Jumat, Februari 14, 2025
26 C
Medan

Dinas P3A-PM Tanjungbalai Gelar Kegiatan Koordinasi dan Sinkronisasi Pencegahan Kekerasan Terhadap Anak

TANJUNGBALAI, DUTAMEDAN.COM – Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak dan Pemberdayaan Masyarakat (P3A-PM) Pemerintah Kota Tanjungbalai melaksanakan kegiatan Koordinasi dan Sinkronisasi Pencegahan Kekerasan terhadap Anak Kewenangan Kota dan Program Penyusunan Rencana Aksi Pencegahan kekerasan terhadap Anak.

Acara yang digelar di Aula Bapperida Kantor Walikota Tanjungbalai, Jumat (8/12) pagi, dibuka Asisten II Perekonomian Pembangunan, Susanto. Juga dihadiri para Kepala Bidang dan Kasubbag Program, Kepala Dinas P3A-PMK Hj Milfa. Nara sumber dari UPPA Polres Tanjungbalai, Bapperida Kota Tanjungbalai Ketua P2TP2A Kota Tanjungbalai, Kepala OPD, serta sekitar 30 orang peserta.

Asisten II Perekonomian Pembangunan Pemko Tanjungbalai, Susanto dalam sambutannya mengatakan, pencegahan kekerasan terhadap anak merupakan kewenangan kabupaten/kota.

“Perlindungan terhadap anak merupakan upaya untuk melindungi hak mereka akan rasa aman dan keadilan, sehingga mereka bebas dari segala bentuk kekerasan dimana anak dapat tumbuh berkembang dengan optimal dan berdaya produktif, serta berpartisipasi secara bermakna dalam pembangunan,” katanya.

Menurutnya, upaya melindungi anak membutuhkan kerja sama, koordinasi dan kolaborasi seluruh pihak terkait, yaitu anatara pemerintah pusat dan pemerintah daerah, lembaga masyarakat, media, dunia usaha dan komunitas.

“Sangat diharapkan dari adanya koordinasi dan sinkronisasi yang saling berkolaborasi, maka kekerasan terhadap anak dapat dihindari dengan selalu memperhatikan dan melaksanakan penguatan upaya promotif dan preventif pencegahan kekerasan terhadap anak dan perkawinan anak di daerah, khusunya Kota Tanjungbalai. Selain itu peningkatan cakupan layanan dan kualitas layanan perlindungan anak dari kekerasan terhadap anak dan perkawinan anak,” pungkasnya. (Ham)

SUMATERA UTARA

Borneo Cross Border Cycling Tour Pererat Hubungan RI-Malaysia

DUTAMEDAN.COM, PONTIANAK - Sebanyak 69 peserta Borneo Cross Border...

Sat Binmas Polres Tebingtinggi Cooling System, Wujudkan Kamtibmas Yang Aman

TEBINGTINGGI, DUTAMEDAN.COM - Dalam rangka mewujudkan Kamtibmas yang aman...

Polres Simalungun Mendadak Tes Urine 76 Orang Personel, Ini Hasilnya

Simalungun, DUTAMEDAN.COM - Dalam upaya menjaga profesionalisme dan integritas...

Ilyas Sitorus Lantik Pengurus PGRI Sumut, Dorong Penguatan Organisasi dan Inovasi Pendidikan

Medan, DUTAMEDAN.COM - Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo)...

Peringai Dies Natalis ke-78, HMI Cabang Mempawah Salurkan Air Bersih untuk Korban Banjir

DUTAMEDAN.COM, MEMPAWAH - Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Mempawah...

BERITA POPULER

Sekelompok OTK Serang Pesantren di Luwu, Pondok Dibakar dan Santriwati Dilecehkan saat Mengaji

DUTAMEDAN.COM - Pondok pesantren Darul Istiqamah yang berada di...

205 Prajurit TNI Satgas MONUSCO Dianugerahi Penghargaan Satya Lencana Canti Darma

Jakarta, DUTAMEDAN.COM - Dalam rangka memberikan pelayanan kesehatan gigi...

Reuni Persita vs Persija Oldstar dalam Pertandingan Penuh Sejarah

DUTAMEDAN.COM - Tangerang Banten, Pada Senin, 18 Desember 2023,...

Melalui IPO, Bisnis Keluarga Berkembang Pesat

MEDAN, DUTAMEDAN.COM - Hanya 30 persen bisnis keluarga yang...

Breaking News, Akibat Hujan Deras, Banjir dan Longsor di Mandailing Natal

PANYABUNGAN, DUTAMEDAN.COM - Breaking News, Ka.BPD Madina,Mukhsin Nasution.S.Sos, mengutarakan...

Polsek Tebingtinggi Lakukan Patroli Tutin di Daerah Rawan

Tebing Tinggi, DUTAMEDAN.COM - Polsek Tebingtinggi kembali menggelar patroli...

Berlangsung Khidmat, Perayaan Natal Menambah Kekuatan RSUP H. Adam Malik

DUTAMEDAN.COM, Medan - Perayaan Natal Oikumene Keluarga Besar RSUP...

Peringati HUT 19, Sayap PDIP REPDEM Gelar Mimbar Demokrasi

Jakarta, DUTAMEDAN.COM - Ratusan aktivis pergerakan yang tergabung dalam...

BERITA TERBARU

KATEGORI TERBAIK

Aceh Terkini (24)Asahan Terkini (17)Bali Terkini (27)Balige Terkini (4)Bandar Lampung Terkini (3)Bandung Terkini (5)Bangka Belitung Terkini (1)Banten Terkini (14)Batam Terkini (4)Batu Bara Terkini (11)Belawan Terkini (6)Bengkalis Terkini (2)Berita Aceh (20)Berita Asahan (12)Berita Bali (18)Berita Bandar Lampung (5)Berita Bandung (3)Berita Bangka Belitung (1)Berita Banten (11)Berita Batam (2)Berita Batu Bara (8)Berita Belawan (3)Berita Bengkulu (0)Berita Binjai (38)Berita Dairi (4)Berita Deli Serdang (44)Berita Dolok Sanggul (0)Berita Gunung Sitoli (4)Berita Humbang Hasundutan (2)Berita Jakarta (61)Berita Jawa Barat (11)Berita Jawa Tengah (4)Berita Jawa Timur (44)Berita Kalimantan Barat (6)Berita Kalimantan Selatan (7)Berita Kalimantan Tengah (42)Berita Kalimantan Timur (3)Berita Kalimantan Utara (3)Berita Karo (6)Berita Kisaran (1)Berita Labuhanbatu (4)Berita Labuhanbatu Selatan (4)Berita Labuhanbatu Utara (6)Berita Lampung (8)Berita Lampung Barat (3)Berita Langkat (12)Berita Lubuk Pakam (3)Berita Maluku (4)Berita Mandailing Natal (2)Berita Medan (99)Berita Metro (1)Berita Nias Barat (6)Berita Nias Selatan (3)Berita Nias Utara (1)Berita Nusa Tenggara Barat (1)Berita Nusa Tenggara Timur (1)Berita Ogan Komering Ilir (1)Berita Padang (4)Berita Padang Lawas Utara (1)Berita Padangsidimpuan (9)Berita Pakpak Bharat (4)Berita Palembang (1)Berita Palu (1)Berita Panyabungan (0)Berita Papua Barat (1)Berita Parapat (1)Berita Pekanbaru (2)Berita Pematang Siantar (0)Berita Pematangsiantar (0)Berita Riau (4)Berita Samarinda (1)Berita Samosir (10)Berita Serdang Bedagai (5)Berita Sibolga (4)Berita Simalungun (16)Berita Stabat (6)Berita Sulawesi Selatan (1)Berita Sulawesi Tengah (1)Berita Sulawesi Utara (4)Berita Sumatera Barat (4)Berita Sumatera Selatan (9)Berita Sumatera Utara (62)Berita Sumatera Utara (85)Berita Tanjung Balai (11)Berita Tanjung Morawa (1)Berita Tanjungbalai (10)Berita Tapanuli Selatan (0)Berita Tapanuli Tengah (2)