Kamis, April 17, 2025
22.9 C
Medan

Anies Nyatakan Perang Gerilya Terhadap Stunting

DUTAMEDAN.COM – “Penyumbang terbesar kasus stunting adalah masyarakat Indonesia. Bagaimana cara Anies Baswedan entaskan stunting ?. Padahal Indonesia memiliki ikan, lobster, daging, telur, beras, kepiting, cumi, tumbuh-tumbuhan, susu kuda liar, madu dan lainnya. Tulisan ini berdasarkan kajian dan riset semasa Anies Baswedan pengalaman Gubernur DKI Jakarta ?.”

Pengalaman Anies Baswedan saat Gubernur Provinsi DKI Jakarta berupaya untuk entaskan stunting. Gizi paling penting dalam masa pertumbuhan anak. Kasus kekurangan gizi, masalah mendasar yang perlu segera ditangani dengan baik. Waktu itu, di Jakarta ada 27% kasus stunting. Namun, ada periode selanjutnya 0% kasus (bebas stunting). Itulah prestasi Anies Baswedan memimpin Jakarta.

Bentuk pencegahannya, adanya keterlibatan organisasi sosial kemasyarakatan, TNI dan Polri. Dengan demikian, Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta saat itu bekerjasama dengan masyarakat. Karena masalah stunting adalah satu dari sekian banyak deretan ketimpangan.

Untuk Indonesia, Pasangan AMIN pada pilpres 2024 berkomitmen kuat tuntaskan Stunting. Bahkan nyatakan perang gerilya terhadap penyakit lintas generasi itu. Pasangan AMIN, sudah membaca prevalensi stunting di perkotaan capai 32%, memang lebih rendah dibanding di pedesaan capai 42%.

Angka ini harus kita kurangi dan para orangtua harus lebih serius perhatikan makanan dan asupan yang diberikan kepada anak-anak, terutama di 1.000 hari pertama kehidupannya, karena di situlah kuncinya,” Kata Anies saat konpers dengan media (8/12/23)

Seperti diketahui, stunting adalah kondisi di mana anak mengalami gangguan pertumbuhan sehingga menyebabkan lebih pendek ketimbang teman-teman seusianya. Kondisi ini disebabkan oleh tidak tercukupinya asupan gizi anak. Stunting terjadi mulai janin masih dalam kandungan dan baru nampak saat anak berusia dua tahun. Stunting juga bisa terjadi akibat asupan gizi saat anak masih di bawah usia dua tahun tidak tercukupi.

Usulan rakyat kepada Pasangan AMIN agar mencari terobosan baru dalam menekan sekaligus menghapus stunting. Penyumbang terbesar kasus stunting adalah masyarakat Indonesia. Bagaimana cara Anies Baswedan entaskan stunting yang telah nyatakan perang gerilya terhadap stunting. Padahal Indonesia memiliki ikan, lobster, daging, telur, beras, kepiting, cumi, tumbuh-tumbuhan, susu kuda liar, madu dan lainnya.

Tentu bagi pasangan AMIN dimulai 2024, harus hadir terobosan baru berdasarkan kearifan lokal yang dimiliki masyarakat melalui program pembagian pangan secara rutin. Pangan yang dimaksud tidak asing lagi, yakni menumbuhkan makanan konsumsi hasil laut, perternakan dan pertanian.

Usulan rakyat kepada Pasangan AMIN ini, memiliki dampak ekonomi yang dahsyat taraf lokal: pertama, pemberdayaan Kuda untuk menghasilkan susu kuda yang berkualitas. Karena uji klinis dan farmatologis susu kuda dapat menambah gizi bagi anak – anak dan pertumbuhan tulang sehingga sehat.

Kedua, gerakan makan ikan (Gemar Ikan), program ini bagus, telah dijalankan oleh pemerintah melalui program kementerian kelautan – Perikanan. Pemerintah bisa membeli ikan dari nelayan langsung dan dibagikan kepada masyarakat melalui Gerakan Makan Ikan (Gemar Ikan) setiap Minggu diberbagai desa. Negara harus hadir entaskan stunting melalui program ini. Ketiga, hasil hutan dan pertanian seperti madu dan lainnya untuk menjadi supporting gizi dan kesehatan masyarakat agar kedepan Indonesia terbebas dari stunting.

Semua usulan program ini, sebagai bentuk nyatakan perang gerilya terhadap stunting. Karena stunting sendiri, salah satu isu yang harus prioritas tinggi mendapat perhatian.

Negara dan pemerintah, menurut Pasangan AMIN, tidak boleh ragu berinvestasi dengan program Posyandu yang masif di seluruh Indonesia. Tentu dilengkapi dengan persediaan gizi berupa Susu Kuda dan Ikan maupun hasil hutan. Hal itu untuk memastikan bahwa ibu hamil itu ada pasokan gizi yang sehat, sehingga kita akan mendapatkan anak-anak yang tidak stunting, yang ototnya kuat, yang otaknya kuat, yang kemudian mereka bisa menjadi orang yang baik di kemudian hari.

Sehingga kedepan, Pasangan AMIN ingin kerjasama lebih progresif antara pemerintah pusat, daerah, desa dan organisasi sosial kemasyarakatan untuk bereskan stunting secara sama-sama. Pasangan AMIN Nyatakan Perang Gerilya Terhadap Stunting.(*)

SUMATERA UTARA

Safari Ramadhan di Masjid Istiqomah, Wali Kota Wesly Silalahi Serahkan Bantuan dan Pesan Toleransi

DUTAMEDAN.COM, SIANTAR - Wali Kota Pematangsiantar Wesly Silalahi SH...

Herlina Hadiri Rapat Program Kerja TPAKD Kota Pematangsiantar Tahun 2025

PEMATANGSIANTAR, DUTAMEDAN.COM - Program kerja Tm Percepatan Akses Keuangan Daerah...

Borneo Cross Border Cycling Tour Pererat Hubungan RI-Malaysia

DUTAMEDAN.COM, PONTIANAK - Sebanyak 69 peserta Borneo Cross Border...

Sat Binmas Polres Tebingtinggi Cooling System, Wujudkan Kamtibmas Yang Aman

TEBINGTINGGI, DUTAMEDAN.COM - Dalam rangka mewujudkan Kamtibmas yang aman...

Polres Simalungun Mendadak Tes Urine 76 Orang Personel, Ini Hasilnya

Simalungun, DUTAMEDAN.COM - Dalam upaya menjaga profesionalisme dan integritas...

BERITA POPULER

Pulau Siba Belawan, Wisata Resort di Hamparan Deli Serdang

DUTAMEDAN.COM, Wisata Pemandangan - Kota Belawan yang dikenal dengan daerah...

Danamon Peduli: Tanam 200 Pohon dan Membangun Pondok Edukasi di Desa Tambunan

DUTAMEDAN.COM – Sebagai bank yang berkomitmen terhadap bisnis berkelanjutan...

La Liga: Real Madrid Kecolongan

MADRID, DUTAMEDAN.COM - Real Madrid gagal menjauh dari kejaran...

Capaian Kinerja Pj Gubernur Sumut, Sukses Meningkatkan 10 Program Prioritas Pembangunan

MEDAN, DUTAMEDAN.COM - Kinerja Penjabat (Pj) Gubernur Sumatera Utara...

Panglima TNI Mutasi dan Promosi Jabatan 114 Perwira Tinggi

Jakarta, DUTAMEDAN.COM - Dalam rangka memenuhi kebutuhan organisasi dan...

Pimpin Sertijab Dandim Jajarannya, Danrem 081/DSJ Ingatkan Komitmen Wujudkan Pemilu Damai 2024

Madiun, DUTAMEDAN.COM - Danrem 081/DSJ, Kolonel Inf H. Sugiyono...

Laksanakan P5, SMA Negeri 5 Medan Terapkan Kurikulum Merdeka

DUTAMEDAN.COM, Medan - Sebagai salah satu Sekolah Menengah Atas...

Curi Motor Modus Jual Bakso, 2 Wanita di Sergai Diamankan Korbannya

Serdang Bedagai, DUTAMEDAN.COM - Dua wanita di Kabupaten Serdang...

BERITA TERBARU

KATEGORI TERBAIK

Aceh Terkini (24)Asahan Terkini (17)Bali Terkini (27)Balige Terkini (4)Bandar Lampung Terkini (3)Bandung Terkini (5)Bangka Belitung Terkini (1)Banten Terkini (14)Batam Terkini (4)Batu Bara Terkini (11)Belawan Terkini (6)Bengkalis Terkini (2)Berita Aceh (20)Berita Asahan (12)Berita Bali (18)Berita Bandar Lampung (5)Berita Bandung (3)Berita Bangka Belitung (1)Berita Banten (11)Berita Batam (2)Berita Batu Bara (8)Berita Belawan (3)Berita Bengkulu (0)Berita Binjai (38)Berita Dairi (4)Berita Deli Serdang (44)Berita Dolok Sanggul (0)Berita Gunung Sitoli (4)Berita Humbang Hasundutan (2)Berita Jakarta (61)Berita Jawa Barat (11)Berita Jawa Tengah (4)Berita Jawa Timur (44)Berita Kalimantan Barat (6)Berita Kalimantan Selatan (7)Berita Kalimantan Tengah (42)Berita Kalimantan Timur (3)Berita Kalimantan Utara (3)Berita Karo (6)Berita Kisaran (1)Berita Labuhanbatu (4)Berita Labuhanbatu Selatan (4)Berita Labuhanbatu Utara (6)Berita Lampung (8)Berita Lampung Barat (3)Berita Langkat (12)Berita Lubuk Pakam (3)Berita Maluku (4)Berita Mandailing Natal (2)Berita Medan (99)Berita Metro (1)Berita Nias Barat (6)Berita Nias Selatan (3)Berita Nias Utara (1)Berita Nusa Tenggara Barat (1)Berita Nusa Tenggara Timur (1)Berita Ogan Komering Ilir (1)Berita Padang (4)Berita Padang Lawas Utara (1)Berita Padangsidimpuan (9)Berita Pakpak Bharat (4)Berita Palembang (1)Berita Palu (1)Berita Panyabungan (0)Berita Papua Barat (1)Berita Parapat (1)Berita Pekanbaru (2)Berita Pematang Siantar (2)Berita Pematangsiantar (2)Berita Riau (4)Berita Samarinda (1)Berita Samosir (10)Berita Serdang Bedagai (5)Berita Sibolga (4)Berita Simalungun (16)Berita Stabat (6)Berita Sulawesi Selatan (1)Berita Sulawesi Tengah (1)Berita Sulawesi Utara (4)Berita Sumatera Barat (4)Berita Sumatera Selatan (9)Berita Sumatera Utara (62)Berita Sumatera Utara (85)Berita Tanjung Balai (11)Berita Tanjung Morawa (1)Berita Tanjungbalai (10)Berita Tapanuli Selatan (0)Berita Tapanuli Tengah (2)