Kamis, April 17, 2025
24.9 C
Medan

Aster Panglima TNI Tinjau Posko Terpadu PPKM Berskala Mikro di Cirebon

Jakarta, DUTAMEDAN.COM – Asisten Teritorial (Aster) Panglima TNI Mayjen TNI Madsuni, S.E., didampingi Kepala Pusat Kesehatan (Kapuskes) TNI Mayjen TNI Dr. dr. Tugas Ratmono, Sp.S., MARS., M.H. meninjau Posko terpadu Pelaksanaan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) di wilayah Posko Pelaksanaan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Kabupaten Cirebon, Jawa Barat, Senin (15/3/2021).

Peninjauan ini dilakukan untuk melihat secara langsung dan mengevaluasi terkait optimalisasi pelaksanaan program PPKM di wilayah Kota dan Kabupaten Cirebon serta mengecek pelaksanaan vaksinasi terhadap anggota Prajurit TNI di jajaran Korem 063/Sunan Gunumg Djati.
Aster Panglima TNI Tinjau Posko Terpadu PPKM Berskala Mikro di Cirebon
#alt_tag
Aster Panglima TNI Tinjau Posko Terpadu PPKM Berskala Mikro di Cirebon
#alt_tag
Aster Panglima TNI Mayjen TNI Madsuni menyampaikan kepada para Babinsa, Babinpotmar, Babinpotdirga dan Bhabinkamtibmas serta aparatur Pemda agar selalu bersinergi dalam melaksanakan tugas untuk selalu mengingatkan masyarakat agar tetap disiplin melaksanakan protokol kesehatan seperti, memakai masker, mencuci tangan dan menjaga jarak.
Aster Panglima TNI Tinjau Posko Terpadu PPKM Berskala Mikro di Cirebon
#alt_tag
Aster Panglima TNI Tinjau Posko Terpadu PPKM Berskala Mikro di Cirebon
#alt_tag
Lebih lanjut, Aster Panglima TNI mengatakan bahwa vaksin bukan obat untuk menyembuhkan Covid-19, namun secara ilmiah vaksin ini berfungsi untuk melatih sistem anti bodi yang ada di dalam tubuh manusia, sehingga diharapkan imunitas tubuh dapat melawan Covid-19. “Namun senjata utama kita tetap harus mematuhi disiplin protokol kesehatan,” ujarnya.
Aster Panglima TNI Tinjau Posko Terpadu PPKM Berskala Mikro di Cirebon
#alt_tag
Aster Panglima TNI Tinjau Posko Terpadu PPKM Berskala Mikro di Cirebon
#alt_tag
Sebelum melakukan peninjauan ke Posko-Posko Terpadu PPKM, Aster Panglima TNI Mayjen TNI Madsuni dan Kapuskes TNI Mayjen TNI Dr. dr. Tugas Ratmono disambut oleh Danrem 063/SGJ, Kolonel Inf Elkines Villando Dewangga K., S.A.P., dan menerima laporan terkait situasi dan kondisi wilayah Cirebon.
Adapun Posko Terpadu PPKM yang ditinjau yaitu, Posko Kelurahan Kesepuluhan, Posko Desa Butet Kec. Astana Japura, Posko Desa Mertapada Kulon Kec. Susukan Lebak Kab. Cirebon dan Posko Desa Sedong Lor Kec. Sedong Kab. Cirebon. (KH/ER)

SUMATERA UTARA

Safari Ramadhan di Masjid Istiqomah, Wali Kota Wesly Silalahi Serahkan Bantuan dan Pesan Toleransi

DUTAMEDAN.COM, SIANTAR - Wali Kota Pematangsiantar Wesly Silalahi SH...

Herlina Hadiri Rapat Program Kerja TPAKD Kota Pematangsiantar Tahun 2025

PEMATANGSIANTAR, DUTAMEDAN.COM - Program kerja Tm Percepatan Akses Keuangan Daerah...

Borneo Cross Border Cycling Tour Pererat Hubungan RI-Malaysia

DUTAMEDAN.COM, PONTIANAK - Sebanyak 69 peserta Borneo Cross Border...

Sat Binmas Polres Tebingtinggi Cooling System, Wujudkan Kamtibmas Yang Aman

TEBINGTINGGI, DUTAMEDAN.COM - Dalam rangka mewujudkan Kamtibmas yang aman...

Polres Simalungun Mendadak Tes Urine 76 Orang Personel, Ini Hasilnya

Simalungun, DUTAMEDAN.COM - Dalam upaya menjaga profesionalisme dan integritas...

BERITA POPULER

Polisi Tangkap Pemasok Narkoba ke Artis Ammar Zoni di Wilayah Ancol

DUTAMEDAN.COM, Jakarta - Polisi menangkap pemasok narkoba berinisial IK...

Dandim Hadiri Rapat Kesiapan Pengamanan Natal dan Tahun Baru 2025

DUTAMEDAN.COM, Surabaya/Jatim - Komandan Kodim 0830/Surabaya Utara, Kolonel Inf Dharmawan...

Pemko Medan Diminta Percepat Pengerjaan Drainase

DUTAMEDAN.COM – Pemko Medan melalui Dinas Sumber Daya Air,...

Pemda se-Kaltim Sudah Berikan Dukungan untuk Pelaksanaan Pemilu 2024

SAMARINDA, DUTAMEDAN.COM - Pemerintah Daerah se-Kalimantan Timur (Kaltim) (Provinsi/Kabupaten/Kota)...

Babinsa Serka R. Pakpahan Gelar Komsos di Warung Kopi untuk Jalin Keakraban dengan Warga

DUTAMEDAN.COM, Medan - Babinsa Koramil 0201-04/MK, Serka R. Pakpahan,...

Mahfud Minta Ratusan Mahasiswa Jadi Intelektual yang Bermoral

DUTAMEDAN.COM - Calon wakil presiden nomor urut 3 Mohammad...

KPID Sumut Bentuk Gugus Tugas Sukseskan Pemilu 2024

MEDAN, DUTAMEDAN.COM - Ketua Komisi Penyiaran Indonesia Daerah (KPID)...

Muhammad Andri Alfisah,BA ( HONS ) Gelar Sosialisasi Ketertiban Masyarakat Di Kelurahan Berngam

DUTAMEDAN.COM, Binjai - Ketua Komisi A Dewan Perwakilan Rakyat...

BERITA TERBARU

KATEGORI TERBAIK

Aceh Terkini (24)Asahan Terkini (17)Bali Terkini (27)Balige Terkini (4)Bandar Lampung Terkini (3)Bandung Terkini (5)Bangka Belitung Terkini (1)Banten Terkini (14)Batam Terkini (4)Batu Bara Terkini (11)Belawan Terkini (6)Bengkalis Terkini (2)Berita Aceh (20)Berita Asahan (12)Berita Bali (18)Berita Bandar Lampung (5)Berita Bandung (3)Berita Bangka Belitung (1)Berita Banten (11)Berita Batam (2)Berita Batu Bara (8)Berita Belawan (3)Berita Bengkulu (0)Berita Binjai (38)Berita Dairi (4)Berita Deli Serdang (44)Berita Dolok Sanggul (0)Berita Gunung Sitoli (4)Berita Humbang Hasundutan (2)Berita Jakarta (61)Berita Jawa Barat (11)Berita Jawa Tengah (4)Berita Jawa Timur (44)Berita Kalimantan Barat (6)Berita Kalimantan Selatan (7)Berita Kalimantan Tengah (42)Berita Kalimantan Timur (3)Berita Kalimantan Utara (3)Berita Karo (6)Berita Kisaran (1)Berita Labuhanbatu (4)Berita Labuhanbatu Selatan (4)Berita Labuhanbatu Utara (6)Berita Lampung (8)Berita Lampung Barat (3)Berita Langkat (12)Berita Lubuk Pakam (3)Berita Maluku (4)Berita Mandailing Natal (2)Berita Medan (99)Berita Metro (1)Berita Nias Barat (6)Berita Nias Selatan (3)Berita Nias Utara (1)Berita Nusa Tenggara Barat (1)Berita Nusa Tenggara Timur (1)Berita Ogan Komering Ilir (1)Berita Padang (4)Berita Padang Lawas Utara (1)Berita Padangsidimpuan (9)Berita Pakpak Bharat (4)Berita Palembang (1)Berita Palu (1)Berita Panyabungan (0)Berita Papua Barat (1)Berita Parapat (1)Berita Pekanbaru (2)Berita Pematang Siantar (2)Berita Pematangsiantar (2)Berita Riau (4)Berita Samarinda (1)Berita Samosir (10)Berita Serdang Bedagai (5)Berita Sibolga (4)Berita Simalungun (16)Berita Stabat (6)Berita Sulawesi Selatan (1)Berita Sulawesi Tengah (1)Berita Sulawesi Utara (4)Berita Sumatera Barat (4)Berita Sumatera Selatan (9)Berita Sumatera Utara (62)Berita Sumatera Utara (85)Berita Tanjung Balai (11)Berita Tanjung Morawa (1)Berita Tanjungbalai (10)Berita Tapanuli Selatan (0)Berita Tapanuli Tengah (2)