Sabtu, Februari 15, 2025
27 C
Medan

Mendengarkan Keluhan Masyarakat, Polres PALI Gelar Jumat Curhat

DUTAMEDAN.COM, PALI – Seperti biasa, kegiatan Jumat Curhat sudah menjadi bagian dari program prioritas bagi Kepolisian Resort PALI dan jajarannya selalu meluangkan waktu untuk mendengarkan keluhan dari masyarakat.

Seperti kali ini Kasat Sat Binmas bersama personilnya melaksanakan Jumat Curhat di kelurahan Handayani Mulya, kecamatan Talang Ubi pada Jumat (08/12/2023).

Dikesempatan itu masyarakat mengeluhkan banyak warga yang membuang sampah sembarangan, tak terkecuali sungai dan pinggir jalan dijadikan tempat untuk pembuangan sampah rumah tangga.

Merespon pertanyaan itu Kapolres PALI AKBP Khairu Nasrudin, S.I.K, MH, melalui Kasat Binmas Polres PALI AKP Romi F. AR, M.H, akan dikoordinasikan kepada pemerintah kecamatan dan kelurahan.

” Akan kami koordinasikan secara berjenjang kepada Lurah, Camat untuk di teruskan keluhan masyarakat mengenai bak pembuangan sampah dan sosialisasi kepada masyarakat agar tidak membuang sampah sembarangan,” imbuhnya.

Kegiatan tersebut dihadiri oleh Tokoh Masyarakat, Kasat Binmas Polres PALI, Kanit Bhabinkamtibmas, Anggota Sat Binmas Polres PALI, dan para masyarakat setempat. (“Red”)

SUMATERA UTARA

Borneo Cross Border Cycling Tour Pererat Hubungan RI-Malaysia

DUTAMEDAN.COM, PONTIANAK - Sebanyak 69 peserta Borneo Cross Border...

Sat Binmas Polres Tebingtinggi Cooling System, Wujudkan Kamtibmas Yang Aman

TEBINGTINGGI, DUTAMEDAN.COM - Dalam rangka mewujudkan Kamtibmas yang aman...

Polres Simalungun Mendadak Tes Urine 76 Orang Personel, Ini Hasilnya

Simalungun, DUTAMEDAN.COM - Dalam upaya menjaga profesionalisme dan integritas...

Ilyas Sitorus Lantik Pengurus PGRI Sumut, Dorong Penguatan Organisasi dan Inovasi Pendidikan

Medan, DUTAMEDAN.COM - Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo)...

Peringai Dies Natalis ke-78, HMI Cabang Mempawah Salurkan Air Bersih untuk Korban Banjir

DUTAMEDAN.COM, MEMPAWAH - Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Mempawah...

BERITA POPULER

Lanal Nabire Gagalkan Penyelundupan Miras Ilegal Dari Pelabuhan Nabire Tujuan Sorong

Nabire, DUTAMEDAN.COM, TNI AL/ Koarmada III - Bertempat di...

KASAL: Peran Armada Sangat Penting Di Tahun Politik

BELAWAN, DUTAMEDAN.COM - Wakil Komandan Wadan Lantamal I Kolonel...

Dua Lansia Pulau Mungkur, Terima Sembako Dari Polsek Kuantan Mudik Melalui Jum’at Barokah

DUTAMEDAN.COM, Kuansing - Setiap hari Jum’at, Polsek Kuantan Mudik...

Ciptakan Kampung Bersih, Satgas Yonif 131/Brs Bersama Warga Kp. Ampas Gelar Gotong Royong

DUTAMEDAN.COM, Keerom - Satgas Pamtas Yonif 131/Brajasakti Pos Ampas...

Personel Pam Ops Lilin Lodaya 2023 Apel Pagi di Pos Pengamanan Cisaga Ciamis.

Ciamis, DUTAMEDAN.COM - Personel pengamanan Operasi Lilin Lodaya 2023...

Diantar Ibu Kandung, Mahasiswi FEB UMSU  Bersyahadat

DUTAMEDAN.COM, Medan - Mahasiswi semester 3 Fakultas Ekonomi dan...

HUT OJK Diwarnai Roadshow Literasi Keuangan

Medan, DUTAMEDAN.COM - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) terus berupaya...

BERITA TERBARU

KATEGORI TERBAIK

Aceh Terkini (24)Asahan Terkini (17)Bali Terkini (27)Balige Terkini (4)Bandar Lampung Terkini (3)Bandung Terkini (5)Bangka Belitung Terkini (1)Banten Terkini (14)Batam Terkini (4)Batu Bara Terkini (11)Belawan Terkini (6)Bengkalis Terkini (2)Berita Aceh (20)Berita Asahan (12)Berita Bali (18)Berita Bandar Lampung (5)Berita Bandung (3)Berita Bangka Belitung (1)Berita Banten (11)Berita Batam (2)Berita Batu Bara (8)Berita Belawan (3)Berita Bengkulu (0)Berita Binjai (38)Berita Dairi (4)Berita Deli Serdang (44)Berita Dolok Sanggul (0)Berita Gunung Sitoli (4)Berita Humbang Hasundutan (2)Berita Jakarta (61)Berita Jawa Barat (11)Berita Jawa Tengah (4)Berita Jawa Timur (44)Berita Kalimantan Barat (6)Berita Kalimantan Selatan (7)Berita Kalimantan Tengah (42)Berita Kalimantan Timur (3)Berita Kalimantan Utara (3)Berita Karo (6)Berita Kisaran (1)Berita Labuhanbatu (4)Berita Labuhanbatu Selatan (4)Berita Labuhanbatu Utara (6)Berita Lampung (8)Berita Lampung Barat (3)Berita Langkat (12)Berita Lubuk Pakam (3)Berita Maluku (4)Berita Mandailing Natal (2)Berita Medan (99)Berita Metro (1)Berita Nias Barat (6)Berita Nias Selatan (3)Berita Nias Utara (1)Berita Nusa Tenggara Barat (1)Berita Nusa Tenggara Timur (1)Berita Ogan Komering Ilir (1)Berita Padang (4)Berita Padang Lawas Utara (1)Berita Padangsidimpuan (9)Berita Pakpak Bharat (4)Berita Palembang (1)Berita Palu (1)Berita Panyabungan (0)Berita Papua Barat (1)Berita Parapat (1)Berita Pekanbaru (2)Berita Pematang Siantar (0)Berita Pematangsiantar (0)Berita Riau (4)Berita Samarinda (1)Berita Samosir (10)Berita Serdang Bedagai (5)Berita Sibolga (4)Berita Simalungun (16)Berita Stabat (6)Berita Sulawesi Selatan (1)Berita Sulawesi Tengah (1)Berita Sulawesi Utara (4)Berita Sumatera Barat (4)Berita Sumatera Selatan (9)Berita Sumatera Utara (62)Berita Sumatera Utara (85)Berita Tanjung Balai (11)Berita Tanjung Morawa (1)Berita Tanjungbalai (10)Berita Tapanuli Selatan (0)Berita Tapanuli Tengah (2)