pertumbuhan tertinggi sebesar 31% YoY atau Rp15,3 triliun sebagaimana dinyatakan pada laporan keuangan kuartal III tahun 2023 Danamon.

“Melalui penjualan sejumlah portofolio ritel kami ke Danamon, SCBI memposisikan diri secara strategis untuk meningkatkan fokus pada bisnis ritel kami yang tersisa serta bisnis corporate banking kami yang kuat, guna memberikan peningkatan layanan dan nilai lebih kepada nasabah kami. Kami turut mengapresiasi Danamon dan dukungan yang diberikan pihak regulator di Indonesia atas proses penjualan serta migrasi yang berjalan dengan lancar,” ujar Andrew Chia, Cluster Chief Executive Officer, Indonesia, and ASEAN Markets (Australia, Brunei, and the Philippines), Standard Chartered.

Nasabah baru juga dapat memegang kendali pengelolaan keuangannya dengan fitur pengaturan informasi, transaksi, dan cicilan kartu kredit melalui aplikasi mobile banking D-Bank PRO. Untuk promo lengkap kartu kredit Danamon, kunjungi bdi.co.id/promo.

Untuk informasi lengkap terkait proses transisi, transaksi dengan kartu yang ada saat ini dan pengiriman kartu baru, syarat dan ketentuan fasilitas pelengkap bagi nasabah baru, serta pertanyaan lainnya terkait pengalihan nasabah SCBI ke Danamon, hubungi Hello Danamon 1-500-090 atau kunjungi bdi.co.id/scb.

Reporter : Rizanul Arifin

SUMATERA UTARA

Safari Ramadhan di Masjid Istiqomah, Wali Kota Wesly Silalahi Serahkan Bantuan dan Pesan Toleransi

DUTAMEDAN.COM, SIANTAR - Wali Kota Pematangsiantar Wesly Silalahi SH...

Herlina Hadiri Rapat Program Kerja TPAKD Kota Pematangsiantar Tahun 2025

PEMATANGSIANTAR, DUTAMEDAN.COM - Program kerja Tm Percepatan Akses Keuangan Daerah...

Borneo Cross Border Cycling Tour Pererat Hubungan RI-Malaysia

DUTAMEDAN.COM, PONTIANAK - Sebanyak 69 peserta Borneo Cross Border...

Sat Binmas Polres Tebingtinggi Cooling System, Wujudkan Kamtibmas Yang Aman

TEBINGTINGGI, DUTAMEDAN.COM - Dalam rangka mewujudkan Kamtibmas yang aman...

Polres Simalungun Mendadak Tes Urine 76 Orang Personel, Ini Hasilnya

Simalungun, DUTAMEDAN.COM - Dalam upaya menjaga profesionalisme dan integritas...

BERITA POPULER

Update Longsor dan Banjir di Humbahas: 14 Bangunan Tertimbun, 140 Orang Mengungsi

DUTAMEDAN.COM – Banjir bandang dan longsor yang terjadi di...

Mantan Kasat Lantas Polres Barito Timur Jabat Kasat Reskrim Polres Batubara, Ini Namanya

BATUBARA, DUTAMEDAN.COM.COM – Kapolres Batubara, AKBP Jose D.C Fernandes,...

Kementerian PUPR Targetkan Penyelesaian 16 PSN Pada Akhir 2023, Salah Satunya Jalan Tol Kisaran-Tebingtinggi

DUTAMEDAN.COM, Jakarta – Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat...

Kapolres Dan Bupati Lantik Gudep Kwarcab Pramuka Se-Kabupaten Taput

TAPANULI UTARA, DUTAMEDAN.COM – Kapolres Tapanuli Utara AKBP Johanson...

Kapolri Canangkan 4 Program Gugus Tugas Ketahanan Polri

Jakarta, DUTAMEDAN.COM - Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mencanangkan...

Dua Puskesmas di Tebingtinggi Dikunjungi Tim Penilaian

Tebingtinggi, DUTAMEDAN.COM - Pj Wali Kota Tebingtinggi, Syamardani dan...

Ondim Apresiasi Program Pelatihan Pelaku IKM

Langkat, DUTAMEDAN.COM - Plt Bupati Langkat H. Syah Afandin,...

BERITA TERBARU

KATEGORI TERBAIK

Aceh Terkini (24)Asahan Terkini (17)Bali Terkini (27)Balige Terkini (4)Bandar Lampung Terkini (3)Bandung Terkini (5)Bangka Belitung Terkini (1)Banten Terkini (14)Batam Terkini (4)Batu Bara Terkini (11)Belawan Terkini (6)Bengkalis Terkini (2)Berita Aceh (20)Berita Asahan (12)Berita Bali (18)Berita Bandar Lampung (5)Berita Bandung (3)Berita Bangka Belitung (1)Berita Banten (11)Berita Batam (2)Berita Batu Bara (8)Berita Belawan (3)Berita Bengkulu (0)Berita Binjai (38)Berita Dairi (4)Berita Deli Serdang (44)Berita Dolok Sanggul (0)Berita Gunung Sitoli (4)Berita Humbang Hasundutan (2)Berita Jakarta (61)Berita Jawa Barat (11)Berita Jawa Tengah (4)Berita Jawa Timur (44)Berita Kalimantan Barat (6)Berita Kalimantan Selatan (7)Berita Kalimantan Tengah (42)Berita Kalimantan Timur (3)Berita Kalimantan Utara (3)Berita Karo (6)Berita Kisaran (1)Berita Labuhanbatu (4)Berita Labuhanbatu Selatan (4)Berita Labuhanbatu Utara (6)Berita Lampung (8)Berita Lampung Barat (3)Berita Langkat (12)Berita Lubuk Pakam (3)Berita Maluku (4)Berita Mandailing Natal (2)Berita Medan (99)Berita Metro (1)Berita Nias Barat (6)Berita Nias Selatan (3)Berita Nias Utara (1)Berita Nusa Tenggara Barat (1)Berita Nusa Tenggara Timur (1)Berita Ogan Komering Ilir (1)Berita Padang (4)Berita Padang Lawas Utara (1)Berita Padangsidimpuan (9)Berita Pakpak Bharat (4)Berita Palembang (1)Berita Palu (1)Berita Panyabungan (0)Berita Papua Barat (1)Berita Parapat (1)Berita Pekanbaru (2)Berita Pematang Siantar (2)Berita Pematangsiantar (2)Berita Riau (4)Berita Samarinda (1)Berita Samosir (10)Berita Serdang Bedagai (5)Berita Sibolga (4)Berita Simalungun (16)Berita Stabat (6)Berita Sulawesi Selatan (1)Berita Sulawesi Tengah (1)Berita Sulawesi Utara (4)Berita Sumatera Barat (4)Berita Sumatera Selatan (9)Berita Sumatera Utara (62)Berita Sumatera Utara (85)Berita Tanjung Balai (11)Berita Tanjung Morawa (1)Berita Tanjungbalai (10)Berita Tapanuli Selatan (0)Berita Tapanuli Tengah (2)