Senin, April 14, 2025
25.7 C
Medan

Sebelumnya Bicara Soal Pemenang Pilpres, Kini A.M. Hendropriyono Temui Prabowo, Ada Apa?

Jakarta, DUTAMEDAN.COM – Menteri Pertahanan (Menhan) RI Prabowo Subianto menerima kunjungan silaturahmi Jenderal TNI (Purn.) A. M. Hendropriyono di Kantor Kementerian Pertahanan (Kemhan) RI, Jakarta, Selasa (5/12/2023).

Prabowo nampak mengenakan setelan krem, menyambut Hendropriyono dengan memberi hormat sebelum masuk ke ruang Kemhan. Didampingi oleh Asisten Khusus Menhan Bidang Manajemen Pertahanan Letjen TNI (Purn.) Sjafrie Sjamsoeddin.

Prabowo dan Hendropriyono melanjutkan perbincangan akrab di dalam ruang kerja di kantor Kementerian Pertahanan RI.

“Pertemuan antara senior dan junior di masa (keduanya) menjadi prajurit TNI AD itu berlangsung akrab, dan keduanya berdiskusi seputar perkembangan situasi saat ini, khususnya bidang pertahanan,” tulis Kemhan RI dalam unggahan akun Instagram resmi @kemhanri.

Di akhir pertemuan, Prabowo juga mengantar langsung mantan kepala Badan Intelijen Negara (BIN) itu ke dalam mobil.

Sebelumnya mantan Kepala Badan Intelijen Negara (BIN) Jenderal (Purn) Hendropriyono memprediksi pasangan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka bakal memenangi Pilpres 2024. Prediksi Hendropriyono itu didasari analisis intelijen.

Terima kasih atas kunjungan Anda dan membaca berita dengan judul: Sebelumnya Bicara Soal Pemenang Pilpres, Kini A.M. Hendropriyono Temui Prabowo, Ada Apa? Wartawan: TAUFIK ARIFIN

SUMATERA UTARA

Safari Ramadhan di Masjid Istiqomah, Wali Kota Wesly Silalahi Serahkan Bantuan dan Pesan Toleransi

DUTAMEDAN.COM, SIANTAR - Wali Kota Pematangsiantar Wesly Silalahi SH...

Herlina Hadiri Rapat Program Kerja TPAKD Kota Pematangsiantar Tahun 2025

PEMATANGSIANTAR, DUTAMEDAN.COM - Program kerja Tm Percepatan Akses Keuangan Daerah...

Borneo Cross Border Cycling Tour Pererat Hubungan RI-Malaysia

DUTAMEDAN.COM, PONTIANAK - Sebanyak 69 peserta Borneo Cross Border...

Sat Binmas Polres Tebingtinggi Cooling System, Wujudkan Kamtibmas Yang Aman

TEBINGTINGGI, DUTAMEDAN.COM - Dalam rangka mewujudkan Kamtibmas yang aman...

Polres Simalungun Mendadak Tes Urine 76 Orang Personel, Ini Hasilnya

Simalungun, DUTAMEDAN.COM - Dalam upaya menjaga profesionalisme dan integritas...

BERITA POPULER

Kapolres Garut Apresiasi Personel Berprestasi dan Tutup Diktuba Polri 2024

Garut, DUTAMEDAN.COM - Polres Garut menggelar upacara penghargaan bagi...

PB Graha Mulak Melaksanakan Turnamen Bulutangkis Perdana

DUTAMEDAN.COM - Palembang Sumsel, Kilas balik dalam sejarah dunia...

Walikota Batam Muhammad Rudi Lepas Rombongan Rakornas BKPRMI Kunjungan Muhibah ke Singapura

Batam, DUTAMEDAN.COM - Walikota Batam Muhammad Rudi melepas rombongan...

Dirut BTN Sabet Banker of The Year 2023

JAKARTA, DUTAMEDAN.COM - Direktur Utama BTN Nixon LP Napitulu...

Bobby Nasution Ajak Aisyiyah Jaga Kota Medan Tetap Kondusif

MEDAN, DUTAMEDAN.COM - Walikota Medan Muhammad Bobby Afif Nasution...

Sigit Karyawan Yunianto: Siswa Berprestasi Harus Diberikan Apresiasi yang Layak

Palangka Raya, DUTAMEDAN.COM - Ketua DPRD Kota Palangka Raya,...

Kedapatan Pegang sabu, Warga Pulau Simardan Ditangkap

Tanjungbalai, DUTAMEDAN.COM - Sastra Khomeini alias Tata (39) kini...

Hasil Konfercab GP Ansor Batu Bara Tetapkan Irham Sebagai Ketua

BATU BARA, DUTAMEDAN.COM.COM – Konferensi Cabang Gerakan Pemuda Ansor...

BERITA TERBARU

KATEGORI TERBAIK

Aceh Terkini (24)Asahan Terkini (17)Bali Terkini (27)Balige Terkini (4)Bandar Lampung Terkini (3)Bandung Terkini (5)Bangka Belitung Terkini (1)Banten Terkini (14)Batam Terkini (4)Batu Bara Terkini (11)Belawan Terkini (6)Bengkalis Terkini (2)Berita Aceh (20)Berita Asahan (12)Berita Bali (18)Berita Bandar Lampung (5)Berita Bandung (3)Berita Bangka Belitung (1)Berita Banten (11)Berita Batam (2)Berita Batu Bara (8)Berita Belawan (3)Berita Bengkulu (0)Berita Binjai (38)Berita Dairi (4)Berita Deli Serdang (44)Berita Dolok Sanggul (0)Berita Gunung Sitoli (4)Berita Humbang Hasundutan (2)Berita Jakarta (61)Berita Jawa Barat (11)Berita Jawa Tengah (4)Berita Jawa Timur (44)Berita Kalimantan Barat (6)Berita Kalimantan Selatan (7)Berita Kalimantan Tengah (42)Berita Kalimantan Timur (3)Berita Kalimantan Utara (3)Berita Karo (6)Berita Kisaran (1)Berita Labuhanbatu (4)Berita Labuhanbatu Selatan (4)Berita Labuhanbatu Utara (6)Berita Lampung (8)Berita Lampung Barat (3)Berita Langkat (12)Berita Lubuk Pakam (3)Berita Maluku (4)Berita Mandailing Natal (2)Berita Medan (99)Berita Metro (1)Berita Nias Barat (6)Berita Nias Selatan (3)Berita Nias Utara (1)Berita Nusa Tenggara Barat (1)Berita Nusa Tenggara Timur (1)Berita Ogan Komering Ilir (1)Berita Padang (4)Berita Padang Lawas Utara (1)Berita Padangsidimpuan (9)Berita Pakpak Bharat (4)Berita Palembang (1)Berita Palu (1)Berita Panyabungan (0)Berita Papua Barat (1)Berita Parapat (1)Berita Pekanbaru (2)Berita Pematang Siantar (2)Berita Pematangsiantar (2)Berita Riau (4)Berita Samarinda (1)Berita Samosir (10)Berita Serdang Bedagai (5)Berita Sibolga (4)Berita Simalungun (16)Berita Stabat (6)Berita Sulawesi Selatan (1)Berita Sulawesi Tengah (1)Berita Sulawesi Utara (4)Berita Sumatera Barat (4)Berita Sumatera Selatan (9)Berita Sumatera Utara (62)Berita Sumatera Utara (85)Berita Tanjung Balai (11)Berita Tanjung Morawa (1)Berita Tanjungbalai (10)Berita Tapanuli Selatan (0)Berita Tapanuli Tengah (2)